PIHAK-PIHAK YANG TERKAIT : MEKANISME DAN PROSEDUR

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR MAHASISWA BARU JALUR ALIH JENJANG

1. PENGERTIAN DAN TUJUAN :

Registrasi mahasiswa baru jalur alih jenjang dilaksanakan setelah mahasiswa memenuhi persyaratan sebagai mahasiswa baru jalur alih jenjang. Manual prosedur ini dibuat dengan tujuan untuk menerangkan proses registrasi mahasiswa baru jalur alih jenjang.

2. PIHAK-PIHAK YANG TERKAIT :

a. Bank b. Biro Administrasi Keuangan c. Ka Prodi Dekan d. Biro Administrasi Akademik e. Mahasiswa baru yang bersangkutan

3. MEKANISME DAN PROSEDUR

a. Mahasiswa Baru Jalur Alih Jenjang 1 Calon mahasiswa baru jalur alih jenjang wajib melakukan verifikasi persyaratan di PMB dan melakukan konsultasi dengan FakProdi tentang konversi mata kuliah 2 Syarat-syarat registrasi mahasiswa baru adalah; a Menyerahkan bukti Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru b Membayar biaya pendaftaranregistrasi pada bank sebagaimana yang telah ditetapkan oleh Universitas c Mengisi Formulir Registrasi d Melampirkan copy Ijazah SMAMASMKMAK Transkrip yang telah dilegalisir sebanyak 2 lembar e Melampirkan copy Ijazah D2D3 Transkrip yang telah dilegalisir sebanyak 2 lembar f Melampirkan foto berwarna terbaru ukuran 3x4cm sejumlah 3 lembar g Melampirkan Status Akreditasi dari PT asal sesuai dengan tahun kelulusan status akreditasi Program Studi asal minimal sama dengan Program Studi yang dituju h Terdaftar di PDDikti Pangkalan Data Pendidikan Tinggi 3 Melaksanakan konversi matakuliah pada program studi tujuan 4 Melunasi biaya konversi matakuliah sebagaimana yang telah ditetapkan oleh BAK 5 Melaksanakan perencanaan studi secara online melalui http:sim.umsida.ac.id dengan cara: a Mengisi KRS yang tersedia secara online di SIM Mahasiswa dan Buku Saku b Menandasahkan KRS pada ketua program studi yang dituju c Mengajukan KRS di BAA d Menunjukkan bukti pembayaran konversi matakuliah, SPPUKKSKS Prosedur Registrasi Mahasiswa Baru Jalur Alih Jenjang SOP Registrasi Mahasiswa Baru Jalur Alih Jenjang BAA FakultasProdi BANKBAK PMB Pembayaran Biaya Registrasi Ya Mulai Selesai Konversi Mata Kuliah Konsultasi dengan Kaprodi Melaksanakan KRS Online di http: sim.umsida.ac.id Validasi Kaprodi Verifikasi Persyaratan Melakukan Konversi Mata Kuliah Mengisi KRS pada Buku Saku Pendaftaran Mahasiswa Baru Alih Jenjang Pelunasan Biaya Konversi Mata Kuliah, SPPUKK SKS Menyerahkan Hasil Konversi Mata Kuliah Selesai Registrasi Mahasiswa Baru Jalur Alih Jenjang Setuju Tidak Selesai Tidak setuju STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR MAHASISWA BARU JALUR PINDAHAN TRANSFER

1. PENGERTIAN DAN TUJUAN :