Contoh SURAT KUASA PENGGUNAAN RUANGAN KA

SURAT KUASA
PENGGUNAAN RUANGAN KANTOR

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa, kami :
Nama
No.KTP
Jabatan
Alamat

: Supriyadi Tamyis
: 367.113.280456.0002
: Direktur Utama PT. Dewata Consulting Service
: Jl. Tukad Bilok Gg. Banteng No. 1D Bnjr, Puseh. Sanur Kauh,
Sanur – Denpasar

Memberi Kuasa Kepada :
Nama
No. Ktp
Jabatan
Alamat


: Imam Subchan
: 3372012404740003
: Direktur Utama PT. Stone Age Indonesia
: Jl. By Pass Ngurah Rai No. 264 Sanur, Denpasar - Bali

Untuk menggunakan ruangan kantor seluas 60m2 yang terletak di Jl. By Pass Ngurah Rai No.
264 Sanur, Denpasar – Bali. dalam usaha di bidang Pemborong, Bangunan Gedung,
Perdagangan Barang dan Jasa, Expor dan Import. selama 12 bulan terhitung dari Tanggal ( 15
April 2011 s/d 15 April 2012 ).
Kuasa penggunaan ruangan ini bisa di perpanjang dengan perjanjian yang saling mengikat
selambat - lambatnya 3 bulan, sebelum masa Surat Kuasa Penggunaan Ruangan Kantor ini
berakhir.
Demikian Surat Penggunaan Ruangan Kantor ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya.
Denpasar, 25 April 2011
PT. Dewata Consulting Service
Yang Memberi Kuasa

PT. Stone Age Indonesia
Yang Menerima Kuasa


Supriyadi Tamyis
Direktur

Imam Subchan
Direktur

Dokumen yang terkait

VARIASI PENGGUNAAN AGREGAT BENTUK PECAH DAN BENTUK BULAT PADA CAMPURAN ASPAL BETON TERHADAP KARAKTERISTIK MARSHALL

6 148 2

STUDI PENGGUNAAN ANTIBIOTIKA EMPIRIS PADA PASIEN RAWAT INAP PATAH TULANG TERTUTUP (Closed Fracture) (Penelitian di Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Malang)

11 138 24

STUDI PENGGUNAAN SPIRONOLAKTON PADA PASIEN SIROSIS DENGAN ASITES (Penelitian Di Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Malang)

13 140 24

STUDI PENGGUNAAN ACE-INHIBITOR PADA PASIEN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) (Penelitian dilakukan di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Muhammadiyah Lamongan)

15 136 28

STUDI PENGGUNAAN ANTITOKSOPLASMOSIS PADA PASIEN HIV/AIDS DENGAN TOKSOPLASMOSIS SEREBRAL (Penelitian dilakukan di RSUD Dr. Saiful Anwar Malang)

13 158 25

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PENGGUNAAN BAHASA JURNALISTIK PADA TERAS BERITA HEADLINE HARIAN UMUM GALAMEDIA

8 75 43

PENGGUNAAN APLIKASI KOMPUTER PADA PEMBEL

0 1 1

UPAYA PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV (EMPAT) SDN 3 TEGALSARI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

23 110 52

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59