TUJUAN PEMBELAJARAN Pengaruh kadar gula terhadap pembuatan nata de yam.

Tahap Kegiatan Pembelajaran Menanya - Diajukan pertanyaan : - Bagaimana ketebalan nata di setiap sisi? - Apa yang menyebabkan ketebalannya berbeda? Menalar - Siswa berdiskusi menjawab kasus terkait berdasarkan pertanyaan yang telah diajukan oleh guru Mencoba - Siswa melakukan praktikum sesuai dengan LKS berdasarkan prosedur nomor 2a – c, 3 - 6. Mengkomunikasikan - Perwakilan kelompok diminta menuliskan hasil pengukuran di dalam tabulasi data kelas dan mempresentasikan hasil diskusi. - Guru memberi klarifikasi bila ada yang belum tepat dan memberi penguatan pada hasil presentasi yang sudah benar, serta memberikan penjelasan tentang cara menganalisis data menggunaan anova. Penutup 20 menit Merangkum - Siswa diminta menyimpulkan apa yang telah dipelajari Evaluasi - Siswa menjawab beberapa pertanyaan terkait materi yang telah dibahas. Refleksi - Siswa diminta mengungkapkan apa manfaat yang diperoleh setelah mempelajari materi bioteknologi konvensional kali ini. Arahan Tindak lanjut - Siswa diminta untuk melakukan kegiatan 2d dan 2e pada LKS di luar jam pelajaran yang telah disepakati bersama. - Siswa diberi tugas untuk menganalisis data kelas mengenai ketebalan nata. - Siswa diminta membawa alat dan bahan untuk pertemuan selanjutnya untuk praktikum Isolasi DNA Sederhana.

5. Pertemuan Kelima 2 JP x 45 menit

Kegiatan inti yang dilakukan meliputi praktikum Isolasi DNA secara Sederhana. Dan di sesi arahantindak lanjut siswa diingatkan kembali untuk mengecek pekerjaannya mengenai kegiatan 2d dan 2e pada LKS.

6. Pertemuan Keenam 3 JP x 45 menit

Tahap Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan 15 menit Apersepsi - Ditanyakan konsep- konsep terkait yang telah dipelajari sebelumnya, Apa yang telah kalian pelajari minggu kemarin? Motivasi - Ditayangkan data kelas tentang ketebalan yang diperoleh minggu kemarin. - Diajukan pertanyaan : - Apa ada perbedaan ketebalan pada setiap perlakuan? Orientasi - Mengingatkan tugas menganalisis data ketebalan nata. - Ditayangkan tujuan ruang lingkup materi yang akan dibahas Mengorganisasi - Siswa diminta untuk berkumpul dengan kelompoknya masing-masing Kegiatan Inti 95 menit Mengamati - Siswa mencermati hasil analisis data yang telah dikerjakan dan nata yang telah dilakukan perebusan pada hari sebelumnya Menanya - Diajukan pertanyaan : - Bagaimana ketebalan nata tersebut bisa berbedatidak berbeda berdasarkan hasil analisis? - Apa manfaat dari nata? - Apa prinsip-prinsip bioteknologi yang terkandung dalam produk nata? Menalar - Siswa berdiskusi menjawab kasus terkait berdasarkan pertanyaan yang telah diajukan oleh guru