Pengolahan dan Analisis Data

4.4. Teknik Pengumpulan Data

Mengumpulkan data primer, yaitu data yang diambil langsung dari responden. Pengumpulan data dilakukan dengan metode angket dengan menggunakan instrumen kuesioner. Kuesioner tersebut sebelumnya, akan diuji validitas dan reliabilitas. Mengumpulkan data sekunder yaitu studi kepustakaan literature.

4.4.1. Uji Validitas dan Reliabilitas

Uji validitas dan reliabilitas untuk kuesioner akan dilakukan dengan menggunakan program statistik. Tabel 4.1 Tabel Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Variable Nomor Pertanyaan Total Pearson Correlation Status Alpha Status Pengetahuan 1 0.921 Valid 0.971 Reliabel 2 0.899 Valid Reliabel 3 0.921 Valid Reliabel 4 0.899 Valid Reliabel 5 0.695 Valid Reliabel 6 0.692 Valid Reliabel 7 0.695 Valid Reliabel 8 0.624 Valid Reliabel 9 0.692 Valid Reliabel 10 11 12 13 14 15 16 0.624 0.899 0.829 0.899 0.829 0.921 0.921 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel

4.5. Pengolahan dan Analisis Data

Data dari setiap responden akan dimasukkan ke dalam komputer oleh peneliti, dengan bantuan program statistik. Kemudian, data diolah dengan menggunakan analisis deskriptif. Pengolahan data dilakukan melalui beberapa tahapan ; yaitu tahap pertama editing yaitu memeriksa nama dan kelengkapan identitas maupun data responden serta memastikan bahwa semua jawaban telah Universitas Sumatera Utara diisi sesuai petunjuk, tahap kedua yaitu coding yaitu memberi kode atau angka tertentu pada kuesioner untuk mempermudah waktu mengadakan tabulasi dan analisa, tahap ketiga entry yaitu memasukkan data dari kuesioner ke dalam program computer, tahap keempat adalah melakukan cleaning yaitu memeriksa kembali data yang telah di entry untuk mengetahui ada kesalahan atau tidak. Universitas Sumatera Utara

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

5.1. Hasil Penelitian 5.1.1. Deskripsi Lokasi Penelitian Penelitian tentang pengetahuan masyarakat terhadap penggunaan antibiotik ini dilakukan di Puskesmas Padang Bulan yang beralamat di Jalan Jamin Ginting- Medan- Indonesia. Penelitian ini dilakukan pada semua masyarakat yang mengunjungi Puskesmas Padang Bulan yang dipilih secara acak.

5.1.2. Deskripsi Karakteristik Responden

Jumlah responden yang terlibat dalam studi ini adalah sebanyak 100 orang. Karakteristik responden yang dipilih adalah, responden yang mengunjungi Puskesmas Padang Bulan yang berumur di antara 16 hingga 80 tahun yang dipilih secara acak.

5.1.2.1. Berdasarkan Jenis Kelamin

Dari segi jenis kelamin, diketahui bahwa responden wanita sebanyak 57 orang 57 dan pria sebanyak 43 orang dengan persentase 43. Distribusi frekuensi jenis kelamin responden dapat dilihat pada tabel 5.1. Tabel 5.1. Distribusi Frekuensi Jenis Kelamin Responden Jenis Kelamin Frekuensi Persen Pria 43 43 Wanita 57 57 Total 100 100

5.1.2.2. Berdasarkan Umur

Berdasarkan umur responden, mayoritas berusia 21-25 tahun yaitu sebanyak 14 orang 14.Sedangkan umur responden yang paling sedikit adalah Universitas Sumatera Utara