Analisa Statistik .1 Paritas berdasarkan BBLR

atas permintaan sendiri PAPS adalah 8,0 8 orang. 4.2.6Lama rawatan rata-rata Lama rawatan rata-rata Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR di Rumah Sakit Umum DR.Pirngadi Medan tahun 2012-2013 dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Tabel 4.6 Distribusi proporsi lama rawatan rata-rata Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR di RSU. Dr. Pirngadi Medan tahun 2012-2013 Lama Rawatan Rata-rata Ibu Mean Median Standar Deviasi SD Minimum Maksimum 15,3 13,0 12,5 1 68 Berdasarkan tabel 4.6 menunjukan bahwa lama rawatan rata-rata ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR di Rumah sakit Umum dr.Pirngadi Medan tahun 2012-2013 adalah 15,3hari. lama rawatan tersingkat adalah 1 hari dan terlama adalah 68 hari. 4.3 Analisa Statistik 4.3.1 Paritas berdasarkan BBLR Distribusi Proporsi Paritas Ibu berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan tahun 2012 sampai 2013 dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Distribusi Proporsi Paritas Ibu Berdasarkan BBLR di RSU. Dr. Pirngadi Medan tahun 2012-2013 BBLR Paritas Total p Primipara ltipara Grandemultipara Universitas Sumatera Utara f f f f 00-2499 49 59,8 32 39,0 1 1,2 82 100,0 0,174 00-1500 7 38,8 10 55,6 1 5,6 18 100,0 Pada tabel 4.7 menunjukkan bahwa proporsi paritas ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR tertinggi adalah primipara jumlah persalinan sama dengan 1 sebesar 59,8 . Dengan BBLSR tertinggi adalah multipara jumlah persalinan 2 sampai 5 sebesar 55,6 . Analisa uji statistik dengan uji chi-square tidak dapat dilakukan karena terdapat 2 sel 33,3 yang expected count-nya kurang dari 5. 4.3.2Jarak kehamilan Berdasarkan BBLR Distribusi Proporsi Jarak Kehamilan Ibu berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum Dr.Pirngadi Medan tahun 2012 sampai 2013dapat dilihat pada tabel dibawah ini : BBLR Jarak 0 tahun Jarak ≥2 tahun Total p f f f 00-2499 49 58,8 33 40,2 82 100,0 0,106 00-1500 7 38,9 11 61,1 18 100,0 Tabel 4.8. Distribusi Proporsi Jarak kehamilan Berdasarkan BBLR di RSU. Dr. Pirngadi Medan tahun 2012 -2013 Pada tabel 4.8 menunjukkan bahwa proporsi jarak kehamilan ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR tertinggi adalah kelahiran anak pertama 0 tahun yaitu sebesar 58,8 . Dengan BBLSR tertinggi adalah jarak kehamilan diatas sama dengan 2 yaitu sebesar 61,1 . Analisa uji statistik dengan uji chi-square diperoleh p 0,05 artinya tidak ada perbedaan yang bermakna antara jarak kehamilan dengan BBLR. Universitas Sumatera Utara 4.3.3Kadar Hb Berdasarkan BBLR Distribusi Proporsi Kadar Hb Ibu berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum Dr.Pirngadi Medan tahun 2012 sampai 2013dapat dilihat pada tabel dibawah ini : BBLR Kadar Hb Total p ≥ 11 gram 11 gram f f f 00-2499 71 86,6 11 13,4 82 100,0 0,042 00-1500 12 66,7 6 33,3 18 100,0 Tabel 4.9. Distribusi Proporsi Kadar Hb Berdasarkan BBLR di RSU. Dr. Pirngadi Medan tahun 2012 -2013 Pada tabel 4.9 menunjukkan bahwa proporsi kadar Hb ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR tertinggi adalah yang memiliki kadar Hb lebih dari atau sama dengan 11 gram yaitu sebesar 86,6 . Dengan BBLSR tertinggi adalah yang memiliki kadar Hb lebih dari atau sama dengan 11 gram yaitu sebesar 66,7 . Analisa uji statistik dengan uji chi-square tidak dapat dilakukan karena terdapat 1 sel 25,0 yang expected count-nya kurang dari 5. Universitas Sumatera Utara 4.3.4Keadaan bayi setelah lahir Berdasarkan BBLR Distribusi Proporsi Keadaan bayi setelah lahir berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan tahun 2012 sampai 2013dapat dilihat pada tabel dibawah ini : BBLR Keadaan bayi setelah lahir Total p Lahir Hidup Meninggal f f f 00-2499 66 80,5 16 19,5 82 100,0 0,780 00-1499 15 83,3 3 16,7 18 100,0 Tabel 4.10. Distribusi Proporsi Keadaan bayi setelah lahir Berdasarkan BBLR di RSU. Dr. Pirngadi Medan tahun 2012 -2013 Pada tabel 4.10 menunjukkan bahwa proporsi keadaan bayi setelah lahir dengan BBLR tertinggi adalah lahir hidup sebesar 80,5. Dengan BBLSR tertinggi adalah lahir hidup yaitu sebesar 83,3. Analisa uji statistik dengan uji chi-square tidak dapat dilakukan karena terdapat 3 sel 50,0 yang expected count-nya kurang dari 5. Universitas Sumatera Utara

BAB 5 PEMBAHASAN

5.1 Distribusi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR

5.1.1 BBLR berdasarkan Berat Badan

Proporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Berat Badan di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan tahun 2012 dan 2013 dapat dilihat pada gambar dibawah ini : Gambar 5.1 Diagram Pie Proporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLRberdasarkan Berat Badan di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan tahun 2012-2013. Berdasarkan Gambar 5.1 menunjukan proporsi BBLR berdasarkan Berat Badan adalah Bayi Berat lahir Rendah BBLR yaitu berat lahir 1500 sampai 2499 gram sebesar 82,0 82 orang dan Bayi Berat lahir sangat rendah BBLSR, berat lahir 1000 sampai kurang dari 1500 gram adalah 18,0 18 orang.

82.0 18.0

Berat Bayi Lahir 1500 - 2499 1000 - 1499 Keterangan Universitas Sumatera Utara