Keterkaitan Sanksi Administrasi Perpajakan terhadap Kepatuhan Pajak. Paradigma Penelitian

dengan maksud mendapatkan fakta dan kesimpulan agar dapat memahami, menjelaskan, meramalkan, dan mengendalikan keadaan. Metode penelitian juga merupakan cara kerja untuk memahami dan mendalami objek yang menjadi sasaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskritif dan verifikatif . Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan deskriptif dan verivikatif, yaitu suatu metode yang berusaha memberikan gambaran deskripsi mengenai data atau kejadian berdasarkan fakta-fakta yang tampak pada situasi yang diselidiki peneliti. Menurut Sugiyono 2009:147 menyatakan bahwa: “Metode Analisis Deskriptif adalah statistik yang digunakan untuk menganalisis data dengan cara mendeskripsikan atau menggambarkan data yang telah terkumpul sebagaimana adanya tanpa bermaksud membuat kesimpulan yang berlaku untuk umum atau generalisasi” Metode verifikatif menurut Mashuri 2008 dalam Umi Narimawati 2010:29 adalah sebagai berikut : “Metode verifikatif yaitu memeriksa benar tidaknya apabila dijelaskan untuk menguji suatu cara dengan atau tanpa perbaikan yang telah dilaksanakan di tempat lain dengan mengatasi masalah yang serupa dengan kehidupan” Metode verifikatif dilakukan untuk menguji hipotesis dengan menggunakan alat uji statistik yaitu Analisis Regresi Berganda

3.2.1 Desain Penelitian

Desain penelitian dilakukan agar penelitian yang dilakukan dapat berjalan baik dan sistematis. Desain penelitian merupakan hal yang penting karena dapat dijadikan pedoman dalam memlakukan penelitian. Desain Penelitian menurut Moh. Nazir 2006:84 adalah “Desain Penelitian adalah semua proses yang diperlukan dalam perencanaan dan pelaksanaan penelitian. ” Langkah-langkah desain penelitian menurut Umi Narimawati 2010:30 adalah Berikut ini penjelasan mengenai langkah-langkah desain penelitian : 1. Menetapkan permasalahan sebagai indikasi dari fenomena penelitian, selanjutnya menetapkan judul penelitian. Fakta-fakta menunjukkan bahwa kepatuhan Wajib Pajak di Indonesia masih memprihatinkan, dilihat dari respon wajib pajak orang pribadi dalam memenuhi kepatuhan kewajiban pajaknya yang masih rendah sedangkan kebutuhan akan penerimaan pajak sangat penting untuk pembiayaan Negara. Untuk itu perlu dikaji secara intensif faktor-faktor yang memengaruhi kepatuhan wajib pajak. oleh karena itu judul dari penelitian ini “ANALISIS PENGARUH NORMA SUBJEKTIF DAN SANKSI ADMINISTRASI TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI” 2. Mengidentifikasi permasalahan yang terjadi. Adanya pengaruh social dan kurang optimalnya pelaksanaan sanksi administrasi mempengaruhi kepatuhan pajak 3. Menetapkan rumusan masalah. Dalam penelitian ini rumusan masalahnya yaitu 1. Bagaimana pengaruh norma subyektif terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi 2. Bagaimana pengaruh pelaksanaan sanksi administrasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi 3. Bagaiamana pengaruh pengaruh norma subyektif dan sanksi administrasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi 4. Menetapkan tujuan penelitian. Tujuan penelitian dalam penelitian ini yaitu ingin mengetahui dan menganalisis bagaimana pengaruh Norma Subjektif dan Sanksi administrasi terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi 5. Menetapkan hipotesis penelitian, berdasarkan fenomena dan dukungan teori. Hipotesis dalam penelitian ini adalah Norma Subjektif dan Sanksi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak Dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Bojonagara)

0 4 1

Pengaruh Sosialisasi Perpajakan Dan Pengetahuan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying)

0 5 1

Pengaruh Penerapan Sanksi Perpajakan dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey pada Wajib Pajak orang pribadi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karawang Utara)

1 3 1

Pengaruh Pengetahuan Pajak Dan Modernisasi Sistem Administrasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees)

16 165 122

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Administrasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Majalaya

1 17 67

Pengaruh Persepsi Wajib Pajak Atas Sanksi Perpajakan Dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Di KPP Pratama Bandung Cibeunying

4 45 141

Pengaruh Sanksi Perpajakan, Kesadaran Wajib Pajak, dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Di KPP Pratama Cianjur).

0 11 26

Pengaruh Persepsi Wajib Pajak Mengenai Sanksi Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survei atas Wajib Pajak Orang Pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama "X").

0 0 20

Pengaruh Modernisasi Administrasi Perpajakan terhadap Kepuasan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Implikasinya terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi kasus pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Bojonegara).

1 3 23

Pengaruh Penerapan Sistem Administrasi Perpajakan Modern terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey terhadap Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying).

2 4 35