Kegiatan Pelayanan kesehatan di sekolah

Tabel 6. Distribusi Frekuensi Hasil Pelaksanaan Program UKS dalam Kegiatan Pendidikan Kesehatan pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Doloksanggul. n=64 Program pendidikan kesehatan Frekuensi Persentase Terlaksana Baik Terlaksana Cukup 63 1 98.4 1,6

2.2.2 Kegiatan Pelayanan kesehatan di sekolah

Hasil penelitian menunjukkan program UKS yang berkaitan dengan pelayanan kesehatan di Sekolah Dasar wilayah kerja Puskesmas Kecamatan Doloksanggul menunjukkan mayoritas yang memberi pertolongan kesehatan kepada siswa adalah perawat dan guru sebanyak 100 , mayoritas fasilitas yang selalu tersedia dalam pelayanan kesehatan adalah alat pengukur berat dan tinggi badan sebanyak 95, bila terjadi kecelakaan atau siswa yang mengalami kekambuhan penyakit di lingkungan sekolah yang dilakukan oleh sekolah adalah memberitahu wali kelas dan memberitahu orang tua siswa sebanyak 97, mayoritas pelaksanaan pemeriksaan kesehatan umum yang dilakukan bagi siswa yaitu pemeriksaan berat tinggi badan sebanyak 98. dan biasanya tenaga petugas kesehatan datang ke sekolah untuk membagikan obat cacing sebanyak 98. Universitas Sumatera Utara Tabel 7. Distribusi Frekuensi Pelaksanaan Program UKS dalam Kegiatan Pelayanan Kesehatan Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Doloksanggul n=64 PELAYANAN KESEHATAN YA TIDAK Pertolongan kesehatan yang dilakukan oleh: - Dokter 5 - Perawat 6 - Guru 6 Kader kesehatan dari siswaBerdasarkan pelaksanaan program UKS selama ini, hal-hal berikut selalu tersedia dalam pelayanan kesehatan bagi siswa: − Ruang kesehatan khusus − Meja pemeriksaan dan tempat tidur 3 − Obat- obatan yang telah khusus tersedia dalam 5 Lemari obat − Alat pengukur berat badan dan tinggi badan 6 − Alat penguji ketajaman pengelihatan Bila terjadi kecelakaan serius siswa yang mengalami kekambuhan penyakit di lingkungan sekolah, yang biasa dilakukan oleh sekolah yaitu: − Memberitahu orang tua wali siswa 6 − Memberitahu wali kelas siswa 6 − Membawa siswa ke lembaga kesehatan terdekat 5 dengan persetujuan orang tua wali siswa Pelaksanaan penyaringan pemeriksaan kesehatan umum yang diadakan bagi siswa- siswa untuk memeriksa: − Berat badan dan tinggi badan 6 − Masalah pengelihatan 5 − Masalah kesehatan gigi dan mulut 6 − Masalah pencernaan seperti cacingan 6 − Masalah kesehatan yang sering mewabah 3 seperti demam berdarah, cacar air Tenaga petugas kesehatan datang kesekolah untuk : − Melakukan screening penyaringan 5 seperti pemeriksaan Hb, pemeriksaan gigi dan mulut, memeriksa tinja _ Memberikan imunisasi kepada siswa _ Membagikan obat cacing kepada siswa 53 64 64 3 50 61 62 62 59 63 5 61 62 37 51 60 63 83 100 100 5 78 95 97 97 92 98 8 95 97 58 78 94 98 11 64 64 61 14 3 64 2 2 5 1 59 3 2 27 13 4 1 17 100 100 95 22 5 100 3 3 8 2 62 5 3 42 20 6 2 Universitas Sumatera Utara Hasil secara keseluruhan dalam Kegiatan Pelayanan Kesehatan pada pelaksanaan program UKS bahwa mayoritas responden di Sekolah Dasar Negeri Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Doloksanggul menyatakan bahwa pelaksanaan pelayanan kesehatan dalam kategori terlaksana dengan baik sebanyak 3 orang 4,6, dan dalam kategori terlaksana cukup sebanyak 61 orang 95,4. Tabel 8. Distribusi Frekuensi Hasil Pelaksanaan Program UKS dalam Kegiatan Pelayanan Kesehatan pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Doloksanggul. n=64 Pelaksanaan pelayanan kesehatan Frekuensi Persentase Terlaksana Baik Terlaksana Cukup 3 61 4,6 95,4

2.2.3 Kegiatan Pembinaan lingkungan sekolah sehat

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengetahuan Petugas Kesehatan Terhadap Pelaksanaan Program Promosi Kesehatan Di Puskesmas Di Kabupaten Humbang Hasundutan

2 38 118

Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) Ditingkat Sekolah Dasar Wilayah Kerja Puskesmas Pamulang Kota Tangerang Selatan

12 87 142

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 3 166

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 0 10

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 0 2

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 0 5

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 0 15

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 1 3

Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Dasar Negeri di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto Provinsi Sumatera Barat

0 0 108

BAB 1 PENDAHULUAN 1. Latar belakang - Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (uks) Pada Sekolah Dasar Negeri Di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan

0 9 23