Hubungan antara kekuatan otot tungkai terhadap ketepatan short pass. Hubungan antara koordinasi gerak mata dan kaki terhadap ketepatan

39 hasil penelitian dapat dijelaskan bahwa 1 Ada hubungan yang signifikan antara koordinasi mata kaki dengan ketepatan passing lambung ditunjukan dengan p 0,001 α 0,05. 2 Ada hubungan yang signifikan antara kekuatan otot tungkai dengan ketepatan passing lambung ditunjukan dengan p 0,000 α 0,05. 3 Ada hubungan yang signifikan antara koordinasi mata kaki da kekuatan otot tungkai dengan ketepatan passing lambung ditunjukan dengan p 0,000 α 0,05.

C. Kerangka Berpikir

1. Hubungan antara kekuatan otot tungkai terhadap ketepatan short pass.

Saat menendang bola semua kondisi fisik akan berperan aktif, khususnya kekuatan otot tungkai dan daya ledak menjadi permasalahan seperti telah dijelaskan bahwa perpaduan kontraksi otot yang ada di paha kaki, kaki akan menghasilkan tenaga yang explosive dan kecepatan speed. Kekuatan yang dihasilkan oleh otot-otot paha dan kaki digunakan untuk mengayunkan kaki tendang ke arah bola, sehingga pada saat mengayunkan kaki tendang dibutuhkan kekuatan otot tungkai dalam bidang angular bergerak atau mengayun dengan cepat pula. Jika kedua unsur ini ditunjang dengan tungkai kuat maka hasil tendangan bola akan berjalan keras dan cepat. Dengan demikian bola yang berjalan cepat maka bola operan tersebut sulit direbut lawan dengan kata lain operan tersebut memiliki tingkat akurasi yang baik. 40

2. Hubungan antara koordinasi gerak mata dan kaki terhadap ketepatan

short pass. Selain kekuatan otot tugkai tadi, koordinasi gerak mata dan kaki juga akan mempengaruhi ketepatan passing tersebut. Menurut Sukadiyanto 2002: 139, koordinasi diperlukan hampir semua cabang olahraga pertandingan maupun permainan, dalam hal ini koordinasi sangat dominan pada bermain sepakbola. Seorang pemain yang mempunyai koordinasi mata dan kaki .yang baik akan dapat memberikan kontribusi yang lebih pada tim terutama saat memberikan umpan-umpan passing pendek maupun panjang kepada teman satu tim. Karena memang dalam sepakbola tidak serta merta hanya melihat bola saja atau rekannya saja. Keduanya harus bisa selaras dan dilakukan secara bersamaan. Dengan memiliki koordinasi mata dan kaki yang baik maka dirasa pemain bisa melakukan passing dengan ketepatan yang baik pula. Koordinasi yang baik dapat mengubah dan berpindah secara cepat dari pola gerak satu ke pola gerak yang lain sehingga gerakanya menjadi efektif.

3. Hubugnan antara kekuatan otot tungkai, koordinasi gerka mata dan

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KOORDINASI MATA KAKI, KEKUATAN OTOT TUNGKAI, DAN KELINCAHAN TERHADAP KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA PADA PESERTA EKSTRAKURIKULER SEPAKBOLA DI SMK YAPPI WONOSARI.

1 3 107

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN DAN POWER TUNGKAI TERHADAP KETEPATAN SMASH PADA PESERTA EKSTRAKURIKULER BULUTANGKIS DI SMP NEGERI 1 PRAMBANAN KLATEN TAHUN 2016.

5 64 101

HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI KEKUATAN OTOT TUNGKAI KEKUATAN AYUNAN TUNGKAI DAN KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KEMAMPUAN TENDANGAN JARAK JAUH PADA PESERTA EKSTRAKURIKULER SEPAKBOLA DI SMA MUHAMMADIYAH 7 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 4 99

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT LENGAN DAN KOORDINASI MATA-TANGAN DENGAN KEMAMPUAN PASSING BAWAH PESERTA EKSTRAKURIKULER BOLAVOLI PUTRA SMP NEGERI 4 SLEMAN.

1 2 107

HUBUNGAN ANTARA KOORDINASI MATA-KAKI DAN KELINCAHAN DENGAN KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA SISWA PESERTA EKSTRAKURIKULER SEPAKBOLA DI SMP NEGERI 1 MLATI TAHUN 2015/2016.

0 0 110

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT LENGAN DAN KOORDINASI MATA-TANGAN DENGAN KEMAMPUAN PASSING BAWAH PADA PESERTA EKSTRAKURIKULER BOLAVOLI PUTRA SMP NEGERI 4 KALASAN SLEMAN.

3 11 93

HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI, POWER DAN KEKUATAN TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN SHORT PASS SEPAKBOLA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 PAKEM KABUPATEN SLEMAN.

0 1 74

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI, KELINCAHAN, DAN KOORDINASI MATA-KAKI TERHADAP KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA PESERTA EKSTRAKURIKULER FUTSAL SMP NEGERI 2 BANGUNTAPANKABUPATEN BANTUL PROVINSI YOGYAKARTA.

2 9 116

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KOORDINASI MATA-KAKI DENGAN KETEPATAN TEMBAKAN PENALTI PADA SISWA PESERTA EKSTRAKURIKULER SEPAK BOLA DI SMP N 2 PANDAK TAHUN 2014.

0 5 240

HUBUNGAN ANTARA KOORDINASI MATA KAKI, PANJANG TUNGKAI DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN SHOOTING SEPAKBOLA PADA PEMAIN USIA 13-15 TAHUN SSB PERSEMAN KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2018

0 0 20