Uji t t test

4.2.3.3 Uji t t test

Uji t dilakukan untuk mengetahui pengaruh masing- masing variabel independen terhadap variabel dependen. Dari hasil pengujian analisis regresi diperoleh data sebagai berikut: Tabel 4.8 Hasil Uji t Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 44656.818 26479.222 1.686 .095 DAU 1.522 .056 .526 27.416 .000 PAD 1.496 .052 .547 28.526 .000 a. Dependent Variable: BD Hasil pengujian secara parsial yang terdapat dalam tabel 4.10 diatas dapat dijelaskan sebagai berikut: 1 Dana alokasi umum berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap belanja daerah. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,000 lebih kecil dari 0,05. 2 Pendapatan asli daerah berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap belanja daerah. Hal ini terlihat dari nilai signifikans 0,000 lebih kecil dari 0,05. Berdasarkan kedua hasil diatas, dapat disimpulkan bahwa dana alokasi umum dan pendapatan asli daerah secara individu berpengaruh terhadap belanja daerah. Dengan dengan demikian H2 dan H3 dapat diterima. Universitas Sumatera Utara Dalam menentukan apakah terjadi flypaper effect ada dua syarat yang harus dipenuhi, yaitu: 1 Nilai koefisien DAU lebih besar dari pada nilai koefisien PAD dimana kedua-duanya signifikan. 2 PAD tidak signifikan. Hasil yang didapat adalah nilai koefisien dana alokasi umum adalah sebesar 27,416 sedangkan nilai koefisien pendapatan asli daerah adalah 28,526. Sementara nilai signifikansi DAU 0,00 dan PAD 0,000. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi flypaper effect pada belanja daerah pemerintah kabupatenkota di propinsi Sumatera Utara karena nilai koefisien PAD yang lebih besar dari pada DAU 28,526 27,416. Untuk menentukan pengaruh DAU sebagai prediksi belanja daerah periode ke depan, maka dilakukan regresi yaitu dengan meregresikan DAUt-1 dan PADt-1 terhadap BDt. 1 Analisis pengaruh DAU 2010 dan PAD 2010 terhadap BD 2011 Tabel 4.9 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 28934.191 28437.839 1.017 .324 DAU 1.643 .083 .506 19.848 .000 PAD 3.288 .146 .572 22.461 .000 a. Dependent Variable: BD Hasil uji t menunjukkan nilai koefisien DAU 2010 adalah sebesar 19,848 sedangkan nilai koefisien PAD 2010 adalah 22,461. Sementara nilai signifikansi Universitas Sumatera Utara DAU 0,00 dan PAD 0,000. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi flypaper effect pada belanja daerah pemerintah kabupatenkota di propinsi Sumatera Utara karena nilai koefisien PAD yang lebih besar dari pada DAU 22,461 19,848, sehingga H4 ditolak. 2 Analisis pengaruh DAU 2011 dan PAD 2011 terhadap BD 2012 Tabel 4.10 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 5405.390 53237.072 .102 .920 DAU 1.642 .139 .443 11.796 .000 PAD 2.623 .161 .614 16.333 .000 a. Dependent Variable: BD Hasil uji t menunjukkan nilai koefisien DAU 2011 adalah sebesar 11,796 sedangkan nilai koefisien PAD 2011 adalah 16,333. Sementara nilai signifikansi DAU 0,00 dan PAD 0,000. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi flypaper effect pada belanja daerah pemerintah kabupatenkota di propinsi Sumatera Utara karena nilai koefisien PAD yang lebih besar dari pada DAU 16,333 11,796, sehingga H4 ditolak. Universitas Sumatera Utara 3 Analisis pengaruh DAU 2012 dan PAD 2012 terhadap BD 2013 Tabel 4.11 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 93309.737 58250.000 1.602 .129 DAU 1.478 .122 .417 12.150 .000 PAD 1.908 .101 .649 18.928 .000 a. Dependent Variable: BD Hasil uji t menunjukkan nilai koefisien DAU 2012 adalah sebesar 12,150 sedangkan nilai koefisien PAD 2012 adalah 18,928. Sementara nilai signifikansi DAU 0,00 dan PAD 0,000. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi flypaper effect pada belanja daerah pemerintah kabupatenkota di propinsi Sumatera Utara karena nilai koefisien PAD yang lebih besar dari pada DAU 18,928 12,150, sehingga H4 ditolak. 4 Analisis pengaruh DAU 2013 dan PAD 2013 terhadap BD 2014 Tabel 4.12 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 266443.767 91998.173 2.896 .011 DAU 2.120 .169 .649 12.558 .000 PAD 1.030 .125 .426 13.252 .000 a. Dependent Variable: BD Hasil uji t menunjukkan nilai koefisien DAU 2013 adalah sebesar 12,558 sedangkan nilai koefisien PAD 2013 adalah 13,252. Sementara nilai signifikansi Universitas Sumatera Utara DAU 0,00 dan PAD 0,000. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi flypaper effect pada belanja daerah pemerintah kabupatenkota di propinsi Sumatera Utara karena nilai koefisien PAD yang lebih besar dari pada DAU 13,25212,558, sehingga H4 ditolak. Universitas Sumatera Utara BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan yang telah dikemukakan, maka penelitian ini menghasilkan kesimpulan sebagai berikut: 1. Secara simultan, variabel dana alokasi umum dan pendapatan asli daerah berpengaruh secara bersama-sama terhadap belanja daerah. 2. Secara parsial, variabel dana alokasi umum berpengaruh secara positif dan signigfikan terhadap belanja daerah, dan variabel pendapatan asli daerah berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap belanja daerah. 3. Tidak terjadi fenomena flypaper effect pada belanja daerah pemerintah KabupatenKota di Provinsi Sumatera Utara. 4. Pemerintah KabupatenKota di Provinsi Sumatera Utara tidak bertumpu pada DAU dalam menentukan besarnya belanja daerah periode ke depannya.

5.2 Saran

1. Untuk penelitian selanjutnya agar memperbanyak jumlah sampel kabupatenkota, khususnya di luar provinsi Sumatera Utara. Hal ini bertujuan agar semakin banyak diketahui daerah yang memungkinkan terjadi fenomena flypaper effect. 2. Bagi peneliti berikutnya untuk menambah variabel-variabel yang mempengaruhi variabel dependen belanja daerah. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Flypaper Effect Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Belanja Daerah Terhadap Efisiensi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

3 74 100

Analisis Pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan Dana Perimbangan terhadap Pengalokasian Belanja Modal pada Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh

1 80 82

Flypaper Effect Pada Unconditional Grant Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara

0 45 80

Pengaruh Pertumbuhan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Terhadap Peningkatan Belanja Modal pada Pemerintahan Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara

1 54 73

Analisis Flypaper Effect pada Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Belanja Modal pada Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara Tahun 2010-2013

2 47 77

Flaypaper Effect pada Dana Alokasu umum (DAU),dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Terhadap Belanja Daerah di Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara

1 42 76

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Transfer Terhadap Belanja Modal pada Pemerintahan Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

0 52 85

Analisis Flypaper Effect Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Belanja Daerah Terhadap Efisiensi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

0 0 15

Analisis Flypaper Effect Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Belanja Daerah Terhadap Efisiensi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

0 0 11

Analisis Pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan Dana Perimbangan terhadap Pengalokasian Belanja Modal pada Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh

0 2 11