3.4 Metode Pengumpulan Data
3.4.1  Data Primer
Data  primer  diperoleh  langsung  dari  responden  menggunakan  alat  bantu kuesioner yang dibagikan kepada analis laboratorium. Kuesioner untuk penilaian
beban kerja dimodifikasi dari penelitian Pitaloka 2008.
3.4.2  Data Sekunder
Data sekunder adalah data yang diperoleh lewat pihak lain, tidak langsung diperoleh oleh peneliti dari subjek penelitiannya. Data sekunder dalam penelitian
ini diperoleh dari buku-buku, laporan-laporan yang berkaitan dengan beban kerja dan  stres  pada  perawat,  serta  data  yang  diperoleh  dari  bagian  personalia  Rumah
Sakit Umum Haji Medan.
3.4.3  Uji Validitas dan Reliabilitas
Uji  coba  kuesioner  dilakukan  diluar  wilayah  kerja  Rumah  Sakit  Umum Haji  Medan,  terhadap  11  analis  yang  mempunyai  kriteria  sampel  yang  sama
dengan populasi. Uji  validitas  bertujuan  untuk  mengetahui  sejauh  mana  suatu  ukuran  atau
nilai  yang  menunjukkan  tingkat  pengetahuan  atau  kesahihan  suatu  alat  ukur dengan cara mengukur korelasi antara variabel atau item yang diperoleh dari nilai
corrected  item  total  correlation,  dengan  ketentuan  jika  nilai  r  hutung    r  tabel, maka dinyatakan valid dan sebaliknya.
Uji  reliabilitas  data  merupakan  indeks  yang  menunjukkan  sejauh  mana suatu  alat  pengukur  dapat  dipercaya  dan  tepat  dengan  menggunakan  metode
Universitas Sumatera Utara
Cronbach’s Alpha, dengan ketentuan jika nilai r Alpha  r tabel, maka dinyatakan reliabel Sugiyono, 2004.
Dari uji kuesioner pendahuluan yang telah di lakukan terhadap 11 perawat, maka  dapat  ditentukan  nilai  r  tabel  sebesar  0.602  dengan  ketentuan  jumlah
responden dikurang 2. Hasil  pengujian  validitas  dan  reliabilitas  menunjukkan  keseluruhan
variabel penelitian dinyatakan valid dan reliabel, meliputi : 1.  Pernyataan  beban  kerja  meliputi  13  pernyataan  diperoleh  nilai  t-hitung  antara
0.621-0.888,  berarti  nilai  t-hitung  lebih  besar  dari  nilai  t-tabel  sehingga dinyatakan valid. Nilai r-hitung adalah 0.965 maka dinyatakan reliabel.
2.  Pernyataan  stres  kerja  meliputi  11  pernyataan  diperoleh  nilai  t-hitung  atara 0.614-0.904,  berarti  nilai  t-hitung  lebih  besar  dari  nilai  t-tabel  sehingga
dinyatakan  valid.  Nilai  r-hitung  adalah  0.953  maka  dinyatakan  variabel  stres kerja juga reliabel.
Hasil dari Uji Validitas dan Reliabilitas dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Tabel 3.1 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas
No. Pernyataan
Corrected Item-Total Correlation
Keterangan 1.
Beban Kerja
Pernyataan 1 0.346
Tidak Valid
Pernyataan 2 0.908
Valid
Pernyataan 3 0.682
Valid
Pernyataan 4 0.391
Tidak Valid
Pernyataan 5 0.535
Tidak Valid
Pernyataan 6 0.818
Valid
Pernyataan 7 0.788
Valid
Pernyataan 8 0.752
Valid
Pernyataan 9 0.811
Valid
Pernyataan 10 0.836
Valid
Universitas Sumatera Utara
Pernyataan 11 0.825
Valid
Pernyataan 12 0.839
Valid
Pernyataan 13 0.833
Valid
Pernyataan 14 0.805
Valid
Pernyataan 15 0.788
Valid
Pernyataan 16 0.797
Valid
Nilai Hitung Alpha Cronbach         0.953                                Reliabel 2.
Stres Kerja Pernyataan 1
0.653 Valid
Pernyataan 2 0.231
Tidak Valid
Pernyataan 3 0.412
Tidak Valid
Pernyataan 4 0.899
Valid
Pernyataan 5 0.661
Valid
Pernyataan 6 0.362
Tidak Valid
Pernyataan 7 0.661
Valid
Pernyataan 8 0.00
Tidak Valid
Pernyataan 9 0.899
Valid
Pernyataan 10 0.209
Tidak Valid
Pernyataan 11 0.830
Valid Pernyataan 12
0.266 Tidak Valid
Pernyataan 13 0.525
Tidak Valid
Pernyataan 14 0.565
Tidak Valid
Pernyataan 15 0.830
Valid
Pernyataan 16 0.638
Valid
Pernyataan 17 0.270
Tidak Valid
Pernyataan 18 0.078
Tidak Valid
Pernyataan 19 0.830
Valid
Pernyataan 20 0.830
Valid
Pernyataan 21 0.638
Valid
Pernyataan 22 0.00
Tidak Valid Pernyataan
23
0.389 Tidak Valid
Pernyataan 24 0.231
Tidak Valid
Pernyataan 25 0.208
Tidak Valid
Nilai Hitung Alpha Cronbach         0.858                                Reliabel
No. Pernyataan
Corrected Item-Total Correlation
Keterangan 1.
Beban Kerja
Pernyataan 2 0.850
Valid
Pernyataan 3 0.621
Valid
Pernyataan 6 0.820
Valid
Pernyataan 7 0.837
Valid
Pernyataan 8 0.773
Valid
Pernyataan 9 0.813
Valid
Pernyataan 10 0.892
Valid
Universitas Sumatera Utara
Pernyataan 11 0.880
Valid Pernyataan 12
0.888 Valid
Pernyataan 13 0.813
Valid
Pernyataan 14 0.825
Valid Pernyataan 15
0.826 Valid
Pernyataan 16 0.756
Valid
Nilai Hitung Alpha Cronbach         0.965                               Reliabel 2.
Stres Kerja Pernyataan 1
0.614 Valid
Pernyataan 4 0.904
Valid
Pernyataan 5 0.704
Valid
Pernyataan 7 0.704
Valid
Pernyataan 9 0.904
Valid
Pernyataan 11 0.862
Valid
Pernyataan 15 0.862
Valid
Pernyataan 16 0.737
Valid
Pernyataan 19 0.862
Valid
Pernyataan 20 0.862
Valid
Pernyataan 21 0.737
Valid
Nilai Hitung Alpha Cronbach         0.953                               Reliabel
3.5 Variabel dan Definisi Operasional