Deskripsi Objek Penelitian

A. Deskripsi Objek Penelitian

1. Profil Organisasi

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Sragen Nomor 11 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen yang dimaksud Sekretariat Daerah adalah Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen. Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen adalah unsur staf Pemerintahan Kabupaten Sragen. Sekretariat Daerah dipimpin oleh Sekretaris Daerah yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Bupati.

Sekretariat Daerah mempunyai tugas dan kewajiban membantu Bupati dalam menyusun kebijakan dan mengkoordinasikan Dinas Daerah, Lembaga Teknis Daerah, Sekretariat DPRD, Satpol PP dan Lembaga Lain. Dalam menjalankan tugas-tugasnya Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen menyelenggarakan fungsi seperti:

a. penyusunan kebijakan Pemerintahan Daerah

b. pengkoordinasian pelaksanaan tugas Dinas Daerah dan Lembaga Teknis Daerah

c. pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan Pemerintahan Daerah

d. pembinaan administrasi dan aparatur Pemerintahan Daerah d. pembinaan administrasi dan aparatur Pemerintahan Daerah

2. Susunan Organisasi

Susunan organisasi Sekretariat Daerah dapat dilihat pada lampiran tentang Bagan Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen. Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen terdiri dari Sekertaris Daerah, tiga asisten, sembilan bagian dan dua puluh tujuh sub bagian. Tugas dan fungsi dari masing-masing jabatan dalam susunan organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen dijelaskan sebagai berikut:

a. Sekretaris Daerah Sekretaris Daerah adalah Sekretaris Daerah Kabupaten Sragen. Sekretaris Daerah berada dibawah dan bertanggung jawab langsung kepada bupati. Sekretaris Daerah melaksanakan tugas dan fungsi Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen. Menurut Susunan Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen, Sekretaris Daerah dibantu oleh

3 (tiga) Asisten, 9 (sembilan) Bagian, 27(dua puluh tujuh) Sub Bagian, dan dibantu Kelompok Jabatan Fungsional yang akan dijelaskan berikutnya.

b. Asisten Administrasi Pemerintahan Asisten

Pemerintahan mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan pembinaan, penyusunan program dan petunjuk teknis di bidang tata pemerintahan umum, pemerintahan desa, pertanahan, peraturan perundang-undangan,

Administrasi Administrasi

Asisten Administrasi Pemerintahan menyelenggarakan fungsi:

Dalam

melaksanakan tugasnya,

1) perumusan bahan kebijakan penyusunan program dan petunjuk teknis serta memantau penyelenggaraan pemerintahan;

2) pelaksanaan koordinasi kegiatan penyelenggaraan pemerintahan;

3) penyusunan bahan kebijakan dan koordinasi perumusan peraturan perundang - undangan;

4) penyusunan bahan kebijakan dan koordinasi di bidang pertanahan;

5) pelaksanaan hubungan masyarakat dan hubungan antar lembaga perangkat daerah dengan instansi vertikal;

6) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris Daerah sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Asisten Administrasi Pemerintahan membawahi tiga bagian yaitu Bagian Pemerintahan dan Pertanahan, Bagian Hukum dan Bagian Pemberdayaan Perempuan. Masing-masing bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

1) Bagian Pemerintahan dan Pertanahan Bagian Pemerintahan dan Pertanahan mempunyai tugas melaksanakan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan serta memonitor perkembangan penyelenggaraan tata 1) Bagian Pemerintahan dan Pertanahan Bagian Pemerintahan dan Pertanahan mempunyai tugas melaksanakan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan serta memonitor perkembangan penyelenggaraan tata

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Pemerintahan dan Pertanahan menyelenggarakan fungsi :

a) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan penyelenggaraan pemerintahan umum, prasarana fisik pemerintahan serta pemerintahan desa / kelurahan

b) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan perangkat daerah dan perangkat desa / kelurahan

c) pengumpulan bahan laporan pertanggungjawaban Bupati

d) pengumpulan bahan dan petunjuk teknis dalam rangka pembinaan otonomi daerah dan pengembangan desa serta pembinaan lembaga desa

e) penelahan, pengkoordinasian dan merumuskan kebijakan di bidang pertanahan

f) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Pemerintahan sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bagian Pemerintahan dan Pertanahan membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Tata Pemerintahan Umum, Sub Bagian Pemerintahan Desa dan Sub Bagian Pertanahan. Masing-masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut: f) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Pemerintahan sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bagian Pemerintahan dan Pertanahan membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Tata Pemerintahan Umum, Sub Bagian Pemerintahan Desa dan Sub Bagian Pertanahan. Masing-masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

b) Sub Bagian Pemerintahan Desa Sub Bagian Pemerintahan Desa

mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan penyelenggaraan pemerintahan desa / kelurahan, lembaga desa / kelurahan, pembinaan administrasi perangkat desa / kelurahan serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pemerintahan dan Pertanahan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Pertanahan Sub Bagian Pertanahan mepunyai tugas melaksanakan perumusan kebijakan dalam pemberian izin lokasi, penyelenggaraan

untuk keperluan pembangunan, memfasilitasi penyelesaian sengketa tentang

pengadaan

tanah tanah

2) Bagian Hukum Bagian Hukum mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan perumusan peraturan perundang - undangan, memberikan bantuan hukum dan pengkajian produk hukum daerah, mendokumentasikan dan mempublikasikan produk hukum.

Bagian Hukum menyelenggarakan fungsi:

a) pengkoordinasian perumusan Peraturan Daerah dan Peraturan Bupati

b) penelaahan dan mengevaluasi pelaksanaan Peraturan Perundang-undangan dan menyiapkan bahan rancangan Peraturan Daerah

c) penyiapan dan pertimbangan dan bantuan hukum kepada semua unsur Perangkat Daerah atas masalah hukum yang timbul dalam pelaksanaan tugas

d) penghimpunan peraturan perundang - undangan

e) pengkajian dan pendokumentasian produk - produk hukum yang dikeluarkan oleh daerah

f) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Pemerintahan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Bagian Hukum membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Peraturan Perundang-undangan, Sub Bagian Pengkajian dan Dokumentasi Hukum dan Sub Bagian Bantuan Hukum. Masing- masing bagian dijelaskan sebagai berikut:

a) Sub Bagian Peraturan Perundang-undangan Sub Bagian Peraturan Perundang - undangan mempunyai tugas melaksanakan penyusunan dan mengkoordinasikan perumusan produk hukum daerah yang meliputi peraturan daerah, peraturan bupati, instruksi Bupati serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Hukum sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Pengkajian dan Dokumentasi Hukum Sub Bagian Pengkajian dan Dokumentasi Hukum mempunyai tugas melaksanakan pengkajian dan evaluasi pelaksanaan produk hukum daerah yang meliputi Peraturan Daerah, Peraturan Bupati, Instruksi Bupati dan peraturan pelaksanaan lainnya, melaksanakan dokumentasi dan publikasi produk - produk hukum, menghimpun lembaran daerah, Tambahan Lembaran Daerah dan mengatur penyebaran dokumentasi hukum serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Hukum sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Bantuan Hukum Sub Bagian Bantuan Hukum mempunyai tugas melaksanakan perumusan kebijakan dalam melaksanakan pengumpulan bahan dalam penyelesaian masalah hukum dan pelayanan bantuan hukum serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Hukum sesuai dengan tugas dan fungsinya.

3) Bagian Pemberdayaan Perempuan Bagian Pemberdayaan Perempuan mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan penyusunan program dan petunjuk teknis pembinaan pemberdayaan perempuan, organisasi perempuan serta pendataan dan evaluasi kualitas perempuan.

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Pemberdayaan Perempuan menyelenggarakan fungsi:

a) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis tentang pemantauan kelembagaan pengarusutamaan gender dalam kehidupan keluarga dan pembangunan nasional

b) pelaksanaan dan pengkoordinasian penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan serta pemantauan dalam pemberian bantuan dan mengevaluasi perkembangan kegiatan pelayanan pemberdayaan perempuan

c) pelaksanaan pengkoordinasian penyusunan pedoman dan petunuk teknis pembinaan pendataan dan evaluasi kualitas perempuan c) pelaksanaan pengkoordinasian penyusunan pedoman dan petunuk teknis pembinaan pendataan dan evaluasi kualitas perempuan

a) Sub Bagian Peranan Perempuan Sub Bagian Peranan Perempuan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan pemberdayaan dalam rangka pengarusutamaan gender dalam kehidupan keluarga dan pembangunan daerah Kabupaten Sragen serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pemberdayaan Perempuan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Bina Organisasi Perempuan Sub Bagian Bina Organisasi Perempuan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan organisasi perempuan serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pemberdayaan Perempuan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Pendataan dan Evaluasi Kualitas Perempuan Sub Bagian Pendataan dan Evaluasi Kualitas Perempuan mempunyai

melaksanakan pengumpulan, pensistematisasian dan pengolahan data pemberdayaan perempuan serta mengevaluasi kualitas perempuan dan pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pemberdayaan Perempuan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

tugas

c. Asisten Administrasi Pembagunan dan Kesejahteraan Rakyat

Asisten Administrasi Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan pembinaan, penyusunan program, dan petunjuk teknis di bidang pengembangan dan peningkatan kegiatan perekonomian, sumber daya alam, pembangunan daerah, dan Kesejahteraan rakyat.

Asisten Administrasi Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat meyelenggarakan fungsi:

Dalam

melaksanakan tugasnya,

1) pengkoordinasian penyusunan program dan petunjuk teknis pembinaan pembangunan daerah, pembangunan antar daerah dan antar sektor;

2) pengkoordinasian penyusunan program dan petunjuk teknis pembinaan dibidang peningkatan produksi pertanian, industri, pertambangan dan energi, pariwisata, perusahaan dan perbankan daerah dan transportasi bidang sumber daya alam;

3) pengkoordinasian penyusunan program dan petunjuk teknis bidang kesejahteraan rakyat;

4) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris Daerah sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Asisten Administrasi Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat membawahi tiga bagian, Bagian Pembangunan, Bagian Sumber Daya Alam dan Bagian Kesejahteraan Rakyat. Masing-masing bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

1) Bagian Pembangunan Bagian Pembangunan mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan penyusunan program, pedoman dan petunjuk teknis pembinaan serta pengendalian pembangunan, monitoring dan evaluasi administrasi pelaksanaan pembangunan.

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Pembangunan menyelenggarakan fungsi:

a) pengumpulan bahan koordinasi dan penyusunan program tahunan pembangunan daerah

b) pelaksanaan pengendalian administrasi pembangunan yang dibiayai APBD, bantuan pembangunan dan dana pembangunan lainnya

c) pengumpulan bahan dan administrasi program bantuan pembangunan dari pemerintah propinsi, pemerintah pusat dan bantuan pihak ketiga c) pengumpulan bahan dan administrasi program bantuan pembangunan dari pemerintah propinsi, pemerintah pusat dan bantuan pihak ketiga

e) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Bagian Pembangunan membawahi tiga sub bagian yaitu, Sub Bagian Bina Program, Sub Bagian Pengendalian Pelaksanaan Pembangunan dan Sub Bagian Pelaporan. Masing-masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

a) Sub Bagian Bina Program Sub Bagian Bina Program mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman petunjuk teknis pembinaan pelaksanaan pembangunan daerah serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pembangunan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Pengendalian Pelaksanaan Pembangunan Sub Bagian Pengendalian Pelaksanaan Pembangunan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan pelaksanaan pengendalian pelaksanaan pembangunan dan pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pembangunan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Pelaporan Sub Bagian Pelaporan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan dan mengkoordinasikan pelaksanaan monitoring dan evaluasi pembangunan daerah serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Pembangunan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

2) Bagian Sumber Daya Alam Bagian Sumber Daya Alam mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan perumusan kebijakan dan penyusunan program, monitoring dan pembinaan bidang perekonomian, produksi daerah serta lingkungan hidup.

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Sumber Daya Alam menyelenggarakan fungsi:

a) pengkoordinasian perumusan kebijakan dan pembinaan di bidang perekonomian, produksi daerah serta lingkungan hidup

b) pengolahan dan pengadministrasian pemerintah di bidang Sumber Daya Alam

c) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Bagian Sumber Daya Alam membawahi tiga sub bagian yaitu, Sub Bagian Bina Perekonomian, Sub Bagian Bina Produksi

Daerah dan Sub Bagian Lingkungan Hidup. Masing-masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

a) Sub Bagian Bina Perekonomian Sub Bagian Bina Perekonomian mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan, perumusan kebijakan, pembinaan dan pengembangan perekonomian daerah yang meliputi bidang ketenagakerjaan, koperasi dan UKM, investasi dan penanaman modal, pariwisata, perdagangan dan perindustrian serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Sumber daya alam sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Bina Produksi Daerah Sub Bagian Bina Produksi Daerah mempunyai tugas melaksanakan pengkoordinasian perumusan kebijakan dan pembinaan unit - unit pengelola produksi daerah yang meliputi produksi pertanian, ketahanan pangan, perkebunan, kehutanan, peternakan serta perikanan serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Sumber daya alam sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Lingkungan Hidup Sub Bagian

mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan perumusan kebijakan, memantau, mengevaluasi dan memfasilitasi penyelenggaraan

Lingkungan Hidup Lingkungan Hidup

3) Bagian Kesejahteraan Rakyat Bagian

mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan, penanganan agama dan kerohanian, pendidikan, dan Kesejahteraan Masyarakat .

Kesejahteraan

Rakyat

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Kesejahteraan Rakyat menyelenggarakan fungsi:

a) pengumpulan bahan penyusunan pedoman petunjuk teknis pembinaan dan penanganan bidang agama dan kerohanian ;

b) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan penanganan bidang pendidikan ;

c) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan penanganan bidang kesejahteraan masyarakat ;

d) pengkoordinasian dan pemantauan pelaksanaan kegiatan bidang agama dan kerohanian, pendidikan, serta kesejahteraan masyarakat d) pengkoordinasian dan pemantauan pelaksanaan kegiatan bidang agama dan kerohanian, pendidikan, serta kesejahteraan masyarakat

Bagian Kesejahteraan Rakyat membawahi tiga sub bagian yaitu, Sub Bagian Agama dan Kerohanian, Sub Bagian Pendidikan dan Sub Bagian Kesejahteraan Masyarakat. Masing-masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

a) Sub Bagian Agama dan Kerohanian Sub Bagian Agama dan Kerohanian mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan penanganan bidang agama dan kerohanian serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Pendidikan Sub Bagian Pendidikan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan dan petunjuk teknis pembinaan dan penanganan bidang pendidikan serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Kesejahteraan Masyarakat Sub Bagian Kesejahteraan Masyarakat mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan c) Sub Bagian Kesejahteraan Masyarakat Sub Bagian Kesejahteraan Masyarakat mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan

d. Asisten Administrasi Umum Asisten Administrasi Umum mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan pembinan, penyusunan proram dan petunjuk teknis serta memantau perkembangan dibidang pengembangan dan peningkatan kegiatan bidang umum, organisasi dan kepegawaian, serta humas dan protokol.

Dalam melaksanakan tugasnya, Asisten Administrasi Umum menyelenggarakan fungsi:

1) pelaksanaan koordinasi penyusunan pedoman dan petunjuk teknis ketatausahaan, urusan dalam, sandi dan telekomunikasi

2) pelaksanaan koordinasi penyusunan pedoman dan petunjuk teknis organisasi dan kepegawaian

3) pelaksanaan koordinasi penyusunan pedoman dan petunjuk teknis humas dan protocol

4) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris Daerah sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Asisten Administrasi Umum membawahi tiga bagian yaitu Bagian Umum, Bagian Organisasi dan Kepegawaian dan Bagian

Hubungan Masyarakat dan Protokol. Masing-masing bagian akan dijelaskan sebagai berikut.

1) Bagian Umum Bagian Umum mempunyai tugas melaksanakan pembinaan ketatausahaan dan arsip daerah, urusan dalam, perjalanan dinas serta sandi dan telekomunikasi.

bagian Umum menyelenggarakan fungsi:

a) pelaksanaan kegiatan tata usaha Sekretariat Daerah

b) pelaksanaan urusan dalam lingkungan Sekretariat Daerah

c) pelaksanaan urusan keamanan dalam lingkungan Sekretariat Daerah

d) pelaksanaan urusan perjalanan dinas serta keuangan Sekretariat Daerah

e) pelaksanaan sandi dan telekomunikasi

f) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Umum sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bagian umum membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Tata Usaha, Sub Bagian Rumah Tangga dan Perlengkapan dan Sub Bagian Sandi dan Telekomunikasi. Masing masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut: f) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Umum sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bagian umum membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Tata Usaha, Sub Bagian Rumah Tangga dan Perlengkapan dan Sub Bagian Sandi dan Telekomunikasi. Masing masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

b) Sub Bagian Rumah Tangga dan Perlengkapan Sub Bagian Rumah Tangga dan Perlengkapan mempunyai tugas melaksanakan urusan, pelayanan angkutan dan perawatan kendaraan dinas, keamanan, pemeliharaan dan kebersihan kantor dan halaman di lingkungan Setda, Rumah Dinas Bupati, Rumah Dinas Wakil Bupati dan Rumah Dinas Sekretaris Daerah, akomodasi protokoler kegiatan Pemerintah Kabupaten Sragen, perjalanan dinas perangkat daerah, pengadaan ATK, alat perkantoran, alat rumah tangga dan inventaris lainnya dilingkup Setda, inventarisasi dan pemeliharaan aset dilingkup Setda dan serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Umum sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Sandi dan Telekomunikasi Sub Bagian Sandi dan Telekomunikasi mempunyai tugas melaksanakan pengiriman dan penerimaan berita sandi maupun non sandi dengan alat telekomunikasi, pembinaan dan pemeliharaan alat komunikasi dan mesin sandi serta c) Sub Bagian Sandi dan Telekomunikasi Sub Bagian Sandi dan Telekomunikasi mempunyai tugas melaksanakan pengiriman dan penerimaan berita sandi maupun non sandi dengan alat telekomunikasi, pembinaan dan pemeliharaan alat komunikasi dan mesin sandi serta

2) Bagian Organisasi dan Kepegawaian Bagian Organisasi dan Kepegawaian mempunyai tugas melaksanakan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan kelembagaan, ketatalaksanaan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah serta kepegawaian Sekretariat Daerah.

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Organisasi dan Kepegawaian menyelenggarakan fungsi:

a) pengumpulan dan pengolahan data serta penyiapan bahan pembinaan dan penataan kelembagaan

b) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan ketatalaksanaan dan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah yang meliputi tata kerja, metode kerja dan prosedur kerja

c) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan kepegawaian Sekretariat Daerah

d) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Umum sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bagian Organisasi dan Kepegawaian membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Kelembagaan, Sub Bagian

Ketatalaksanaan dan Sub Bagian Kepegawaian. Masing-masing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

a) Sub Bagian Kelembagaan Sub Bagian Kelembagaan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan penataan organisasi dalam lingkungan Perangkat Daerah Kabupaten Sragen serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Organisasi dan Kepegawaian sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Ketatalaksanaan dan Sub Bagian Kepegawaian Sub Bagian Ketatalaksanaan mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan penataan sistem, metode dan prosedur kerja, pendayagunaan aparatur negara dan kegiatan kinerja aparatur pemerintah serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Organisasi dan Kepegawaian sesuai dengan tugas dan fungsinya.

c) Sub Bagian Kepegawaian Sub Bagian Kepegawaian mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan analisis jabatan dan kepegawaian Sekretariat Daerah serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala

Bagian Organisasi dan Kepegawaian sesuai dengan tugas dan fungsinya.

3) Bagian Hubungan Masyarakat dan Protokol Bagian Humas dan Protokol mempunyai tugas melaksanakan dan mengkoordinasikan pembinaan dibidang informasi dan kehumasan yang meliputi pengumpulan informasi dan pemberitaan, kegiatan protokoler, serta mengkoordinir pembinaan radio siaran.

Dalam melaksanakan tugasnya, Bagian Humas dan Protokol menyelenggarakan fungsi:

a) pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis dibidang informasi dan kehumasan

b) pelaksanaan koordinasi kebijakan dibidang informasi dan kehumasan

c) pelayanan umum penyelenggaraan Pemerintahan Daerah dibidang informasi dan kehumasan

pelaksanaan dan pengembangan serta pengendalian / evaluasi dalam rangka kegiatan pengumpulan informasi dan komunikasi / pemberitaan serta pembinaan radio siaran

d) perencanaan,

pengorganisasian,

e) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Pemerintahan dan Tata Praja sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Bagian Humas dan Protokol membawahi tiga sub bagian yaitu Sub Bagian Pengumpulan Informasi, Sub Bagian Pemberitaan dan Pembinaan Radio Siaran Publik Lokal dan Sub Bagian Protokol. Masing-,asing sub bagian akan dijelaskan sebagai berikut:

a) Sub Bagian Pengumpulan Informasi Sub Bagian pengumpulan informasi mempunyai tugas melaksanakan kegiatan dalam rangka pengumpulan informasi dan komunikasi pemerintah dan masyarakat, pengkoordinasian, pelaksanaan dan pengendalian serta evaluasi dalam rangka pemberdayaan informasi dan komunikasi serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Humas dan Protokol sesuai dengan tugas dan fungsinya.

b) Sub Bagian Pemberitaan dan Pembinaan Radio Siaran Publik Lokal Sub Bagian Pemberitaan dan Pembinaan Radio Siaran Publik Lokal mempunyai tugas melaksanakan kegiatan pemberitaan yang meliputi peliputan, penyusunan dan penyebarluasan kepada masyarakat baik langsung maupun melalui media massa dan pengembangan radio siaran pemerintah daerah yang meliputi pengumpulan analisis data guna penyusunan pedoman teknis pengelolaan radio siaran pemerintah daerah dan menjalin kemitraan dengan radio siaran swasta dalam b) Sub Bagian Pemberitaan dan Pembinaan Radio Siaran Publik Lokal Sub Bagian Pemberitaan dan Pembinaan Radio Siaran Publik Lokal mempunyai tugas melaksanakan kegiatan pemberitaan yang meliputi peliputan, penyusunan dan penyebarluasan kepada masyarakat baik langsung maupun melalui media massa dan pengembangan radio siaran pemerintah daerah yang meliputi pengumpulan analisis data guna penyusunan pedoman teknis pengelolaan radio siaran pemerintah daerah dan menjalin kemitraan dengan radio siaran swasta dalam

c) Sub Bagian Protokol Sub Bagian Protokol mempunyai tugas melaksanakan persiapan akomodasi kegiatan protokoler di pemerintah Kabupaten Sragen, pengaturan penerimaan tamu dan berkoordinasi dengan tamu dan SKPD yang terkait serta pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bagian Humas dan Protokol sesuai dengan tugas dan fungsinya.

3. Tata Kerja Organisasi

Sekretaris Daerah dalam melaksanakan tugasnya berdasarkan Peraturan Perundang - undangan yang berlaku dan ketentuan yang ditetapkan oleh Bupati.

Dalam melaksanakan tugasnya Sekretaris Daerah, Asisten, Kepala Bagian, Kepala Sub Bagian dan Kelompok Jabatan Fungsional wajib menerapkan prinsip koordinasi, integrasi dan sinkronisasi secara vertikal dan horizontal baik dalam lingkungan masing - masing maupun antar Satuan Organisasi Perangkat Daerah serta Instansi Vertikal di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sragen sesuai dengan tugas dan fungsi masing – masing.

Berdasarkan pasal 41 dari Peraturan Daerah Kabupaten Sragen Nomor 11 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat

Daerah Kabupaten Sragen terdapat beberapa kewajiban yang harus diemban oleh pejabat struktural Sekretariat Daerah Kabupaten Sragen antara lain:

a. Pejabat Struktural pada Sekretariat Daerah bertanggung jawab memimpin dan mengkoordinasikan bawahan masing - masing dan memberikan bimbingan serta petunjuk bagi pelaksanaan tugas bawahannya.

b. Pejabat Struktural dalam menjalankan tugasnya wajib mengetahui dan memahami petunjuk, bertanggung jawab dan menyampaikan laporan kepada atasannya.

c. Pejabat Struktural dalam melaksanakan tugasnya wajib mengoreksi dan mengkaji laporan yang diterima, selanjutnya digunakan sebagai bahan pertimbangan.

d. Pejabat Struktural pada Sekretariat Daerah berkewajiban mengawasi bawahan masing-masing dan mengambil langkah-langkah dan tindakan bila terjadi penyimpangan sesuai dengan peraturan yang berlaku.