Use Case Insertion Use Case Select Citra Cover Use Case Select Citra Embed Use Case Sisip

3.2.2 Use Case Diagram

Use Case Diagram merupakan diagram yang memodelkan aspek perilaku dari sebuah sistem. Masing-masing use case diagram memiliki actor use case dan interaksi yang dilakukan actor tersebut. Pada sistem ini actor hanya sebagai pengguna user yang memiliki beberapa aktivitas yang terdapat dalam sistem seperti pada Gambar 3.23. Gambar 3.23 Use Case Diagram Use case diagram yang ditunjukkan pada Gambar 3.23 terdapat satu aktor yaitu user. Pertama, user melakukan proses insertion penyisipan dengan meng- input-kan citra cover dan citra embed berupa file citra yang berformat .bmp. Kedua, user dapat melakukan proses extraction pembacaan embed dari dalam citra stego dengan meng-input-kan file citra yang telah disisip pesan citra stego. Ketiga, user dapat melakukan perhitungan nilai MSE, yakni parameter ketahanan citra akibat penyisipan menggunakan metode MLSB.

3.2.2.1 Use Case Insertion

Spesifikasi use case Insertion dapat dilihat pada Tabel 3.1. SISTEM User Insertion Extraction Hitung MSE Select Citra Cover Select Citra Embed Sisip Select Citra Stego Extract Hitung Select Citra Stego Select Citra Cover Universitas Sumatera Utara Tabel 3.1 Spesifikasi Use Case Insertion

3.2.2.2 Use Case Select Citra Cover

Spesifikasi use case Select Citra Cover dapat dilihat pada Tabel 3.2. Tabel 3.2 Spesifikasi Use Case Select Citra Cover Name Insertion Actors User Description Use case ini mendeksripsikan proses penyisipan Preconditions User menggunakan aplikasi steganografi Post Conditions User dapat melihat hasil penyisipan Kegiatan User Respon sistem Success Scenario 1. User memilih menu Insertion. 2. User memilih citra cover, memilih citra embed , dan mengeksekusi tombol Proses. 3. User dapat melihat citra stego. 1. Sistem menampilkan halaman Insertion. 2. Sistem melakukan proses Insertion dan menampilkan hasil Insertion citra stego. Name Select Citra Cover Actors User Description Use case ini mendeksripsikan proses pemanggilan citra cover Preconditions User mengakses menu Insertion Post Conditions Sistem menampilkan citra cover yang telah dipilih Kegiatan User Respon sistem Success Scenario 1. User memilih menu Insertion. 2. User mengeksekusi tombol Browse Cover 3. User memilih gambar yang akan dijadikan citra cover pada kotak dialog 4. User dapat melihat citra cover yang telah dipilih. 1. Sistem menampilkan menu Insertion. 2. Sistem menampilkan kotak dialog lokasi penyimpanan gambar 3. Sistem menampilkan gambar yang dipilih user Universitas Sumatera Utara

3.2.2.3 Use Case Select Citra Embed

Spesifikasi use case Select Citra Embed dapat dilihat pada Tabel 3.3. Tabel 3.3 Spesifikasi Use Case Select Citra Embed

3.2.2.4 Use Case Sisip

Spesifikasi use case Sisip dapat dilihat pada Tabel 3.4. Tabel 3.4 Spesifikasi Use Case Sisip Name Select Citra Embed Actors User Description Use case ini mendeksripsikan proses pemanggilan citra embed Preconditions User mengakses menu Insertion Post Conditions Sistem menampilkan citra embed yang telah dipilih Kegiatan User Respon sistem Success Scenario 1. User sudah memilih citra cover dan mengeksekusi tombol Proses. 2. User mengeksekusi tombol Browse Embed 3. User memilih gambar yang akan dijadikan citra embed pada kotak dialog 4. User dapat melihat citra embed yang telah dipilih. 2 Sistem menampilkan kotak dialog lokasi penyimpanan gambar 3 Sistem menampilkan nama file, dan gambar dari citra embed yang dipilih. Name Sisip Actors User Description Use case ini mendeksripsikan proses penyisipan insertion citra embed ke dalam citra cover Preconditions User mengakses menu Insertion Universitas Sumatera Utara

3.2.2.5 Use Case Extraction