Interview Pengertian Ruang Pengertian

b. Interview

Wawancara Merupakan penelitian yang dilakukan dengan mengadakan tanya jawab pada manajemen yang terkait maupun staff yang ada di Sahid Raya Garden Hotel Yogyakarta mengenai masalah – masalah yang dibahas oleh penulis.

1.5 Sistematika Penulisan

Dalam penulisan kertas karya ini penulis mempunyai sistematika agar lebih teratur dan terarah. Kertas karya ini berisi uraian – uraian yang akan dibahas dalam beberapa bab yaitu meliputi :

BAB I : PENDAHULUAN

Pada bab ini diuraikan alasan pemilihan judul, tujuan penulisan, batasan masalah, metode penelitian dan sistematika penulisan .

BAB II : URAIAN TEORITIS

Pada bab ini diuraikan isi tentang uraian teoritis mengenai tentang ruang lingkup Hotel secara umum yang memuat tentang pengertian hotel , ruang lingkup hotel , pengertian umum Housekeeping Departement , Ruang Lingkup Housekeeping, penampilan room attendant, pengertian pelayanan dan model pelayanan dan hubungan Housekeeping Departement dengan bagian yang lain.

BAB III : TINJAUAN UMUM TENTANG SAHID RAYA HOTEL

YOGYAKARTA Pada bab ini diuraikan tntang sejarah berdirinya , klasifikasi , fasilitas hotel serta struktur organisasi . Universitas Sumatera Utara

BAB IV : TINJAUAN TENTANG SISTEM PENANGANAN

MEMBERSIHKAN DAN MENATA KAMAR MAKE‐UP ROOM PADA BAGIAN HOUSEKEEPING . Pada bab ini mengungkapkan tentang making bad , cleaning bath room , restocking bath room , dusting di kamar , restocking guest supplies , cleaning occupied room , penanganan kamar VIP , setting an extra bed and baby crib, menangani keluhan tamu, jenis‐jenis keluhan tamu.

BAB V : PENUTUP

Pada bab ini berisikan tentang kesimpulan. Universitas Sumatera Utara BAB II URAIAN TEORITIS

2.1 Pengertian

Hotel Kata hotel berasal dari bahasa Perancis “ Hostel “ , yang berarti rumah penginapan bagi orang‐orang yang sedang mengadakan perjalanan . Dalam perkembangannya Hotel adalah Bentuk bangunan yang menyediakan kamar‐kamar untuk menginap para tamu , makanan dan minuman , dan dikelola secara profesional untuk mendapatkan keuntungan .

2.2 Ruang

Lingkup Hotel Menurut beberapa ahli hotel merupakan tempat tinggal sementara ketika sedang melakukan perjalanan , itu sudah dimulai sejak manusia mengenal aktivitas perjalanan , hanya saja peradaban manusia dan kondisinya menyebabkan penampilan tempat tempat tinggal sementara itu benar‐benar untuk beristirahat dan berlindung dari serangan binatang buas .

2.3 Pengertian

Umum Housekeeping Departement Housekeeping atau tata graha mengandung pengertian sebagai salah satu bagian di hotel yang menangani hal‐hal yang berkaitan dengan keindahan , kerapian , kebersihan , kelengkapan , dan kesehatan seluruh kamar dan area umum lainnya , agar tamu dapat merasa nyaman dan aman . Oleh sebab itu bagian Housekeeping sangat Universitas Sumatera Utara penting artinya dalam pengusahaan hotel karena departement inilah yang mempersiapkan kamar‐kamar untuk dijual , dan pendapatan hotel yang paling besar berasal dari penyewaan kamar , maka tata graha harus diperhatikan dengan baik agar tamu betah tinggal di hotel.

2.4 Ruang