Pekerjaan Tabel 4.4 Distribusi Responden Menurut Pekerjaan Paritas Tabel 4.5 Distribusi Responden Menurut Paritas Pengetahuan Tabel 4.6 Distribusi Responden Menurut Pengetahuan

Dari Tabel 4.3 dapat dilihat bahwa suku responden yang terbanyak adalah suku Batak berjumlah 23 orang 46,0 dan suku yang paling sedikit adalah suku Melayu berjumlah 13 orang 26,0.

4.2.4 Pekerjaan Tabel 4.4 Distribusi Responden Menurut Pekerjaan

Pekerjaan n Petani 13 26,0 Wiraswasta 12 24,0 PNS 6 12,0 IRT 19 38,0 Jumlah 50 100 Dari tabel 4.4 dapat dilihat bahwa sebagian besar responden adalah ibu rumah tangga IRT sebanyak 19 orang 38,0, responden yang bekerja sebagai petani sebanyak 13 orang 26, responden yang berwiraswasta sebanyak 12 orang 24 dan responden yang PNS hanya 6 orang 12,0.

4.2.5 Paritas Tabel 4.5 Distribusi Responden Menurut Paritas

Paritas n 2-3 26 52,0 3-4 15 30,0 4 9 18,0 Jumlah 50 100 Dari tabel 4.5 dapat dilihat bahwa 26 orang responden 52,0 pernah melahirkan 2-3 kali, 15 orang responden 30,0 pernah melahirkan 3-4 kali dan 9 orang responden 18,0 pernah melahirkan 4 kali. Universitas Sumatera Utara

4.2.6 Pengetahuan Tabel 4.6 Distribusi Responden Menurut Pengetahuan

Pengetahuan n Baik 19 38,0 Sedang 21 42,0 Kurang 10 20,0 Jumlah 50 100 Dari tabel 4.6 dapat dilihat bahwa 19 orang responden 38,0 memiliki pengetahuan baik tentang tablet zat besi, 21 orang responden 42,0 memiliki pengetahuan sedang dan 10 orang responden 20,0 memiliki pengetahuan yang kurang. Selanjutnya tabel 4.7 dapat dilihat bahwa responden memilih tablet zat besi adalah tablet tambah darah yang berwarna merah 52,0 yang paling perlu mendapatkan suplemen tablet zat besi adalah ibu hamil menyusui dan remaja putri 62,0 serta akibat yang ditimbulkan bila tidak mengkonsumsinya adalah anemia 56,0 fungsi zat besi menurut responden adalah meningkatkan pembentukan sel darah merah 44,0 total jumlah zat besi yang diperlukan ibu hamil selama masa kehamilan sebanyak 90 tablet 52,0 ibu hamil mengkonsumsi tablet Fe pada usia kehamilan trimester II 62,0 yang pertama kali menganjurkan mengkonsumsi tablet Fe adalah petugas kesehatan 72,0 ibu mendapatkan tablet Fe dari Puskesmas 54,0 serta ibu mengkonsumsi tablet Fe 1 kali sehari 76,0 dan pengobatan yang diberikan pada ibu hamil yang mengalami anemia adalah pemberian suplemen tablet zat besi 600 mg saja 48,0. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.7 Distribusi Responden Berdasarkan Jawaban Terhadap Setiap Pertanyaan Pengetahuan Pertanyaan pertanyaan Pengetahuan n 1. Apa yang ibu ketahui tentang tablet zat besi? a. Tablet tambah darah yang berwarna merah b. Tablet untuk kekebalan tubuh c. Tablet untuk menambah nafsu makan 2. Siapa saja yang paling perlu mendapat suplemen tablet besi? a. Remaja b. Ibu hamil menyusui dan remaja c. Bayi dan anak-anak 3. Apa akibat yang ditimbulkan bila tidak mengkonsumsi tablet? a. Anemia b. Kekebalan tubuh menurun c. Lemas dan mudah letih 4. Menurut ibu fungsi zat besi adalah ? a. Sebagai vitamin b. Menambah nafsu makan c. Meningkatkan pembentukan sel darah merah 5.Berapa total jumlah zat besi yang diperlukan ibu hamil selama hamil? a. 30 tablet b. 90 tablet c. 120 tablet 6. Pada usia kehamilan berapa bulan ibu mengkonsumsi tablet zat besi ? a. Trimester II b. Trimester III c. Tidak pernah mengkonsumsi 7. Siapa yang pertama kali menganjurkan mengkonsumsi tablet zat besi pada ibu ? a. Suami b. Tetangga c. Petugas Kesehatan 8. Darimana ibu mendapatkan tablet besi? a. Bidan Dokter b. Puskesmas c. Rumah Sakit 9. Berapa kali ibu mengkonsumsi tablet besi dalam sehari? a. 1 kali b. 2 kali c. 3 kali 10. Pengobatan apakah yang diberikan pada ibu hamil yang mengalami anemia ? a.Pemberian vitamin A,D,E,K b.Pemberian suplemen tablet zat besi 600 mg saja c.Pemberian suplemen tablet zat besi 600- 1000mg+Vit.C 26 8 16 12 31 7 28 9 13 13 15 22 16 26 8 31 18 1 5 9 36 12 27 11 38 12 17 24 9 52,0 16,0 32,0 24,0 62,0 14,0 56,0 18,0 26,0 26,0 30,0 44,0 32,0 52,0 16,0 62,0 36,0 2,0 10,0 18,0 72,0 24,0 54,0 22,0 76,0 24,0 34,0 48,0 18,0 Universitas Sumatera Utara

4.2.7 Sikap Tabel 4.8 Distribusi Responden Menurut Sikap

Dokumen yang terkait

Hubungan Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Dengan Kejadian Anemia di Puskesmas Padang Bulan Medan Tahun 2014

20 138 59

Motivasi Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Zat Besi (FE) di Klinik HJ. Ramini Medan Tahun 2013

0 28 76

Hubungan Perilaku Ibu Hamil Dan Motivasi Petugas Kesehatan Terhadap Kepatuhan Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Pada D3u Hamil Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Badrul Aini Medan Tahun 2004

2 27 74

Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Terhadap Tingkat Kejadian Anemia Di Puskesmas Pekan Heran Kabupaten Indragiri Hulu Tahun 2008

23 182 59

Hubungan Perilaku Ibu Hamil Dan Motivasi Petugas Kesehatan Dengan Kepatuhan Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Di Puskesmas Mamas Kecamatan Darul Hasanah Kabupaten Aceh Tenggara Tahun 2009

0 33 73

HUBUNGAN MOTIVASI IBU HAMIL DENGAN KEPATUHAN MENGKONSUMSI TABLET ZAT BESI (Fe) DI KELURAHAN GEBANG KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER

5 25 118

Hubungan Perilaku Ibu Hamil Dan Motivasi Petugas Kesehatan Dengan Kepatuhan Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Di Puskesmas Padang Bulan Selayang Ii Medan Tahun 2014

0 0 17

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Defenisi Kepatuhan - Hubungan Perilaku Ibu Hamil Dan Motivasi Petugas Kesehatan Dengan Kepatuhan Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Di Puskesmas Padang Bulan Selayang Ii Medan Tahun 2014

1 3 22

HUBUNGAN PERILAKU IBU HAMIL DAN MOTIVASI PETUGAS KESEHATAN DENGAN KEPATUHAN MENGKONSUMSI TABLET ZAT BESI DI PUSKESMAS PADANG BULAN SELAYANG II MEDAN TAHUN 2014 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 0 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. KEPATUHAN 1. Defenisi Kepatuhan - Hubungan Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi Dengan Kejadian Anemia di Puskesmas Padang Bulan Medan Tahun 2014

0 0 9