Mencari Potensi dan Masalah Pengumpulan Data Mendesain Produk Validasi Desain Perbaikan desain

48 Gambar 3. Alur Model Pengembangan Modul Pembelajaran AutoCAD B.Prosedur Pengembangan Model pengembangan Sugiyono yang diadopsi oleh penelitian ini terdiri atas 10 macam langkah, berikut penjelasannya:

1. Mencari Potensi dan Masalah

Masalah yang ada di SMK N 2 Pengasih yaitu pengoptimalan fasilitas komputer yang bisa digunakan untuk mengajar Gambar Teknik dan bahan ajar yang kurang memadai. Potensi di SMK N 2 Pengasih adalah keantusiasan siswa dalam mempelajari Gambar Teknik. Perlu disertai fasilitas pendukung semisal modul belajar agar lebih meningkatkan kompetensi dalam pembelajaran. Mencari Potensi dan Masalah Mengumpulkan Informasi Mendesain Produk Validasi Desain Perbaikan Desain Ujicoba Produk Revisi Produk Ujicoba Lapangan Revisi Produk Pembuatan Produk 49

2. Pengumpulan Data

Data yang didapat melalui observasi keadaan sekolah berupa kondisi sarana kelas, situasi saat guru mengajar dan fasilitas komputer disekolah, sedangkan data yang didapat melalui wawancara dengan guru terkait bahan ajar yang dibutuhkan dalam pembelajaran. Bahan ajar diperlukan untuk mendukung pembelajaran.

3. Mendesain Produk

Setelah melakukan pengumpulan data dan tanya jawab dengan guru, langkah selanjutnya adalah pembuatan desain produk bahan ajar yang telah ditentukan berupa modul pembelajaran AutoCAD untuk mata pelajaran Gambar Teknik. Konsultasi dengan guru terkait desain tetap diperlukan agar modul yang dibuat sesuai dengan kebutuhan siswa.

4. Validasi Desain

Setelah seri pertama modul pembelajaran dibuat maka diperlukan validasi desain modul dan materi modul oleh beberapa ahli dalam bidang Gambar Teknik dan desain media. Rencana penelitian ini dibantu validasi oleh dua dosen ahli media, dua dosen ahli materi Gambar Teknik FT UNY dan satu guru pengampu mata pelajaran Gambar Teknik SMK N 2 Pengasih.

5. Perbaikan desain

Desain yang sudah validasi kemudian perlu diperbaiki sesuai saran dari para ahli materi dan media. Jadi yang bertugas memperbaiki desain adalah peneliti yang akan menghasilkan produk tersebut. Modul pembelajaran Gambar Teknik yang telah didesain ulang media dan materinya, kemudia dilakukan pencetakan tahap kedua. 50

6. Uji Coba Produk

Dokumen yang terkait

EVALUASI PELAKSANAAN E-LEARNING DALAM PROSES PEMBELAJARAN SISWA KELAS X JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF DI SMK N 2 PENGASIH.

0 0 129

PENINGKATAN PEMAHAMAN MATERI AUTOCAD MELALUI PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MODUL BERGAMBAR PADA SISWA SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA JURUSAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN.

1 6 163

MENINGKATKAN KETERAMPILAN GAMBAR TEKNIK MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN MODUL GAMBAR TEKNIK UNTUK MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK PADA JURUSAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

0 1 234

Penerapan Penilaian Autentik Mata Pelajaran Gambar Teknik Kelas X Program Keahlian Teknik Kendaraan Ringan Pada Kurikulum 2013 di SMK N 2 Pengasih.

0 0 2

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK UNTUK KELAS X TEKNIK PEMESINAN DI SMK NEGERI 2 DEPOK.

4 78 274

HUBUNGAN PROSES PEMBELAJARAN BERMUATAN KARAKTER DENGAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AUTOCAD DASAR SISWA KELAS X JURUSAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 1 173

Implementasi Metode Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas X Jurusan Teknik Mesin di SMK N 2 Pengasih pada Mata Pelajaran Mekanika Teknik.

0 0 150

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

1 9 255

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN TEKNIK KERJA BENGKEL YANG BAIK DAN BERKUALITAS UNTUK KELAS X JURUSAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK N 2 YOGYAKARTA.

0 2 141

MENINGKATKAN KETERAMPILAN GAMBAR TEKNIK MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN MODUL GAMBAR TEKNIK UNTUK MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK PADA JURUSAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

0 4 239