Permintaan Tenaga Kerja Mesin Program Integer

barang atau jasa. Integrasi tersebut menggabungkan dua atau lebih sumber daya dalam berbagai kombinasi yang terbaik Herjanto, 1997.

2.2. Persediaan Bahan Baku

Persediaan adalah suatu aktiva yang meliputi barang-barang milik perusahaan dengan maksud untuk dijual dalam suatu periode usaha normal, atau persediaan barang-barang yang masih dalam pengerjaan atau proses produksi, ataupun persediaan bahan baku dasar yang menunggu penggunaannya dalam suatu proses produksi Assauri, 1999. Bahan baku merupakan bahan yang membentuk bagian integral produk jadi. Untuk itu, pengelolaan bahan baku dengan baik sangat diharapkan agar tidak menghambat kegiatan-kegiatan lain dalam suatu industri. Persediaan bahan baku di dalam perusahaan adalah merupakan hal yang sangat wajar untuk dikendalikan dengan baik. Setiap perusahaan yang menghasilkan produk perusahaan- perusahaan yang menyelenggarakan proses produksi akan memerlukan persediaan bahan baku ini. Baik disengaja maupun tidak disengaja, perusahaan yang bersangkutan ini akan menyelenggarakan persediaan bahan baku yang menunjang jalannya proses produksi dalam perusahaan yang bersangkutan Lusia, 1993.

2.3. Permintaan

Permintaan adalah jumlah barang yang rela dan mampu dibeli oleh para pelanggan selama periode tertentu dan kondisi tertentu. Permintaan merupakan hubungan antara harga dan jumlah barang yang diminta Idahnaita, 2013. Hukum permintaan menyatakan bahwa harga dan jumlah barang yang diminta berbanding terbalik. Artinya, semakin tinggi atau mahal harga suatu Universitas Sumatera Utara barang maka semakin sedikit jumlah barang yang diminta konsumen. Sebaliknya, semakin rendah atau murah harga suatu barang maka semakin banyak jumlah barang yang diminta konsumen Idahnaita, 2013.

2.4. Tenaga Kerja

Tenaga kerja dibutuhkan untuk melakukan proses transformasi dari bahan menjadi barang jadi yang dikehendaki oleh perusahaan. Dalam hal ini, tenaga kerja sebagai suatu faktor produksi yang berbeda dengan bahan baku dan mesin- mesin Gitosudarmo, 2002.

2.5. Mesin

Mesin adalah suatu peralatan yang digerakkan oleh suatu kekuatan atau tenaga yang dipergunakan untuk membantu manusia dalam mengerjakan produk atau bagian-bagian tertentu. Pada umumnya, mesin terbagi atas dua macam, yaitu mesin bersifat umum atau serba guna dan mesin bersifat khusus Assauri, 1999. Universitas Sumatera Utara BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1. Program Integer

Optimasi integer bukan merupakan sebuah persoalan matematika baru, dan dalam penelitian operasional dikenal sejak tahun 1940. Optimisasi integer penting digunakan pada pemecahan masalah yang disusun sebagai sebuah hasil perkembangan pada bidang penelitian operasional, terutama sekali pada persoalan program linier. Hal itu diperlukan untuk penentuan model penyusunan pada beberapa atau semua variabel keputusan agar integer Taha, 1996. Anggaplah model persoalan program integer : Fungsi tujuan : Maksimumkan : Maka diperoleh, z = j n j j x c  1 dimana adalah konstanta. dengan kendala : Universitas Sumatera Utara . . . . . . . . dan Maka diperoleh, j n j ij x a  1 b i ;  j x semua bilangan cacah, dimana adalah konstanta. Disimpulkan, model persoalan program integer dapat diformulasikan sebagai berikut : Maksimumkan : z = j n j j x c  1 dengan kendala : j n j ij x a  1 b i ;  j x semua bilangan cacah, dimana adalah konstanta Siagian, 2006.

3.2. Metode Simpleks