Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

21 menentukan jumlah laba yang dapat ditahan sebagai sumber pendanaan. Semakin besar laba ditahan semakin sedikit jumlah laba yang dialokasikan untuk pembayaran dividen. Alokasi penentuan laba sebagai laba ditahan dan pembayaran dividen merupakan aspek utama dalam kebijakan dividen Keown, 2000 : 496 Dividend Pay Out Ratio DPR adalah perbandingan antara dividen yang dibayarkan dengan laba bersih yang didapatkan dan biasanya disajikan dalam bentuk persentase. Semakin tinggi dividend pay out ratio akan menguntungkan para investor tetapi dari pihak perusahaan akan memperlemah internal financial karena memperkecil laba ditahan. Tetapi sebaliknya DPR semakin kecil akan merugikan para pemegang saham investor tetapi internal financia l perusahaan semakin kuat Gitosudarmo, 2002 : 232.

2.3 Penelitian Terdahulu

Penelitian Lanang Saputra 2014 menganalisis tiga faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal, yaitu pertumbuhan aset, risiko bisnis, dan profitabilitas. Hasil penelitian menyatakan bahwa pertumbuhan asset tidak berpengaruh signifikan pada struktur modal, sedangkan risiko bisnis dan profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. Penelitian Ranti Agus Astuti 2014 menganalisis tiga faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal, yaitu pertumbuhan aset, profitabilitas dan pertumbuhan penjualan. Hasil penelitian menyatakan bahwa pertumbuhan aset, Universitas Sumatera Utara 22 profitabilitas dan pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. Laurdes Sinurat 2010 menguji faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Variabel independen yang digunakan adalah pertumbuhan perusahaan, risiko bisnis dan profitabilitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pertumbuhan perusahaan, risiko bisnis dan profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap strktur modal. Septian Debora Tinambunan 2008 menggunakan kebijakan dividen dan profitabilitas sebagai variabel independen untuk menguji pengaruh variabel- variabel tersebut terhadap struktur modal. Kesimpulan yang diperoleh adalah variabel profitabilitas dan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap struktur modal. Universitas Sumatera Utara 23 Tabel 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu No. Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Hasil Penelitian 1. Lanang Saputra 2014 Analisis Pertumbuhan Aset, Risiko Bisnis, Dan Profitabilitas Yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Industri Jasa Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013 Studi Kasus Pada Sektor Restaurant, Hotel And Tourism. Variabel independen: pertumbuhan aset, dan profitabilitas Variabel dependen: Struktur modal Variabel pertumbuhan aset tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal, sedangkan risiko bisnis dan profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. 2. Ranti Agus Astuti 2014 Pengaruh Pertumbuhan Aset, Profitabilitas, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Real Estate Dan Properti Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010- 2012. Variabel Independen : pertumbuhan aset, profitabilitas dan pertumbuhan penjualan. Variabel dependen : struktur modal Variabel pertumbuhan aset, profitabilitas, dan pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal, Universitas Sumatera Utara 24 Tabel 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu No. Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Hasil Penelitian 3. Laurdes Sirait 2009 Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Kebijakan Dividen Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia . Variabel Independen : pertumbuhan perusahaan, kebijakan dividen, profitabilitas Variabel Dependen : struktur modal Variabel pertumbuhan perusahaan, kebijakan dividen dan profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal 4. Septian Debora Tinambunan 2008 Pengaruh Kebijakan Dividen Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Variabel Independen : kebijakan dividen, profitabilitas Variabel Dependen : struktur modal Variabel profitabilitas dan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap struktur modal Universitas Sumatera Utara 25

2.4 Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Aset, Ukuran Perusahaan, Risiko Bisnis, Struktur Aset, dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 52 111

Pengaruh Kebijakan Dividen dan Profitabilitas terhadap Struktur Modal Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

9 76 108

Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Aset, Ukuran Perusahaan, Risiko Bisnis, Struktur Aset, dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 42 110

Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Aset, Ukuran Perusahaan, Risiko Bisnis, Struktur Aset, dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 4 110

Pengaruh Profitabilitas, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset dan Kebijakan Dividen Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan PertambanganYang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

0 0 12

Pengaruh Profitabilitas, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset dan Kebijakan Dividen Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan PertambanganYang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

0 0 2

Pengaruh Profitabilitas, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset dan Kebijakan Dividen Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan PertambanganYang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

0 0 8

Pengaruh Profitabilitas, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset dan Kebijakan Dividen Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan PertambanganYang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

0 0 21

Pengaruh Profitabilitas, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset dan Kebijakan Dividen Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan PertambanganYang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

0 0 4

Pengaruh Profitabilitas, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset dan Kebijakan Dividen Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan PertambanganYang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

0 0 10