Wakil Kepala Kantor Cabang Utama Kepala Bidang Pelayanan dan Manfaat

21 d Mengkoordinasikan seluruh kebijaksanaan operasional Kantor Cabang Utama dan Kantor Cabang di wilayah kerjanya sesuai dengan Kebijaksanaan Perusahaan

2. Wakil Kepala Kantor Cabang Utama

Bertanggung Jawab Kepada : Kepala Kantor Cabang Utama Tugas Pokok : Melaksanakan tugas-tugas dalam bidang pelayanan, personalia dan umum, keuangan dan pengawasan, sistem informasi yang diselenggarakan oleh kepala Kantor Cabang Utama Uraian Tugas: a Melaksanakan tugas-tugas dalam bidang personalia serta mengendalikan kegiatan intern perusahaan. b Mendukung sistem mutu pelayanan demi kepuasan peserta dalam melaksanakan tinjauan manajemen, audit mutu internal, tindakan korelasi dan pencegahan, kontrol dokumen dan data, teknik statistik dan pengendalian catatan mutu. c Membantu kepala kantor cabang utama untuk menjabarkan kebijakan perusahaan yang menyangkut kegiatan yang akan dilaksanakan kantor cabang. d Bertanggung jawab atas pembinaan dan pengarahan kepada karyawan dan menjadikan misi sebagai pedoman untuk menjalankan tugas membantu kepala kantor cabang utama. 22 e Membantu kepala kantor cabang utama dalam pembuatan berkala kepada kepala kantor wilayahnya.

3. Kepala Bidang Pelayanan dan Manfaat

Bertanggung Jawab Kepada : Kepala Kantor Cabang Utama - Kepala Seksi Penetapan Klaim - Kepala Seksi data Peserta dan Pemasaran Tugas Pokok : Membantu Wakil Kepla Kantor Cabang Utama serta bertanggung jawab atas pelaksanaan seluruh kegiatan bidang pelayanan. Uraian Tugas : a Merencanakan dan mengkoordinasikan pelaksanaan kegiatan pelayanan dan pemasaran b Mengkoordinasikan kegiatan pengumpulan, pengolahan dan penyajian data program Taspen c Menyetujui keabsahan dan pembayaran menfaat klaim yang ditujukan. d Menyetujui besarnya tagihan peserta program Taspen. Bidang Pelayan dan Manfaat terdiri dari dua seksi, yaitu: 1. Kepala Seksi Kepesertaan Tugas Pokok: Kepala seksi kepesertaan bertanggung jawab kepada kepala bidang layanan manfaat untuk melaksanakan pelayanan serta memverifikasi dan melaporkan kepada pihak manajemen. Uraian Tugas: 23 a Bertanggung jawab atas terselenggaranya kegiatan administrasi peserta dan pemasaran. b Melaksanakan komunikasi data sesuai dengan hak tabungan hari tua peserta. c Menyelenggarakan dan mengawasi penelitian, evaluasi dan peng administrasian peserta program asuransi pensiun dan tabungan hari tua. d Melakukan kegiatan pemasaran produk program perusahaan

2. Kepala Seksi Layanan dan Manfaat