TUJUAN PENGUJIAN PERALATAN PERSIAPAN BENDA UJI

Tabel : Konsistensi Tanah Konsistensi tanah Kuat Geser Undrained kgcm 2 Sangat lunak Lunak Lunak sd kenyal Kenyal Sangat kenyal Kaku Sangat kaku sd keras 2.0 2.0 – 4.0 4.0 – 5.0 5.0 – 7.5 7.5 – 10.0 10.0 – 15.0 15.0

2. TUJUAN PENGUJIAN

2.1 Praktikan dapat melaksanakan percobaan Kuat Tekan Bebas Unconfined Compressive Strength Test dengan prosedur yang benar.Praktikan dapat melakukan perhitungan dan penggambaran grafik, serta dapat menentukan nilai kuat tekan bebas q u 2.2 Praktikan dapat melakukan pengujian dengan benda uji buatan, untuk menentukan nilai kepekaan sensitivity tanah.

3. PERALATAN

3.1 Mesin beban Load frame, dengan ketelitian bacaan sampai 0.01 kgcm 2 3.2 Cetakan benda uji berbentuk silinder dengan tinggi 2 kali diameter, tabung belah 3.3 Alat untuk mengeluarkan contoh tanah Extruder 3.4 Pengukur waktu Stopwatch 3.5 Timbangan dengan ketelitian 0.1gram 3.6 Pisau tipis, kawat serta talam, jangka sorong 3.7 Peralatan untuk keperluan penentuan kadar air. LAPORAN LAB. PENGUJIAN TANAH 42 4 3 5 1 2 Gambar : Alat Kuat Tekan Bebas Keterangan gambar : 1. Mur tiang 2. Proving ring 3. Dial beban 4. Plat penekan atas 5. Plat penekan bawah

4. PERSIAPAN BENDA UJI

4.1 Benda uji yang digunakan berbentuk silinder, dengan diameter minimal 3,00 cm dan tinggi diambil 2 sd 3 kali diameter. LAPORAN LAB. PENGUJIAN TANAH 43 4.2 Untuk benda uji dengan diameter 3,00 cm, besar butir maksimum yang terkandung dalam benda uji harus 0,1 diameter benda uji. 4.3 Untuk benda uji dengan diameter 6,80 cm besar butir maksimum yang terkandung dalam benda uji harus 16 diameter benda uji. 4.4 Pembuatan benda uji: 4.4.1 Benda uji asli dari tabung contoh tanah  Keluarkan contoh tanah dari tabung sepanjang  1-2 cm dengan alat pengeluar contoh extruder, dan kemudian potong dengan pisau kawat.  Pasang cetakan benda uji di atas tabung contoh, keluarkan contoh dengan alat pengeluar contoh sepanjang cetakan dan potong dengan pisau kawat.  Ratakan kedua sisi benda uji dengan pisau tipis dan keluarkan dari cetakan. 4.4.2 Buatan remoulded  Siapkan contoh tanah dari benda uji asli bekas pengujian, atau sisa-sisa contoh tanah yang sejenis  Siapkan data berat isi dan kadar air asli, serta volume cetakan.  Sesuaikan kadar air dari contoh tanah agar sama atau mendekati nilai kadar air asli.  Cetak benda uji ke dalam tabung contoh yang telah diketahui volumenya sehingga mempunyai berat isi yang sama atau mendekat berat isi tanah asli.  Terhadap benda uji yang terdapat dalam tabung, ulangi langkah 4.4.1 di atas. LAPORAN LAB. PENGUJIAN TANAH 44

5. PROSEDUR PENGUJIAN