Hubungan antara Pengetahuan Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga

60

4.3. Analisis Bivariat

4.3.1. Hubungan antara Pengetahuan Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga

Tabel 4.15. Hubungan Antara Pengetahuan Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga di Desa Marjandi Tongah Kecamatan Gunung Meriah Kabupaten Deli Serdang No Pengetahuan Partisipasi Pengadaan Jamban Total P Value Baik Kurang n 1 Baik 15 65,2 8 34,8 23 100 0,003 2 Kurang Baik 8 25,0 24 75,0 29 100 Total 23 41,8 32 58,2 55 100 Berdasarkan Tabel 4.15 dapat diketahui bahwa jumlah responden yang mempunyai pengetahuan baik sebanyak 8 KK 3,8, dan yang mempunyai pengetahuan kurang baik sebanyak 24 KK 75,0. Berdasarkan analisa statistik yang di peroleh dari hasil uji chi-square dengan α= 0,05 menunjukkan ada hubungan antara pengetahuan p= 0,003 dengan partisipasi pengadaan jamban keluarga di Desa Marjandi Tongah. 4.3.2. Hubungan antara Sikap Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga Tabel 4.16. Hubungan Antara Sikap Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga di Desa Marjandi Tongah Kecamatan Gunung Meriah Kabupaten Deli Serdang No Sikap Partisipasi Pengadaan Jamban Total P Value Baik Kurang n 1 Baik 18 69,2 8 30,8 23 100 0,0001 2 Kurang 5 17,2 24 82,8 29 100 Total 23 41,8 32 58,2 55 100 Universitas Sumatera Utara 61 Berdasarkan Tabel 4.16 dapat diketahui bahwa jumlah responden yang memepunyai sikap baik sebanyak 8 KK 30,8, dan yang mempunyai sikap kurang baik sebanyak 24 KK 82,8. Berdasarkan analisa statistik yang di peroleh dari hasil uji chi-square dengan α= 0,05 menunjukkan ada hubungan antara sikap p= 0,0001 dengan partisipasi pengadaan jamban keluarga di Desa Marjandi Tongah. 4.3.3. Hubungan antara Ketersediaan Air Bersih Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga Tabel 4.17. Hubungan Antara Ketersediaan Air Bersih Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga di Desa Marjandi Tongah Kecamatan Gunung Meriah Kabupaten Deli Serdang No Ketersediaan Air Bersih Partisipasi Pengadaan Jamban Total P Value Baik Kurang n 1 Baik 18 78,3 5 21,7 23 100 0,0001 2 Kurang Baik 5 15,6 27 84,4 32 100 Total 23 41,8 32 58,2 55 100 Berdasarkan Tabel 4.17 dapat diketahui bahwa jumlah responden yang mempunyai ketersediaan air bersih yang baik sebanyak 5 KK 21,7, dan yang mempunyai ketersediaan air bersih kurang baik sebanyak 27 KK 84,4. Berdasarkan analisa statistik yang di peroleh dari hasil uji chi-square dengan α= 0,05 menunjukkan ada hubungan antara ketersediaan air bersih p= 0,0001 dengan partisipasi pengadaan jamban keluarga di Desa Marjandi Tongah. Universitas Sumatera Utara 62

4.3.4. Hubungan antara Peran Petugas Kesehatan Dengan Partisipasi Pengadaan Jamban Keluarga

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Berhubungan dengan Kejadian Malaria di Desa Rantau Panjang Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

11 97 123

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepemilikan dan Keadaan Jamban Keluarga Di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2001

2 66 46

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pengadaan Jamban Keluarga Di Desa Sei Rampah Kecamatan Sei Rampah Tahun 1999

1 35 108

Peningkatan Cakupan Kepemilikan Jamban Setelah Pemberian Stimulan Jamban Di Desa Kesehatan Keluarga Dan Gizi (KKG) Wilayah Kerja Puskesmas Pajar Bulan Kecamatan Semidang Alas Kabupaten Bengkulu Selatan

2 70 97

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Jamban Keluarga di Desa Pegagan Julu III Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi Tahun 2015

6 183 116

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Jamban Keluarga di Desa Pegagan Julu III Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi Tahun 2015

0 0 14

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Jamban Keluarga di Desa Pegagan Julu III Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi Tahun 2015

0 0 2

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Jamban Keluarga di Desa Pegagan Julu III Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi Tahun 2015

0 0 5

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Jamban Keluarga di Desa Pegagan Julu III Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi Tahun 2015

0 1 30

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Jamban Keluarga di Desa Pegagan Julu III Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi Tahun 2015

0 4 2