Jumlah pegawai KPP Pratama Medan Polonia Penggolongan Pegawai menurut Tingkat Pendidikan

7 Seksi Pemeriksaan yang bertugas : a. Melakukan penyusunan rencana pemeriksaan b. Pengawasan pelaksanaan aturan pemeriksaan c. Penerbitan dan penyaluran Surat Perintah Pemeriksaan Pajak serta administrasi pemeriksaan perpajakan lainnya 8 Kelompok Jabatan Fungsional yang bertugas : Kelompok fungsional yang terdiri atas Pejabat Fungsional Pemeriksaan dan Pejabat Fungsional Penilai yang bertanggung jawab secara lansung kepada Kepala KPP Pratama Medan Polonia. Dalam melaksanakan tugasnya, Pejabat Fungsional Pemeriksaan berkoordinasi dengan Seksi Pemeriksaan, sedangkan Pejabat Fungsional Penilai berkoordinasi dengan Seksi Ekstensifikasi.

E. Tingkat Pendidikan dan Jumlah Pegawai Di Kantor Pelayanan Pajak KPP Pratama Medan Polonia

1. Jumlah pegawai KPP Pratama Medan Polonia

Adapun jumlah pegawai yang terdapat di Kantor Pelayanan Pajak KPP Pratama Medan Polonia adalah berjumlah 95 orang yang terdiri dari : Tabel 2.1 Jumlah Pegawai Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia No Uraian Jumlah 1. Kepala Kantor 1 2. Sub Bagian Umum 7 3. Seksi Pengolahan Data dan Informasi 11 4. Seksi Pelayanan 15 5. Seksi Penagihan 5 6. Seksi Pemeriksaan dan Kepatuhan Internal 4 7. Seksi Ekstensifikasi 6 8. Seksi Pengawasan dan Konsultasi I 8 9. Seksi Pengawasan dan Konsultasi II 7 10. Seksi Pengawasan dan Konsultasi III 9 11. Seksi Pengawasan dan Konsultasi IV 7 12. Fungsional Pemeriksa Pajak 15 Jumlah 95 Sumber : Data dari Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia, 2014

2. Penggolongan Pegawai menurut Tingkat Pendidikan

Menurut tingkat pendidikan, pegawai Kantor Pelayanan Pajak Pratama MedanPolonia digolongkan sebagai berikut : Tabel 2.2 Tingkat Pendidikan Pegawai Dan Jumlah Pegawai KPP Pratama Medan Polonia Tingkat Pendidikan S2 10 Orang Tingkat Pendidikan S1 48 Orang Tingkat Pendidikan D3 20 Orang Tingkat Pendidikan D1 10 Orang Tingkat Pendidikan SMA 7 Orang Jumlah Keseluruhan Pegawai 95 Orang Sumber : Data dari Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia, 2014 Gambar2.1 STRUKTUR ORGANISASI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA MEDAN POLONIA Sumber : Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia 2014 BAB III GAMBARAN UMUM DATA PRAKTIK KERJA LAPANGAN MANDIRI KEPALA KANTOR KASUBBAG UMUM SEKSI PEMERIKSAAN DAN KEPATUHAN INTERNAL SEKSI PENAGIHAN SEKSI PELAYANAN SEKSI PDI SEKSI EKSTENSIFIKASI PERPAJAKAN SEKSI PENGAWASAN DAN KONSULTASI KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL A.Pengertian Umum Perpajakan 1.Pengertian Pajak Menurut Undang –Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan No.16 Tahun 2009,Pajak adalah konstribusi Wajib kepada Negara yang terutang oleh pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan undang –undang ,dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untu keperluan Negara bagi sebesar besarnya kemakmuran rakyat.Berikut adalah beberapa kutipan pengertian pajak yang dikemukankan para ahli yaitu: 1.1.Menurut Prof.Dr.Rocmat Soemitro,SH: Pajak adalah iuran rakyat kepada kas Negara yang dapat dipaksakandengan dengan tidak medapatkan imbalan ataupun jasa timbal kontrapetasiyang langsung dapat ditunjukkan dan dapat digunakan untuk mwmbayar pengeluaran umum. 1.2.Menurut S.I.Djajaningrat: Pajak adalah suatu kewajiban menyerahkan sebagian dari kekayaan ke kas Negara yang disebabkan suatu keadaan ,kejadian,dan perbuatan yang memberikan kedudukan tertentu,tetapi bukan sebagai hukuman, menurut peratutan yang di tetapkan pemerintah serta dapat dipaksakan, tetapi tidak ada jasa tibal balik dari Negara secara langsung,untuk memelihara kesejateraan umum. 1.3.Menurut Dr.Soeparman Pajak adalah iuran wajib berupa uang atau barang yang dipungut oleh pengusa berdasarkan norma -norma hokum guna menutupi biasaya produksi barang-barang dan jasa–jasa kolektif dan mencapai kesejahteraan umum”Suandy Erly,2008:9.

2. Pengertian Pajak Pengahasilan