Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat Berikan jawaban secara singkat dan jelas Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

129 Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti Evaluasi

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat

1. Contoh penerapan Metta adalah . . . . a. bermeditasi c. berdonor darah b. bekerja d. beranjali 2. Selalu menolong orang yang menderita adalah pelaksanaan dari . . . . a. Metta c. Mudita b. Karuna d. Upekha 3. Karuna merupakan releksi terhadap makhluk yang . . . . a. bahagia c. menderita b. malas d. bodoh 4. Mengucapkan selamat ulang tahun kepada teman yang berulang tahun merupakan pelaksanaan dari . . . . a. Metta c. Mudita b. Karuna d. Upekha 5. Upekha akan lebih mudah dicapai kalau orang sering: a. berkomunikasi c. berpesiar b. bermeditasi d. berguru

B. Berikan jawaban secara singkat dan jelas

1. Terangkan tentang Metta 2. Terangkan tentang Karuna 3. Terangkan tentang Mudita 4. Terangkan tentang Upekha 5. Apa manfaat orang melaksanakan Brahma Vihara secara sempurna? 130 Buku Guru Kelas VII SMP Kunci Jawaban 1. c 4. c 2. b 5. b 3. c 1. Metta adalah sifat cinta kasih yang universal. 2. Karuna adalah sifat kasih sayang terhadap semua makhluk. 3. Mudita adalah sifat simpati melihat orang lain bahagia. 4. Upekha adalah sifat keseimbangan batin. 5. Orang yang melaksanakan Brahma vihara secara sempurna akan hidup tenang dan bahagia. A B 131 Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti Bab 11 Toleransi dan Interaksi Sosial

A. Kompetensi Inti

Menghargai perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, rasa ingin tahu, percaya diri, toleransi, motivasi internal, pola hidup sehat, dan ramah lingkungan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

B. Kompetensi Dasar

4.2 Mengembangkan perilaku toleransi dalam beriteraksi sosial

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

4.2.1 Menjelaskan perilaku toleransi dalam berinteraksi sosial secara umum 4.2.2 Menjelaskan perilaku toleransi dalam berinteraksi sosial sesuai dengan agama Buddha 4.2.3 Menunjukkan perilaku toleransi dalam berinteraksi sosial 4.2.4 Menyebutkan contoh perilaku toleransi dalam berinteraksi sosial 4.2.5 Membangun perilaku toleransi dalam berinteraksi sosial 4.2.6 Membuat rubrik tentang perilaku toleransi dalam berinteraksi sosial 132 Buku Guru Kelas VII SMP

D. Peta Konsep