Sistematika Penulisan Sejarah Ringkas Fakultas Ekonomi USU

xiii a. gambaran umum perusahaan b. struktur organisasi perusahaan.

F. Jadwal Kegiatan

Penelitian ini dilakukan di Bagian Keuangan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara Jl. T. M. Hanafiah Kampus USU Medan. Adapun jadwal surveyobservasi sebagaimana terlihat dalam tabel dibawah ini: Tabel 1.1 Jadwal Kegiatan NO KEGIATAN MINGGU KE 1 2 3 1 Persiapan 2 Pengumpulan Data 3 Penulisan Laporan

G. Sistematika Penulisan

Adapun rencana isi dari penulisan ini adalah: Bab I Pendahuluan Menerangkan tentang alasan penulis memilih Job Description sebagai judul dalam penulisan tugas akhir ini. Menguraikan rumusan masalah, tujuan dan manfaat penulisan, metode penelitian jadwal survey dan rencana isi penulisan. Bab II Profil Perusahaan Universitas Sumatera Utara xiv Menguraikan tentang sejarah singkat instansiperusahaan, jenis usahakegiatan, struktur organisasi, uraian tugas job description kinerja usaha terkini serta rencana kegiatan. Bab III Pembahasan Menguraikan implementasi Job Decription dan pengaruhnya terhadap kinerja karyawan pada Bagian Keuangan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara, serta melakukan penilaian terhadap Job Description. Bab IV Kesimpulan dan Saran Bab ini berisikan kesimpulan dan saran tentang implementasi Job Description pada Bagian Keuangan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara xv 7 BAB II PROFIL INSTANSI

A. Sejarah Ringkas Fakultas Ekonomi USU

Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara lahir di luar kota Medan atau di luar Provinsi Sumaterera Utara. Jelasnya Fakuftas Ekonomi lahir dan didirikan tahun 1959 di Darussalam Universitas Syiah Kuala Kota Kuraja Banda Aceh, dan sebagai Dekan pada waktu itu Dr. Teuku Iskandar. Yayasan Universitas Sumatera Utara sendiri pada waktu itu berada di kota Medan, namun Fakultas Ekonomi yang berada di Kutaraja Banda Aceh tetap memakai nama dibawah panji Universitas Sumatera Utara. Bila kita kaji sejarah ini jelas bahwa teknik operasionil pendidikan berada di Kutaraja, sedangkan penyelesaian administratif tetap berada di bawah Presiden USU istilah untuk nama pimpinan universitas pada waktu itu. Akan tetapi ternyata cara seperti ini menyulitkan pimpinan universitas pada waktu itu, sehingga berinisiatif untuk mengatasi kesulitan tersebut. Kemudian muncullah gagasan baru dimana gagasan ini lahir dari rapat dewan Dosen Fakultas Hukum USU, tepatnya bulan Juni 1961 tanggal tidak diketahui , yang beranggotakan tiga orang yaitu : 1. Prof.Drs. Tjung ted koei sebagui kctua merangkap anggota 2. Drs. T.M.H.L. Tobing sebagai sekretaris merangkap anggota 3. Drs. T.Mustafa sebagai anggota Ketiga panitia tersebut ditugaskan untuk mengadakan persiapan dalam rangka pembentukan fakultas ekonomi USU di Medan. Setelah ditetapkan sebagai panitia, selanjutnya mereka mengadakan pembicaraan pertama pada tanggal 25 juli 1961 di gedung Bank Persatuan Dagang Indonesia Universitas Sumatera Utara xvi kawasan 10. Hasil pembicaraan mereka yang bermaksud mendirikan fakultas Ekonomi USU di Medan kemudian disampaikan kepada Presiden USU pada saat itu Prof. A. Sofyan. Maksud baik tersebut ternyata mendapat tanggapan yang baik dari Presiden USU dan akhirnya merestui perencanaan pendirian Fakultas Ekonomi USU di Medan. Dengan perjuangan yang gigih dari ketiga panitia tersebut, Fakultas Ekonomi kemudian berdiri perlahan-lahan dan selanjutnya pada bulan Nopember 1961 keluarlah satu keputusan dari Menteri Perguruan Tinggi dan llmu Pengetahuan PTIP Nomor 641961 tanggal 24 Nopember 1961 dimana didalam SK No. 641961 pada tanggal 01 Oktober 1961 dinyatakan bahwa Prof.Dr. A.Sofyan diangkat sebagai pimpinan sementara disamping sebagai Presiden USU. Dalam perjalanan yang panjang, pada tahun 2003 USU kemudian menjadi PT BHMN Perguruan Tinggi Badan Hukum Milik Negara berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 56 tahun 2003, tanggal 11 Nopember 2003, dimana Fakultas Ekonomi USU merupakan satu dari 10 Fakultas dan Program Pascasarjana yang ada pada saat USU menjadi PT BHMN. Setelah menjadi PT BHMN, dengan dibentuknya Fakultas Farmasi dan Fakultas Psikologi , pada tahun 2007 USU telah memiliki 12 fakultas. Sesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan R.I. No. 053501983, tanggal 08 Desember 1983, Keputusan Dirjen. Pendidikan Tinggi No. 131DIKTIKep1984, dan disusul dengan Surat Keputusan No. 23DIKTIKep1987, No. 25DIKTIKep1987 dan No. 26DIKTIKep1987, Fakultas Ekonomi Universitas Universitas Sumatera Utara xvii Sunatera Utara mengasuh dua jenjang Program Pendidikan, yaitu Program Pendidikan Strata -1 Program Pendidikan D-III. Program Pendidikan Strata -1 meliput i 3tiga Departemen, yaitu : 1. Departemen Ekonomi Pembangunan 2. Departemen Manajemen 3. Departemen Akuntansi Sedangkan Program Diploma –III terdiri dari : 1. Jurusan Kesekretariatn 2. Jurusan Keuangan 3. Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara di Medan mulai menerima Mahasiswa pada bulan Agustus 1961.

B. Visi dan Misi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara