Populasi Penelitian Subjek Penelitian

3.6 Definisi Operasional Variabel Penelitian

Tabel 4. Definisi Operasional Variabel Independen dan Dependen Penelitian. Variabel Definisi Cara Ukur Hasil Skala Jumlah angka kuman sebelum mencuci tangan menggunakan hand sanitizer Jumlah angka kuman sebelum mencuci tangan menggunakan hand sanitizer yang dibiakkan pada media nutrient agar Dengan menghitung rata-rata jumlah angka kuman CFUcm 2 Rasio Jumlah angka kuman sebelum mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik Jumlah angka kuman sebelum mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik yang dibiakkan pada media nutrient agar Dengan menghitung rata-rata jumlah angka kuman CFUcm 2 Rasio Jumlah angka kuman sesudah mencuci tangan menggunakan hand sanitizer Jumlah angka kuman sesudah mencuci tangan menggunakan hand sanitizer yang dibiakkan pada media nutrient agar Dengan menghitung rata-rata jumlah angka kuman CFUcm 2 Rasio Jumlah angka kuman sesudah mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik Jumlah angka kuman sesudah mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik yang dibiakkan pada media nutrient agar Dengan menghitung rata-rata jumlah angka kuman CFUcm 2 Rasio Mencuci tangan menggunakan hand sanitizer Mencuci tangan dengan gel antiseptik tanpa dibilas dengan air Observasi saat responden mencuci tangan Ya Tidak Nominal Mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik Mencuci tangan dengan sabun cair yang mengandung zat antiseptik antimikroba Observasi saat responden mencuci tangan Ya Tidak Nominal Persentase penurunan jumlah angka kuman mencuci tangan menggunakan hand sanitizer Persentase selisih jumlah angka kuman pada media nutrient agar antara sesudah dan sebelum mencuci tangan menggunakan hand sanitizer Dengan menghitung rata-rata persentase penurunan jumlah angka kuman CFUcm 2 Interval Persentase penurunan jumlah angka kuman mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik Persentase selisih jumlah angka kuman pada media nutrient agar antara sesudah dan sebelum mencuci tangan menggunakan sabun cair antiseptik Dengan menghitung rata-rata persentase penurunan jumlah angka kuman CFUcm 2 Interval