Jenis dan Sumber Data

Isna Fitria Yoviana, 2014 Pengaruh Direct Marketing Terhadap Keputusan Menggunakan Paket Wisata Domestik Di Jackal Holidays TourTravel Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tingkat keinginan dalam menggunakan Paket wisata domestik pada saat weekend III.2.C.2 Jumlah pemesanan Tingkat frekuensi menggunakan paket wisata domestik dalam satu tahun Ordinal Scale III.2.D.1 Metode Pembayaran Tingkat keberagaman metode pembayaran yang disediakan Ordinal Scale III.2.E.1 Tingkat kemudahan pembayaran dengan uang tunai III.2.E.2 Tingkat kemudahan pembayaran dengan cara transfer melalui bank III.2.E.3 Sumber: Hasil Pengolahan Data 2014

3.2.3 Jenis dan Sumber Data

Menurut Silalahi 2009:280 mengatakan bahwa Data adalah hasil pengamatan dan pengukuran empiris yang mengungkapkan fakta tentang karakteristik dari suatu gejala tertentu. Data yang diperlukan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder. 1. Data Primer yaitu data atau segala informasi yang diperoleh dan didapat oleh penulis langsung dari sumber pertama, baik individu atau sekelompok bagian dari objek penelitian. Seperti hasil wawancara atau observasi langsung pada objek yang diteliti. Menurut Sugiyono 2012:193, data primer merupakan data yang langsung memberikan data kepada pengumpul data. Isna Fitria Yoviana, 2014 Pengaruh Direct Marketing Terhadap Keputusan Menggunakan Paket Wisata Domestik Di Jackal Holidays TourTravel Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2. Data sekunder yaitu data primer yang telah diolah lebih lanjut dan disajikan antara lain dalam bentuk tabel-tabel atau diagram atau segala informasi yang berasal dari literatur yang ada hubungannya dengan teori-teori mengenai topik penelitian. Menurut Sugiyono 2012:193 merupakan sumber yang tidak langsung memberikan kepada pengumpul data misalnya melaui orang lain atau lewat dokumen. Untuk lebih jelasnya mengenai data dan sumber data yang dipergunakan dalam penelitian ini, maka penulis mengumpulkan dan menyajikannya dalam Tabel 3.2 berikut: TABEL 3.2 JENIS DAN SUMBER DATA YANG DIGUNAKAN No. Penentuan Data Jenis Data Sumber Data 1. Statistik kunjungan Wisman dan Wisnus di Indonesia tahun 2009-2013 Sekunder Pusdatin Kemenparekraf BPS 2. Perkembangan usaha jasa perjalanan wisata berskala menengah dan besar di Indonesia tahun 2007 – 2011 Sekunder Budpar.go.id 3. Pertumbuhan jumlah usaha perjalanan wisata kota Bandung 2010-2012 Sekunder Disparbud Kota Bandung 4. Data penjualan paket wisata Jackal Holidays TourTravel tahun 2010-2013 Sekunder Marketing Jackal Holidays TourTravel 5. Kegiatan Direct marketing yang dilakukan Jackal Holidays TourTravel Sekunder Marketing Jackal Holidays TourTravel 6. Karakteristik Responden Primer Pengguna Paket Wisata Domestik Jackal Holidays 7. Tanggapan pelanggan mengenai Direct Marketing terhadap keputusan menggunakan paket wisata domestik Primer Pengguna Paket Wisata Domestik Jackal Holidays Sumber: Hasil Pengolahan Data 2014 3.2.4 Populasi dan Sample 3.2.4.1