Identifikasi dan Perumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian

Kiki Puspita Sari, 2014 Penerapan Strategi Scaffolding Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Pemahaman Ekstrapolasi Siswa Smk Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Identifikasi dan Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah dikemukakan sebelumnya, maka dirumuskan masalah sebagai berikut: 1. Apakah terdapat perbedaan rerata pada tingkat pemahaman ekstrapolasi antara siswa kelompok atas, kelompok sedang, dan kelompok bawah terhadap penerapan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif? 2. Apakah terdapat peningkatan pemahaman ekstrapolasi antara siswa kelompok atas, kelompok sedang, dan kelompok bawah terhadap penerapan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif? 3. Bagaimana respon siswa terhadap penerapan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif?

C. Batasan Masalah

Mengingat luasnya lingkup permasalahan yang terdapat dalam penelitian ini, penulis membatasi permasalahan sebagai berikut: 1. Proses pembelajaran menggunakan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif. 2. Hasil belajar yang diukur pada penelitian ini hanya sebatas aspek kognitif C1, C2, C3 yang diarahkan kepada pemahaman ekstrapolasi . 3. Materi yang digunakan dalam penelitian adalah pemrograman web pada pokok bahasan pembuatan form dengan menggunakan bahasa HTML di Sekolah Menengah Kejuruan SMK jurusan RPL dan TKJ kelas XI.

D. Tujuan Penelitian

Dengan permasalahan yang telah dirumuskan sebelumnya, maka penulis menyusun beberapa tujuan penelitian, yaitu: 1. Untuk mengetahui perbedaan rerata pada tingkat pemahaman ekstrapolasi antara siswa kelompok atas, kelompok sedang, dan kelompok bawah setelah diterapkan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif. Kiki Puspita Sari, 2014 Penerapan Strategi Scaffolding Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Pemahaman Ekstrapolasi Siswa Smk Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2. Untuk mengetahui peningkatan pemahaman ekstrapolasi antara siswa kelompok atas, kelompok sedang, dan kelompok bawah setelah diterapkan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif. 3. Untuk mengetahui respon siswa setelah diterapkan strategi scaffolding berbasis multimedia interaktif.

E. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF BERBASIS MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Berbasis Multimedia Untuk Meningkatkan Kreativitas Dan Pemahaman Konsep Matematika (PTK Pada Siswa Kelas XI TEI SMK Muhammadiyah

0 2 17

PENERAPAN SETRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF BERBASIS MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Berbasis Multimedia Untuk Meningkatkan Kreativitas Dan Pemahaman Konsep Matematika (PTK Pada Siswa Kelas XI TEI SMK Muhammadiya

0 1 12

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KREATIF-PRODUKTIF BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SMK.

0 4 40

IMPLEMENTASI ALGORITMA ID3 DALAM RANCANG BANGUN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DENGAN MENERAPKAN STRATEGI SCAFFOLDING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN EKSTRAPOLASI MAHASISWA PADA MATA KULIAH JARINGAN KOMPUTER.

0 2 40

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN THINK-TALK-WRITE BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA SMK.

2 14 76

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING BERBANTUAN MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA.

0 0 42

PENERAPAN MODUL MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SMK.

0 0 58

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KREATIF-PRODUKTIF BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SMK - repository UPI S KOM 0901953 Title

0 0 4

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN THINK-TALK-WRITE BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA SMK - repository UPI S KOM 0902110 Title

0 0 4

BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMK GARUT

0 0 10