Uji Persyaratan Analisis Pengujian Hipotesis

73 penguasaan teknologi informasi dan komunikasi guru SMKN RSBI di Bandar Lampung. Variabel supervisi akademik X 2 tidak diuji cobakan karena butir-butir pada lembar supervisi akademik sudah digunakan oleh Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung. Artinya variabel supervisi akademik sudah reliabel.

3.10 Teknik Analisis Data

Teknik analisis data penelitian meliputi: 1 Uji Persyaratan Analisis, sebagai prasyarat penggunaan teknik analisis statistik, dan 2 teknik pengujian hipotesis penelitian menggunakan analisis korelasi SPSS versi 17.00

3.10.1 Uji Persyaratan Analisis

Uji persyaratan analisis yang digunakan adalah uji normalitas dan keliniearan regresi. Uji normalitas data dimaksud untuk menentukan normal tidaknya distribusi data hasil penelitian. Mengacu pendapat Yusri 2009:151 uji normalitas yang digunakan adalah uji Lilliefors. Untuk uji linearitas menggunakan teknik Anava. Data dinyatakan normal bila harga F hitung F tabel diuji pada tingkat kepercayaan 5. Sedangkan signifikansi dan keliniearan regresi diuji bersamaan dengan pengujian hipotesis-hipotesis penelitian.

3.10.2 Pengujian Hipotesis

Pengujian hipotesis penelitian digunakan analisis korelasi. Signifikansi korelasi diuji pada tingkat kepercayaan 5, untuk membuktikan apakah variabel-variabel 74 penelitian tersebut terdapat korelasi yang sangat berarti dengan tingkat kepercayaan tersebut dengan menggunakan analisis SPSS Versi 17.00 Mengacu pendapat Sudjana 2005:379 hipotesis dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut : 1 Ho : Tidak ada hubungan yang positif motivasi berprestasi dengan kepuasan kerja guru. Hi : Ada hubungan yang positif motivasi berprestasi dengan kepuasan kerja guru. 2 Ho : Tidak ada hubungan yang positif supervisi akademik dengan kepuasan kerja guru. Hi : Ada hubungan yang positif supervisi akademik dengan kepuasan kerja guru. 3 Ho : Tidak ada hubungan yang positif penguasaan teknologi informasi dan komunikasi dengan kepuasan kerja guru. Hi : Ada hubungan yang positif penguasaan teknologi informasi dan komunikasi dengan kepuasan kerja guru. 4 Ho : Tidak ada hubungan yang positif motivasi berprestasi, supervisi akademik, penguasaan teknologi informasi dan komunikasi dengan kepuasan kerja guru. Hi : Ada hubungan yang positif motivasi berprestasi, supervisi akademik, penguasaan teknologi informasi dan komunikasi dengan kepuasan kerja guru. 75 Untuk kepentingan pengujian hipotesis ini perlu dirumuskan dalam bentuk hipotesis statistik, sebagai berikut: 1. Ho : r x1y = 0 Hi : r x1y 2. Ho : r x2y = 0 Hi : r x2y 3. Ho : r x3y = 0 Hi : r x3y 4. Ho : r x123y = 0 Hi : r x123y Kriteria Pengujian: 1 Hipotesis pertama: a. Tidak ada hubungan jika nilai r x1y = 0, dan ada hubungan jika nilai r x1y b. Hubungan positif jika nilai r x1y positif +, dan hubungan negatif jika nilai r x1y negatif -. c. Signifikan jika r hitung r tabel pada alpha 0,05 2 Hipotesis kedua: a. Tidak ada hubungan jika nilai r x2y = 0, dan ada hubungan jika nilai r x2y b. Hubungan positif jika nilai r x2y positif +, dan hubungan negatif jika nilai r x2y negatif -. 76 c. Signifikan jika r hitung r tabel pada alpha 0,05 3 Hipotesis ketiga : a. Tidak ada hubungan jika nilai r x3y = 0, dan ada hubungan jika nilai r x3y b. Hubungan positif jika nilai r x3y positif +, dan hubungan negatif jika nilai r x3y negatif -. c. Signifikan jika r hitung r tabel pada alpha 0,05 4 Hipotesis keempat : a. Tidak ada hubungan jika nilai r x123y = 0, dan ada hubungan jika nilai r x123y b. Hubungan positif jika nilai r x123y positif +, dan hubungan negatif jika nilai r x123y negatif - c. Signifikan jika r hitung r tabel pada alpha 0,05

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian

4.1.1 Sekolah Menengah Kejuruan SMK Negeri 2 Bandar Lampung

Sekolah Menengah Kejuruan SMK Negeri 2 Bandar Lampung beralamatkan di jalan Prof. Sumantri Brojonegoro Gedung Meneng Raja Basa Bandar Lampung kode pos 35145. Sekolah Menengah Kejuruan SMK Negeri 2 Bandar Lampung adalah salah satu SMK Negeri berstatus RSBI yang ada di Bandar Lampung. Sekolah tersebut mengembangkan 10 kompetensi keahlian yang terdiri dari : 1 Teknik Gambar Bangunan, 2 Teknik Konstruksi Batu dan Beton, 3 Teknik Konstruksi Kayu, 4 Teknik Survei dan Pemetaan, 5 Teknik Instalasi Tenaga Listrik, 6 Teknik Pemesinan, 7 Teknik Kendaraan Ringan, 8 Teknik Sepeda Motor, 9 Teknik Audio dan Vidio, 10 Teknik Komputer dan Jaringan.

4.1.2 Sekolah Menengah Kejuruan SMK Negeri 3 Bandar Lampung

Sekolah Menengah Kejuruan SMK Negeri 3 Bandar Lampung beralamatkan di jalan Cut Mutia no. 21 Gulak Galik Telukbetung Utara Bandar Lampung dengan kode pos 35214. Sekolah tersebut salah satu SMK Negeri yang berstatus RSBI dan

Dokumen yang terkait

THE INFLUENCE OF STUDENTS MOTIVATION AND ATTITUDE TOWARD ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENT AT FIRST GRADE OF SMA NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG IN THE ACADEMIC YEAR OF 2011-2012

0 8 35

INFLUENCE PERCEPTION OF LEADERSHIP STYLE, SUPERVISION AND MOTIVATION OF JOB SATISFACTION EMPLOYEES EDUCATION OFFICE BANDAR LAMPUNG CITY

1 13 126

THE RELATIONSHIP OF ACHIEVEMENT MOTIVATION, ATTITUDES OF TEACHERS AND THE QUALITY OF EDUCATION WITH TEACHERS’ PERFORMANCE OF MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 MODEL BANDAR LAMPUNG HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI, SIKAP GURU DAN MUTU PENDIDIKAN DENGAN KINERJA GURU MA

1 40 108

Influence of motivation and job satisfaction of STIE Kesatuan Bogor Lecturer

0 4 73

EFFECT OF ORGANIZATIONAL CULTURE, ORGANIZATIONAL STRUCTURE, AND WORK MOTIVATION ON JOB SATISFACTION OF SENIOR HIGH SCHOOL TEACHERS IN MEDAN, INDONESIA.

0 3 3

THE USE OF INFORMATION COMMUNICATION AND TECHNOLOGY (ICT) IN MATHEMATICS CLASSROOMS : A CHALLENGE FOR TEACHERS IN ASEAN COUNTRIES.

0 0 7

THE INFLUENCE OF THE INTERPERSONAL COMMUNICATION, WORK MOTIVATION, AND COMPENSATION OF TEACHERS The Influence of the Interpersonal Communication, Work Motivation, and Compensation of Teachers Toward the Performance of Elementary School Teachers in Magela

0 1 10

Teachers’ adoption of information and communication technology in senior high school economics instruction.

0 0 10

A TEST OF MODEL OF THE RELATIONSHIP BETWEEN PUBLIC SERVICE MOTIVATION, JOB SATISFACTION AND ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR.

0 0 15

THE MOTIVATION AND JOB SATISFACTION OF STAFF

0 0 10