Konsep Ruang Dalam KONSEP

136

c. Konsep Ruang Dalam

1 Konsep Zoning Ruang Dalam Diagram 6.1 Penzoningan Ruang dalam Data Pribadi Konsep Zoning Ruang Dalam terdiri dari 3 yaitu Zona Publik , Zona Private , dan Zona Service. Zona Publik adalah area yang dapat dilewati setiap waktu oleh semua pengunjung dari bangunan . Zona Private adalah area yang hanya dapat dilewati oleh pengguna bangunan yang memiliki keperluan khusus , ataupun pengguna yang datangnya secara berkala , sehingga tidak sembarangan orang dapat masuk ke dalamnya . Sedangkan Zona Service adalah area yang hanya dapat dilalui oleh staff pengelola dan staf gedung . Area Publik Area Private Area Service  Parkiran  Lobbyinformati on center  Café  R. Serbaguna  L. Serbaguna  Musholasadd  Pusat Kreatifitas  Kolam Renang  Gymnasium  Perpustakaan  Kantor Pengelola  Ruang Mesin ME, Plumbing dll  Backstage  Dapur Café  Toilet  Ruang Shaft dan Panel  Tangga Kebakaran  Ruang Lift Barang Universitas Sumatera Utara 137 Gambar 6.7 penzoningan groundplan, basement1, basement2, dan lt 2 Data Pribadi Pusat Kreatifitas .merupakan zona private pada bangunan ini , karena hanya pengunjung tertentu yang dapat mengunjungi yaitu siswa-siswi kursus seni dan Universitas Sumatera Utara 138 staff-staff pengajar , begitu halnya dengan kolam renang . Perpustakaan yang berada pada lantai dua hanya dapat dikunjungi oleh orang – orang yang menjadi anggota kursus , sedangkan ruang serbaguna dan kafe dapat dikunjungi oleh umum . Gambar 6.8 penzoningan Lt 1, Lt 3, dan Rooftop Data Pribadi Gambar 6.9 penzoningan vertical Data Pribadi Universitas Sumatera Utara 139 2 Konsep Sirkulasi Ruang Dalam a. Sirkulasi Horizontal Gambar 6.10 arah sirkulasi ruangan Data Pribadi Sirkulasi horizontal pada bangunan menggunakan jenis sirkulasi radial . Alasan memilih radial karena terdapat titik pusat pertemuan yaitu di lobby sebagai pusat kegiatan namun bersifat sementara yang berfungsi sebagai tempat untuk mengetahui lebih lanjut informasi tentang tempat-tempat yang ada di bangunan , dan sebagai tempat berkumpul untuk menunggu . Universitas Sumatera Utara 140 b. Sirkulasi Vertikal Pusat Pengembangan Minat dan Bakat Pemuda Tanjung Morawa merupakan bangunan 3 tingkat , oleh karena itu dibutuhkan fasilitas sirkulasi vertikal yang memadai fasilitas itu antara lain  Lift terbagi menjadi 2 yaitu Lift Penumpang , dan Lift barang. Pengunjung dapat menggunakan Lift Penumpang yang bersifat public , sedangkan distribusi barang dapat meggunakan lift barang yang bersifat service .Lift Penumpang dan Lift Barang melayani tiap lantai pada bangunan gedung .  Tangga terbagi menjadi 2 yaitu Tangga Pengunjung dan tangga darurat . Tangga Pengunjung sifatnya public dan penggunaannya tidak terbatas , atau dengan kata lain menghubungkan tiap lantai gedung . Sedangkan tangga darurat yang bersifat private penggunaannya terbatas yaitu hanya digunakan pada saat darurat seperti kebakaran.

d. Konsep Struktur Bangunan