Perilaku Konsumen Proses Pengambilan Keputusan

c. Konsep Pemasaran

Konsep Pemasaran adalah pencapaian sasaran organisasi tergantung pada penentuan kebutuhan dan keinginan pasar sasaran dan penyampaian kepuasan yang didambakan itu lebih efektif dan efisien dibanding pesaing Kotler Armstrong, 2003:21.

2. Perilaku Konsumen

Perilaku behaviour pada hakikatnya merupakan tindakan nyata konsumen yang dapat diobservasi secara langsung Ammirullah, 2002:2. Perilaku konsumen consumer behaviour didefinisikan sebagai studi tentang unit pembelian buying units dan proses pertukaran yang melibatkan perolehan, konsumsi, dan pembuangan barang, jasa, pengalaman, serta ide-ide Mowen Minor, 2002:6. Perilaku konsumen adalah sebuah studi tentang bagaimana individu, kelompok, dan organisasi memilih, membeli, menggunakan, dan bagaimana barang, jasa, ide atau pengalaman untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan mereka. Menggeneralisasikan riset perilaku konsumen dilakukan berdasarkan tiga perspektif riset yang bertindak sebagai pedoman pemikiran dan mengidentifikasikan faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku perolehan akuisisi konsumen Mowen dan Minor, 2002: 11. Ketiga perspektif tersebut adalah: a. Perspektif pengambilan keputusan decision making perspective Langkah-langkah ini terdiri dari pengenalan masalah, mencari, evaluasi alternatif, memilih, dan evaluasi pasca perolehan. b. Perspektif pengalaman experiental perspective Konsumen tidak melakukan pembelian sesuai dengan proses pengambilan keputusan yang rasional. Namun, mereka membeli produk dan jasa tertentu untuk memperoleh kesenangan, menciptakan fantasi, atau perasaan emosi saja. c. Perspektif pengaruh perilaku behavioral influence perspective Mengasumsikan bahwa kekuatan lingkungan memaksa konsumen untuk melakukan pembelian tanpa harus terlebih dahulu membangun perasaan atau kepercayaan terhadap produk. Perilaku pembelian konsumen dipengaruhi oleh tiga faktor yaitu: a. Faktor budaya b. Faktor sosial c. Faktor pribadi

3. Proses Pengambilan Keputusan

Proses keputusan pembelian terdapat lima tahap Kotler Armstrong, 2003:224, yaitu: a. Pengenalan kebutuhan Proses pembelian berdasarkan permasalahan kebutuhan yang akan dibeli. b. Pencarian informasi Tahap proses konsumen mencari informasi tambahan tentang produk yang memenuhi kebutuhannya. c. Pengevaluasian alternatif Tahan pengevaluasian alternatif ini merupakan cara dari konsumen untuk menerima informasi yang menghasilkan berbagai pilihan merek. Dari adanya berbagai merek tersebut, konsumen memilih dari adanya alternatif merek tersebut. d. Keputusan pembelian Tahap keputusan pembelian ini, konsumen akan memilih merek yang dia sukai untuk dibeli. e. Perilaku setelah pembelian Tahap ini konsumen memberikan tindakan lanjut setelah melakukan pembelian. Apakah konsumen merasa puas atau tidak puas dapat terlihat dari perilaku setelah pembelian.

4. Laptop

Dokumen yang terkait

Pengaruh gaya hidup terhadap minat beli Smartphone XIAOMI (studi kasus pada mahasiswa/i Fakultas Ekonomi Kampus I Universitas Sanata Dharma Yogyakarta).

3 14 136

Alasan-alasan pembelian produk secara online : studi kasus mahasiswa-mahasisi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta (Kampus 1 Mrican).

0 1 144

Faktor-faktor yang menjadi alasan mahasiswa-i memilih Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sanata Dharma Studi Kasus pada Mahasiswa-i Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sanata Dharma.

0 0 2

Analisis kepuasan mahasiswa pada kualitas pelayanan sekretariat Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Studi kasus: sekretariat Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 106

Alasan alasan pembelian produk secara online studi kasus mahasiswa mahasisi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta (Kampus 1 Mrican)

0 2 142

Alasan mahasiswa menggunakan laptop ASUS studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Kampus I Universitas Sanata Dharma

0 6 106

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Alasan-alasan mahasiswa Kampus 1 Universitas Sanata Dharma menggunakan jasa laundry and dry cleaning - USD Repository

0 3 140

Alasan mahasiswa tidak menggunakan sarana angkutan publik : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Kampus I, Mrican Yogyakarta - USD Repository

0 0 110

Faktor-faktor yang menjadi alasan mahasiswa-i memilih Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sanata Dharma Studi Kasus pada Mahasiswa-i Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 93