Omeprazol Zypraz Pelayanan Informasi 1.

¬ Fluoxetine dapat menyebabkan penurunan berat badan secara drastis

e. Interaksi Obat

Ü Kombinasi fluoxetine dengan MAO harus dihindari Ü Kombinasi dengan diazepam dapat memperpanjang waktu paruh diazepam dalam tubuh. Ü Fluoxetine dengan warfarin, digoxin dapat menyebabkan meningkatnya kadar obat bebas dalam plasma Ü Kombinasi fluoxetine dengan triptophan dapat menyebabkan agitasi, kelelahan dan gangguan gastrointestinal. f. Efek Samping Tremor, Insomnia, kelelahan, berkeringat, gangguan gastrointestinal Mual, anoreksia, diare. Keterangan : Fluoxetine merupakan senyawa fenoksi propilamin dengan gugus –CF3 yang bekerja menghambat re-uptake serotonin secara spesifik. Tetapi bukan untuk norepineprin. Re-uptake fluoxetine tergantung dosis yang dibrikan. Resorbsinya dari usus baik, makanan mempengaruhi ketersediaan hayatinya. Di dalam hati, zat ini diubah menjadi metabolit aktif norfluoxetine yang dieksresikan lewat kemih.

2. Omeprazol

a Kegunaan : Untuk pengobatan tukak lambung akibat stress yang dialami penderita b Bentuk : Tablet c Cara Pakai : 2 kali sehari 1 tablet1 ½ jam sebelum makan d Hal-hal yang perlu diinformasikan : Sebaiknya tidak diberikan pada wanita hamil kecuali bila benar-benar diperlukan. e Interaksi obat : Omeprazol dapat memperpanjang eliminasi diazepam, fenitoin dengan warfarin. Dianjurkan untuk memantau penderita yang mendapat pengobatan warfarin atau fenitoin dan penurunan dosis warfarin atau fenitoin jika omeprazol ditambahkan pada pengobatan Lastiar Lumbantoruan : Laporan Praktek Kerja Profesi di Apotek Kimia Farma 39 Medan, 2007 USU Repository © 2008 f Efek samping Efek samping biasanya dapat ditoleransi dengan baik dan bersifat sementara seperti : mual, sakit kepala, diare, konstipasi. Keterangan : Omeprazole adalah senyawa antisekresi, suatu benzimidazol tersubstitusi yang menekan sekresi lambung melalui penghambatan spesifik terhadap suatu enzim H + K + ATPase pada permukaan sekresi sel parietal lambung. Karena sistem enzim merupakan pompa asam dalam mukosa lambung, omeprazol digambarkan sebagai penghambat pompa asam lambung yang menghambat tahap akhir pembentukan asam lambung.

3. Zypraz

a. Kegunaan : Untuk pengobatan ansietas sedang atau berat yang berhubungan dengan depresi. b. Bentuk : Tablet c. Cara Pemakaian : 2 kali sehari 1 tablet d. Hal-hal yang perlu diinformasikan : ̇ Dapat terjadi ketergantungan ̇ Jangan digunakan sebagai pengobatan tunggal pada pasien depresi atau kecemasan dengan depresi ̇ Selama menggunakan obat ini dilarang mengendarai atau mengoperasikan mesin. ̇ Hati-hati bila diberikan pada wanita hamil dan menyusui, penderita penyakit hati dan ginjal kronik, penyakit respirasi, kelemahan otot dan riwayat penyalahgunaan obat atau alkohol ̇ Kurangi dosis pada usia lanjut dan debil lemah ̇ Hindari pemakaian jangka panjang e. Interaksi Obat : ̌ Efek obat dapat ditingkatkan oleh depresan saraf pusat, alkohol, barbiturat. ̌ Eksresi dihambat oleh simetidin. f. Efek Samping Lastiar Lumbantoruan : Laporan Praktek Kerja Profesi di Apotek Kimia Farma 39 Medan, 2007 USU Repository © 2008 X Mengantuk, kelemahan otot, ataksia, amnesia, depresi, bingung, halusinasi, pandangan kabur. X Jarang terjadi : nyeri kepala, insomnia, tremor, hipotensi, gangguan gastrointestinal, rash, retensi urine. Resep 2 Lastiar Lumbantoruan : Laporan Praktek Kerja Profesi di Apotek Kimia Farma 39 Medan, 2007 USU Repository © 2008 R Corifarm 600 mg No. XV S 1 dd 1 tab R Santibi plus No. LX S 1 dd III tab R Letropar No. XV S 1 dd 1 tab Pro : Rudi

I. Kasus