Variabel Eksternal Techology Acceptance Model TAM
                                                                                dibandingkan  dengan  wanita,  laki-laki  memandang  lebih  tinggi  nilai  dari persepsi kemudahan penggunaan perceived ease of use.
2. Pengalaman Experience
Penelitian  Taylor  dan  Tood  1955  menemukan  perbedaan  yang  signifikan antara  pemakai  sistem  yang  berpengalaman  dan  mereka  yang  belum
berpengalaman dalam menentukan untuk menggunakan sistem. 3.
Kerumitan Complexity Menurut Jogiyanto 2007: 177, kerumitan complexity didefinisikan sebagai
seberapa  sulit  teknologi  komputer  untuk  dipahami  dan  digunakan  yang dipersepsikan oleh pemakai. Davis 1989 dan Igbaria et al. 1966 mengukur
kerumitan  ini  dalam  bentuk  waktu  yang  dihabiskan  untuk  melakukan  tugas- tugas,  integrasi  dari  hasil  komputer  kedalam  pekerjaan  yang  sedang
dilakukan, dan vulnerability. 4.
Kesukarelaan Voluntariness Menurut  Venkatesh  dan  Davis  dalam  Jogiyanto  2007:  178,  kesukarelaan
voluntariness  didefinisikan  sebagai  sejauh  mana  pengadopsi  potensial mempersepsikan keputusan adopsi sebagi sesuatu yang tidak wajib.
                