Pengujian Instumen ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

b. Variabel Persepsi Kemudahan Penggunaan Tabel 14. Hasil Uji Validitas Variabel Persepsi Kemudahan Penggunaan Instrumen Nilai r hitung Nilai r tabel Keterangan 1 0,884 0,329 Valid 2 0,822 0,329 Valid 3 0,934 0,329 Valid 4 0,912 0,329 Valid 5 0,789 0,329 Valid 6 0,838 0,329 Valid Sumber: data diolah Berdasarkan tabel 14 dapat dilihat bahwa keenam instrumen untuk variabel persepsi kemudahan penggunaan memiliki r hitung yang lebih besar dari nilai r tabel r hitung r tabel . Jadi, dapat disimpulakan bahwa semua intrumen untuk variabel persepsi kemudahan penggunaan dinyatakan valid. c. Variabel Persepsi Pengalaman Penggunaan E-filing Tabel 15. Hasil Uji Validitas Variabel Persepsi Pengalaman Penggunaan E-filing Instrumen Nilai r hitung Nilai r tabel Keterangan 1 0,848 0,329 Valid 2 0,893 0,329 Valid Sumber: data diolah Berdasarkan tabel 15 dapat dilihat bahwa kedua instrumen untuk variabel persepsi pengalaman penggunaan e-filing memiliki r hitung yang lebih besar dari nilai r tabel r hitung r tabel . Jadi, dapat disimpulakan bahwa semua intrumen untuk variabel pengalaman penggunaan e-filing dinyatakan valid. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI d. Variabel Persepsi Tingkat Kesiapan Teknologi Wajib Pajak Tabel 16. Hasil Uji Validitas Variabel Persepsi Tingkat Kesiapan Teknologi Wajib Pajak Instrumen Nilai r hitung Nilai r tabel Keterangan 1 0,937 0,329 Valid 2 0,957 0,329 Valid Sumber: data diolah Berdasarkan tabel 16 dapat dilihat bahwa kedua instrumen untuk variabel persepsi tingkat kesiapan teknologi Wajib Pajak memiliki r hitung yang lebih besar dari nilai r tabel r hitung r tabel . Jadi, dapat disimpulakan bahwa semua intrumen untuk variabel persepsi tingkat kesiapan teknologi Wajib Pajak dinyatakan valid. e. Variabel Minat Perilaku Dalam Penggunaan E-filing Tabel 17. Hasil Uji Validitas Variabel Minat Perilaku Dalam Penggunaan E-filing Instrumen Nilai r hitung Nilai r tabel Keterangan 1 0,745 0,329 Valid 2 0,604 0,329 Valid 3 0,906 0,329 Valid 4 0,832 0,329 Valid 5 0,748 0,329 Valid Sumber: data diolah Berdasarkan tabel 17 dapat dilihat bahwa kelima instrumen untuk variabel minat perilaku dalam penggunaan e-filing memiliki r hitung yang lebih besar dari nilai r tabel r hitung r tabel . Jadi, dapat disimpulakan bahwa PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI semua intrumen untuk variabel minat perilaku dalam penggunaan e-filing dinyatakan valid. 2. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas dilakukan untuk mengukur konsistensi hasilnya jika pengukuran dilakukan ulang, apakah dapat dipercaya atau tidak. Pengujian ini menggunakan metode Cronbach’s Alpha. Uji reliabilitas biasanya menggunakan batasan 0,6. a. Variabel Persepsi Kegunaan Tabel 18. Hasil Uji Reliabilitas Variabel Persepsi Kegunaan Cronbach’s Alpha N of Items 0,868 3 Sumber: data diolah Berdasarkan hasil uji reliabilitas pada tabel 18 di atas, dapat dilihat bahwa nilai Cronbach’s Alpha variabel persepsi kegunaan sebesar 0,868. Nilai 0,868 ini lebih besar dari batasan 0,6 0,868 0,6 sehingga seluruh instrumen variabel persepsi kegunaan dinyatakan reliabel atau dapat dipercaya. b. Variabel Persepsi Kemudahan Penggunaan Tabel 19. Hasil Uji Reliabilitas Variabel Persepsi Kemudahan Penggunaan Cronbach’s Alpha N of Items 0,928 6 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Sumber: data diolah Berdasarkan hasil uji reliabilitas pada tabel 19 di atas, dapat dilihat bahwa nilai Cronbach’s Alpha variabel persepsi kemudahan penggunaan sebesar 0,928. Nilai 0,928 ini lebih besar dari batasan 0,6 0,928 0,6 sehingga seluruh instrumen variabel kemudahan penggunaan dinyatakan reliabel atau dapat dipercaya. c. Variabel Persepsi Pengalaman Penggunaan E-filing Tabel 20. Hasil Uji Reliabilitas Variabel Persepsi Pengalaman Penggunaan E-filing Cronbach’s Alpha N of Items 0,677 2 Sumber: data diolah Berdasarkan hasil uji reliabilitas pada tabel 20 di atas, dapat dilihat bahwa nilai Cronbach’s Alpha variabel persepsi pengalaman penggunaan e-filing sebesar 0,677. Nilai 0,677 ini lebih besar dari batasan 0,6 0,677 0,6 sehingga seluruh instrumen variabel persepsi pengalaman penggunaan e- filing dinyatakan reliabel atau dapat dipercaya. d. Variabel Persepsi Tingkat Kesiapan Teknologi Wajib Pajak Tabel 21 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Persepsi Tingkat Kesiapan Teknologi Wajib Pajak Cronbach’s Alpha N of Items 0,878 2 Sumber: data diolah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Berdasarkan hasil uji reliabilitas pada tabel 21 di atas, dapat dilihat bahwa nilai Cro nbach’s Alpha variabel persepsi tingkat kesiapan teknologi Wajib Pajak sebesar 0,878. Nilai 0,878 ini lebih besar dari batasan 0,6 0,878 0,6 sehingga seluruh instrumen variabel tingkat kesiapan teknologi Wajib Pajak dinyatakan reliabel atau dapat dipercaya. e. Variabel Minat Perilaku Dalam Penggunaan E-filing Tabel 22 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Minat Perilaku Dalam Penggunaan E-filing Cronbach’s Alpha N of Items 0,794 5 Sumber: data diolah Berdasarkan hasil uji reliabilitas pada tabel 22 di atas, dapat dilihat bahwa nilai Cronbach’s Alpha variabel minat perilaku dalam penggunaan e- filing sebesar 0,794. Nilai 0,794 ini lebih besar dari batasan 0,6 0,794 0,6 sehingga seluruh instrumen variabel minat perilaku dalam penggunaan e-filing dinyatakan reliabel atau dapat dipercaya.

C. Analisis Data

1. Membuat Tingkat Klasifikasi Tingkat klasifikasi dibuat agar dapat memudahkan pengklasifikasian responden. Tingkat klasifikasi terdiri dari tiga tingkat yaitu tinggi, sedang, rendah. Teknik yang digunakan adalah dengan analisis pengukuran interval PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI kelas. Pengukuran interval kelas untuk masing-masing variabel dapat ditentukan dengan melakukan langkah-langkah berikut : Pertama, variabel persepsi kegunaan. a. Rentang jawaban Skala Likert: 1 sampai dengan 5 b. Jumlah skor tertinggi = skala tertinggi x jumlah pertanyaan = 5 x 3 = 15 c. Jumlah skor terendah = skala terendah x jumlah pertanyaan = 1 x 3 = 3 d. Menentukan batas-batas nilai klasifikasi berdasarkan interval kelas Penghitungan interval kelas sebagai berikut : = = Keterangan : CI = interval kelas Range = selisih antara jumlah skor tertinggi dan jumlah skor terendah c = jumlah tingkat klasifikasi Besar interval kelas untuk variabel persepsi kegunaan berdasarkan perhitungan di atas adalah sebesar 4. Berikut kategori klasifikasi dengan interval kelasnya. Tinggi : 12 – 15 Sedang : 8 – 11 Rendah : 3 – 7 Kedua, variabel persepsi kemudahan penggunaan. a. Rentang jawaban Skala Likert: 1 sampai dengan 5 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Pengaruh persepsi risiko dan pengalaman terhadap niat untuk bertransaksi secara secara online dengan persepsi manfaat dan kemudahan penggunaan teknologi sebagai variabel moderating

3 100 123

Analisis faktor-faktor yang menyebabkan ketidakpatuhan wajib pajak di wilayah kecamatan Cakung (studi empiris pada wajib pajak di wilayah kecamatan Cakung)

3 30 131

Pengaruh fasilitas drop box, e-spt dan e-filing dalam penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) terhadap kepuasan wajib pajak : studi empiris pada wajib pajak di KPP wilayah Jakarta Pusat

6 24 157

Analisis pengaruh penerapan sensus pajak, sosialisasi pajak dan persepsi efektifitas sistem perpajakan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi pada KPP wilayah Jakarta Selatan

1 11 132

Pengaruh fasilitas drop box, e-spt dan e-filing dalam penyampaian surat pemberitahuan (spt) terhadap kepuasan wajib pajak

2 9 13

Analisis persepsi wajib pajak orang pribadi dan wajib pajak badan terhadap sunset policy : studi kasus pada KPP pratama Jakarta Kebayoran Lama

0 9 94

Pengaruh kualitas informasi akuntansi keuangan dan persepsi wajib pajak badan terhadap pelaksanaan self assessment system (survey pada KPP Madya Bandung)

1 19 86

Pengaruh pengetahuan pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak : (survey di KPP Pratama Bandung Karees)

0 5 1

Pengaruh penerapan peraturan perpajakan dan kualitas pemeriksaan pajak terhadap kepatuhan wajib pajak formal :(survey pada wajib pajak di KPP Pratama Cicadas Bandung)

0 9 1

Pengaruh implementasi kebijakan pajak dan tingkat pengetahuan pajak terhadap kepatuhan pajak : (survey terhadap wajib pajak orang pribadi di KPP Pratama Bandung Karees)

2 8 80