Lokasi Penelitian Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisis Data Teknik Pegolahan Data

8.2. Lokasi Penelitian

Dalam menganalisis persoalan dalam tulisan ini, maka peneliti melakukan penelitian di tempat yang berlokasi di Kelurahan Sitirejo I, Medan, Sumatera Utara.

8.3. Teknik Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini penulis mengumpulkan data dengan cara: Mengadakan angket kuisoner; yakni cara pengumpulan data dengan menggunakan daftar isian atau daftar pertanyaan yang telah disiapkan dan disusun sedemikian rupa sehingga calon responden hanya tinggal mengisi atau menandainya dengan mudah dan cepat. 24 Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objeksubjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya 8.4. Populasi dan Sampel Penelitian 8.4.1. Populasi 25 Sampel adalah sebagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut . Adapun populasi dalam penelitian ini adalah Pemilih yang terdaftar dalam Pemilu Presiden dan Wakil Presiden 2009 yang berdomisili di Kelurahan Sitirejo I, Kecamatan Medan Kota.

8.4.2. Sampel

26 24 Ibid., hal. 8. 25 Sugiyono, “Statistika Untuk Penelitian”, Bandung: Alfabeta, 2006 hal. 55 . 26 Ibid., . Untuk menentukan jumlah sample dalam penelitian ini, penulis menggunakan rumus Taro Yamane, yaitu: Universitas Sumatera Utara 1 . 2 + = d N N n ………............27 1 01 . 8019 8019 + Keterangan: n= Jumlah Sampel N= Jumlah populasi d 2 = Presisi tingkat kesalahan penarikan sample ditetapkan 10 dengan tingkat kepercayaan 90 Di Kelurahan Sitirejo I dimana peneliti melakukan penelitian jumlah populasi Pemilih yang terdaftar dalam Pemilu Presiden dan Wakil Presiden 2009 berjumlah 8019 orang. Dari rumus diatas, maka jumlah sampel yang akan diambil adalah: n= n= 1 19 , 80 8019 + n= 19 , 81 8019 n= 99 orang Dari persamaan rumus diatas, maka dihasilkan jumlah sampel yang akan diambil dalam penelitian in adalah sejumlah 99 orang.

8.5. Teknik Analisis Data

Dalam penelitian ini, seluruh data ataupun informasi yang sudah terkumpul akan disusun sedemikian rupa secara sederhana dan sistematis yang lalu kemudian diuraikan 27 Rahmat Jalaludin, Metode Penelitian Komunikasi, Bandung: Remaja Rodaskarya, 1995, hal. 82. Universitas Sumatera Utara dengan cara menjelaskan fenomena-fenomena yang terjadi dalam proses pengumpulan data tersebut. Setelah data-data dan informasi tersebut terkumpul dan disusun dengan teratur, maka akan dilakukan analisis data. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh tingkat status sosial ekonomi masyarakat terhadap Partisipasi politik di Kelurahan Sitirejo I yang dibahas dalam penelitian ini Analisis Regresi yang mencakup:  Analisis Determinasi:  Analisis Korelasi:  Analisis Korelasi Parsial Keterangan: r 2 = Koefisien determinasi r = Koefisien Korelasi X 1 = Variabel bebas tingkat pendidikan X 2 = Variabel bebas pendapatan Y = Variabel Terikat partisipasi politik n = jumlah responden atau sampel Universitas Sumatera Utara

8.6. Teknik Pegolahan Data

Dari setiap alternatif jawaban a, b, c akan diberikan skor nilai yang berbeda-beda, yaitu: Untuk jawaban alternatif a diberi nilai 3 Untuk jawaban alternatif b diberi nilai 2 Untuk jawaban alternatif c diberi nilai 1 Khusus untuk variable tingkat pendidikan maka skor yang diberikan adalah: Untuk jawaban alternatif a diberi nilai 15 Untuk jawaban alternatif b diberi nilai 12 Untuk jawaban alternatif c diberi nilai 9 Untuk jawaban alternatif d diberi nilai 6 Untuk jawaban alternatif e diberi nilai 3

9. Sistematika Penulisan

Adapun sistematika penulisan skripsi ini terdiri dari 4 empat bab dimana masing- masing bab mempunyai kaitan antara bab satu dengan bab yang lainnya dengan perincian sebagai berikut: BAB I: PENDAHULUAN Bab I Pendahuluan ini menguraikan tentang latar belakang masalah, tujuan dan manfaat penelitian, kerangka teori, defenisi konsep, defenisi operasional, metodologi penelitian, teknik pengolahan data serta sistematika penulisan. BAB II: DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Jejaring Sosial Terhadap Pilihan Politik Masyrakat (Studi Kasus: Pemilu Politik Pada Masyarakat Toba Samosir Tahun 2014

8 123 83

Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan Pariwisata (Studi Tentang Pembangunan Ekowisata Di Kenagarian Lasi Kecamatan Candung Kabupaten Agam Provinsi Sumatera Barat)

3 79 104

Pengaruh Status Sosial Ekonomi terhadap Partisipasi Politik Masyarakat (Studi Kasus: Desa Hutauruk Kecamatan Sipoholon Kabupaten Tapanuli Utara)

19 173 88

Hubungan Tingkat Ekonomi Terhadap Partisipasi Politik Masyarakat Etnis Tionghoa Pada Pemilihan Kepala Daerah Langsung 2005 Kota Medan Di Lingkungan Vi Kelurahan Pusat Pasar Medan Kecamatan Medan Kota

1 41 18

Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga terhadap Korban Kekerasan Seksual Pada Anak Dampingan Yayasan Pusaka Indonesia

3 35 153

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP INTENSITAS PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PEMILU LEGISLATIF TAHUN 2009 (Studi pada Kelurahan Yosorejo Kota Metro)

0 4 10

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP INTENSITAS PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PEMILU LEGISLATIF TAHUN 2009 (Studi pada Kelurahan Yosorejo Kota Metro)

0 8 122

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP INTENSITAS PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PEMILU LEGISLATIF TAHUN 2009 (Studi pada Kelurahan Yosorejo Kota Metro)

0 5 106

ANALISIS TINGKAT PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DI TINJAU DARI STATUS SOSIAL EKONOMI ( Studi Kelurahan tamangappa Kota makassar)

0 0 73

KOMUNIKASI DAN PARTISIPASI POLITIK DALAM PEMILU PRESIDEN

0 0 8