Data Sikap Hasil Tindakan Penelitian

34 Zha-zha Reza Ria 2 3 3 2 35 √ Dari 40 orang jumlah siswa atau subjek penelitian hanya 34 orang yang mengikuti penilaian sikap. Yang dikategorikan mempunyai minat yang tinggi dalam belajar matematika ada 9 orang 26,47 sedangkan yang mempunyai minat sedang dalam belajar matematika ada 25 orang 73,9 serta 0 yang memiliki minat rendah terhadap matematika. Jika dikaitkan dengan hasil tes individu yang diberikan diperoleh hubungan antara minat belajar siswa dengan tingkat keberhasilan belajarnya walaupun ada sebagian siswa yang minatnya tinggi tapi hasil tesnya tidak sesuai dengan minat belajarnya, begitu juga sebaliknya.

h. Data Sikap

Penilaian sikap dilaksanakan pada tanggal 6 September 2007. penilaian ini berupa angket yang terdiri dari 10 pertanyaan .yang di isi oleh 34 orang siswa yang mengikuti penilaian sikap. Berikut bentuk angket penilaian sikap siswa: Tabel 4.8 Persentase Sikap Siswa Terhadap Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray No Pernyataan SS S N TS STS 1 Setelah saya belajar dengan metode pembelajaran TSTS apakah lebih mudah mengetahui konsep materi SPLDV 58,8 29,4 14,7 - - 2 Saya telah termotivasi mengikuti pelajaranmateri SPLDV 26,4 58,8 14,7 - - 3 Saya lebih mengerti pertanyaan yang diajukan guru 5,8 17,6 73,5 - - 4 Saya lebih mudah mempertanyakan materi penjelasan guru yang belum jelas 11,7 29,4 52,9 2,9 - 5 Dengan pendekatan kelompok belajar bersama teman lain saya lebih menjadi mengetahuiyakin dari pelajaran yang saya terima oleh guru 17,6 29,4 50 - - 6 Saya selalu menanyakan materi yang kurang saya pahami 26,4 44,1 23,5 - 2,9 7 Waktu belajar dari model pendekatan ini materi SPLDV memerlukan lebih lama 41,1 29,4 26,4 - - 8 Saya menjadi siap menjawab soal yang diberikan guru didalam kelas 8,8 20,5 70,5 - - 9 Catatanbuku matematika saya menjadi teratur karena guru memeriksa hasil kerja soal yang diberikan guru 11,7 41,1 38,2 2,9 - 10 Dengan model pembelajaran TSTS, hasil belajar SPLDV saya lebih baik 64,7 32,3 8,8 - - Bubuhi X pada skala ini sesuai dengan posisi anda. 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Saya senang belajar matematika Saya tidak senang belajar matematika 90 Dari tabel 4.7 dapat dilihat bahwa pada umumnya sikap siswa dalam belajar matematika sudah cukup tinggi. Hal ini dapat dilihat dari pernyataan 2 yang berisi tentang motivasi siswa untuk mengikuti pelajaran matematika, dimana 26,4 siswa berpendapat sangat setuju dan 58,8 berpendapat setuju. Dari pernyataan 6 dapat dilihat bahwa 26,4 siswa sangat setuju untuk menanyakan materi yang kurang dipahami namun beberapa orang siswa sebesar 2,9 berpendapat sangat tidak setuju atau enggan bertanya jika terdapat materi yang kurang dipahami. Tabel 4.9 Hasil Penilaian Sikap Siswa Terhadap Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray No Nama Siswa SS S N TS STS Total Keterangan 5 4 3 2 1 Tinggi Sedang Rendah 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 Samanuddin M Yusmaniar A Suryanti S Ayu Dwi Utari Venny Andaryansyah Fahri Patrayudha Cakra L Moh. Hidayat Fatma Firda Jeane Lestari Firgiawan S Amanah Maliza Virga Miranti Christine Natalia Mia Mega Andhika A Puput Arini Ika Reni Ariani Selvi Murtiani Sumirat Januar K Muh. Rioni Muh. Adil I Kadek Feri A Muh. Awalur R 8 1 7 1 2 2 4 2 2 1 4 2 1 2 2 3 3 4 2 6 3 2 4 6 4 2 6 5 4 2 2 4 3 5 5 4 2 4 3 3 3 4 1 4 1 4 4 8 5 2 6 3 3 4 4 6 4 3 4 5 4 2 6 6 6 5 5 3 6 2 7 3 1 2 1 1 48 38 44 33 38 36 39 37 36 35 37 42 36 34 35 37 37 40 37 42 35 46 40 42 43 44 44 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ 28 29 30 31 32 33 34 Tri Arto Moh. Indra Ria Rosna Ni Made Deniati Moh. Chairil Abram Zha-zha Reza Ria 6 5 1 5 1 2 1 1 2 6 1 1 1 5 3 3 3 4 8 7 4 38 42 38 41 33 35 37 √ √ √ √ √ √ √ Yang dikategorikan mempunyai sikap tinggi berjumlah 14 orang 41,2 sedangkan yang memiliki sikap sedang terhadap belajar matematika berjumlah 20 orang 58,8 dan 0 yang dikategorikan mempunyai sikap yang rendah. Berikut hasil analisis penilaian sikap siswa: Berdasarkan penilaian sikap dapat disimpulkan bahwa hasil tes individu dapat dikatakan bahwa siswa yang memiliki sikap yang tinggi memperoleh hasil tes yang cukup baik.

i. Penilaian Diri Siswa

Dokumen yang terkait

perbedaan hasil belajar biologi siswa yang diajarkan melalui pembelajaran kooperatif teknik jigsay dengan teknik two stay two stray (kuasi eksperimen di MTs PUI Bogor)

0 5 185

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Two Stay Two Stray(Dua Tinggal Dua Tamu) Dengan Pendekatan Nilai Untuk meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Cahaya

0 6 192

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Two Stay Two Stray Terhadap Keterampilan Menyimak Siswa Kelas V MIN 15 Bintaro Jakarta Selatan

1 10 130

Perbedaan hasil belajar ips siswa dengan menggunakan pembelajaran kooperatif teknik inside outside circle dan two stay two stray

0 12 0

Perbedaan Hasil Belajar Antara Siswa yang Menggunakan Metode Pembelajaran Two Stay Two Stray dan Jigsaw Pada Konsep Pencernaan

2 14 198

Pengaruh teknik kooperatif Two Stay Two Stray (TSTS) dengan Guided Note Taking (GNT) terhadap hasil belajar siswa pada konsep archaebacteria dan eubacteria: kuasi eksperimen di SMA Negeri 1 Kota Tangerang Selatan.

0 9 243

perbedaan hasil belajar peserta didik menggunakan pendekatan sts, sets, dan stem pada pembelajaran konsep virus

3 22 77

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY-TWO STRAY TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON DI KELAS X SMA NEGERI 1 GALANG.

0 1 15

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY (TSTS) TERHADAP AKTIVITAS DAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON KELAS X SMA.

0 1 19

MODEL KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY

0 0 14