4.1.5 Struktur Organisasi PT. Bambang Djaja
Managing Director membawahi dua bagian dengan status sejajar yaitu : a.
Chief Financial Officer b.
Chief Operation Officer Chief Finance Officer membawahi atau dibantu oleh bagian Finance
Accounting Controler yang membawahi enam yaitu : a.
Finance Manager b.
Accounting Supervisor c.
Procurement Manager d.
Information Tech. Senior Supervisor e.
General Affairs f.
HRD Supervisor Disamping itu Chief Finance Officer dan Chief Operation Officer
membawahi : a.
Finance Accounting Controler b.
Plant Manager Operation c.
Utility Sales Channel Bus Dev Manager membawahi Sales d.
General Industry Bus Dev Manager membawahi Sales e.
Building Infrastructure Bus Dev Manager membawahi Sales f.
Service Manager membawahi Technical Support Engineers g.
Oil Gas. Mining Bus Dev Manager membawahi Sales Plant Manager Operation membawahi :
Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.
A. Product Development Manager
B. Membawahi Kepala Produksi Kepala Produksi Production Manager yang
dibagi menjadi tiga bagian seksi : a.
Inner Section b.
Maintenance Utility c.
Outer Section Inner Section dibagi tiga bagian untuk menangani :
a. Coil Winding
b. Core
c. Final Assembling
Outer Section dibagi menjadi tiga bagian : a.
Prepatory b.
Welding c.
Painting C.
Quality Assurance Supervisor dibagi menjadi tiga bagian : a.
Inner Part QC b.
Raw Material QC c.
Outer Part QC D.
Planning Manager E.
Warehouse Senior Supervisor
Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.
Gambar 4.1 Organizational Structure of PT. Bambang Djaja
Sumber : PT. Bambang Djaja 2008
Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.
4.1.6 Standart Mutu dan Kualitas
Standart mutu dan kualitas sangat ditekankan PT. Bambang Djaja dalam memuaskan customer, baik mulai pemesanan, pengiriman sampai dengan service dan
maintenance sehingga pengerjaan dan proses desain sampai proses testing dikontrol oleh quality control sehingga PT. Bambang Djaja memperoleh ISO 9002 dalam
rangka memperoleh jaminan prosedur kualitas terbaik.
4.2 Penyajian Data