Arsitektur Bisnis Future Architechture

bisnis yang terjadi. Dan dalam skripsi ini arsitektur teknologi meliputi baik dilevel aplikasi yaitu penentuan kebutuhan aplikasi secara umum dan perancangan di level hardware yang mendukung hal tersebut.

4.4. Future Architechture

Future Arsitektur merupakan tahap dalam Gartner Enterprise Architechture Method. Pada Tahap ini perancangan Arsitektur Bisnis, Arsitektur Informasi, Arsitektur Teknologi sebagai perancangan kedepan akan dibuat dan dibangun.

4.4.1. Arsitektur Bisnis

Pada bagian ini akan membahas mengenai pemodelan EA dengan memotret kondisi yang telah ada dari dari Laboratorium PPTI . Pada tahap ini hal yang dilakukan adalah melakukan identifikasi stake holder dan mekanisme hubungan dengan Laboratorium PPTI terhadap kegiatan yang berlangsung antara lain : Tabel. 4.1 Mekanisme hubungan Kegiatan Praktikum Basis Data dengan Stakeholder Stake Holder Mekanisme Hubungan Mahasiswa • Pendaftaran Praktikum • Pelaksana Kegiatan Praktikum Assisten • Pemberian layanan kepada mahasiswa. • Pengawas Kegiatan praktikum Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber Stake Holder Mekanisme Hubungan • Pemberian Nilai praktikum Kepala Laboratorium • Pembuatan modul praktikum • Penanggung jawab kegiatan praktikum • Entry Nilai Praktikum Tata Usaha FTI • Sumber dukungan Finansial Dari Tabel 4.1 Mekanisme hubungan Kegiatan Praktikum Basis Data dengan Stake Holder terkait dapat diketahui bahwa pada kegiatan praktikum dapat terlihat Stake Holder yang terlibat langsung. Stakehlolder mahasiswa secara umum mahasiswa semester IV dan mahasiswa semester genap yang melakukan belum melakukan kegiatan praktikum ataupun mengulang praktikum sebelumnya. Hubungan yang mahasiswa melakukan pendaftaran praktikum.baik pendaftaran ulang maupun pendaftaran secara system online. Selain itu mahasiswa berperan dalam pelaksanaan praktikum secara langsung. Dan dalam hal ini mahasiswa sebagai subyek kegiatan praktikum. Stakeholder yang kedua adalah assisten. Assisten melakukan layanan kepada mahasiswa dalam arti mahasiswa melakukan sharing kepada mahasiswa jika mahasiswa memiliki kesulitan dalam hal kegiatan praktikum basisdata. Selain sharing assisten juga melakukan pengawasan secara langsung terhadap pelaksanaan kegiatan praktikum basisdata di Laboratorium PPTI tersebut. Dalam pengawasan tersebut Assisten juga memberikan penilaian terhadap mahasiswa sebagai hasil dari kegitan praktikum tersebut. StakeHolder yang Lanjutan Tabel. 4.1 Mekanisme hubungan Kegiatan Praktikum Basis Data dengan Stakeholder Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber ketiga adalah Kepala Laboratorium PPTI yang membuat modul praktikum serta penentuan kurikulum praktikum basisdata pada semester tersebut. Kepala laboratorium juga bertanggung jawab terhadap segala macam kegiatan praktikum serta menerima laporan dari Assisten tentang hasil praktikum. Dan Kepala Laboratorium yang melakukan entry data dari laporan yang diberikan assisten. Stake holder yang terakhir terlibat adalah adalah TU dari FTI. Sumber Dana untuk kegiatan Praktikum dan biaya maintenance LAB dibuat diambil dari hal tersebut. Tabel. 4.2 Mekanisme hubungan Laboratorium PPTI dengan Stakeholder Stake Holder Mekanisme Hubungan Peserta • Pendaftaran Pelatihan • Peserta Pelatihan Panitia • Pengajuan proposal kegiatan • Penyusunan Kegiatan • Recuit customer Kepala Lab PPTI • Pengecekan Proposal • Pembentukan Panitia • Pengecekan Laporan • Sertifikat Praktikum Kepala Program Studi • Penanggung Jawab Tentor • Pemberi Materi Pelatihan Dari Tabel 4.2 Mekanisme hubungan Kegiatan Pelatihan Profesional di Laboratorium PPTI dengan Stakehloder melibatkan beberapa pihak. Antara Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber lain Customer sebagai subyek kegiatan pelatihan.dimana customer sendiri bias dikategorikan beberapa pihak. Seperti Dosen , Mahasiswa, dan Umum. Dan kategori Customer sendiri akan ditentukan kemudian sesuai dengan kegiatan pelatihan yang diadakan. Stake Holder yang kedua adalah Panitia . panitia juga terlibat langsung dalam kegiatan Pelatihan tersebut. Panitia melukukan pengajuan proposal kegiatan kepada kepala Laboratorium PPTI. Dan pembentukan Panitia juga di setujui oleh Kepala Lab PPTI . dan jika praktikum selesai maka Laporan kegiatan praktikum akan diperiksa oleh kepala laboratorium. Dan Stake Holder lain yang terlibat dalah Kepala Program Studi teknik Informatika dan dalam hal ini bertindak sebagai penanggung jawab umum. Kepala Program Studi teknik Informatika hanya melihat proposal dan laporan yang telah diperikasa terebih dahulu oleh Kepala Laboratorium PPTI. Dan stakeholder yang terliabat secara langsung adalah Tentor. Tentor memberikan materi sesuai dengan materi Pelatihan. Dan Tentor bisa dari Profesional IT ataupun dosen Internal UPN dan sesuai dengan kebutuhan pelatihan.

4.4.2. Arsitektur Informasi