Diagram Alir Penelitian Kesimpulan dan Saran

parameter meliputi kekeruhan air. Dimana batas maksimal kekeruhan air yang diijinkan oleh PerMenKes No: 907SKVII2002, yaitu: 5,0 NTU.

3.4. Diagram Alir Penelitian

3.4.1. Diagram pembuatan arang serbuk gergaji kayu Serbuk Gergaji Kayu Filtrat Endapan Dikeringkan didalam oven pada suhu 110 o c Dikarbonisasi pada suhu 300 o c Dihaluskan Diayak dengan ukuran ayakan 100 mesh Karbon serbuk gergaji kayu Direndam aquades selama 30 menit Disaring Universitas Sumatera Utara 3.4.2. Diagram aktivasi karbon aktif serbuk gergaji kayu Karbon serbuk gergaji kayu Direndam H 3 PO 4 15 selam 24 jam Disaring Endapan karbon Dikeringkan di oven pada suhu 110 o C Ditanur pada suhu 500 o C selama 1 jam Didinginkan di desikator Dicuci aquades Disaring Filtrat Filtrat Endapan karbon aktif Dikeringkan dioven Hasil Universitas Sumatera Utara 3.4.3. Diagram Analisa Kualitas Karbon Aktif Serbuk Gergaji Kayu 1. Analisa kadar air Karbon aktif serbuk gergaji kayu Hasil Ditimbang sebanyak 2 gram Dipanaskan didalam oven pada suhu 105 o C selama 3 jam Didinginkan didalam desikator Ditimbang 2. Analisa kadar abu Karbon aktif serbuk gergaji kayu Hasil Ditimbang sebanyak 2 gram Dipanaskan ditanur pada suhu 750 o C selama 6 jam Didinginkan didalam desikator Ditimbang Universitas Sumatera Utara 3. Analisa kadar zat mudah menguap Karbon aktif serbuk gergaji kayu Hasil Ditimbang sebanyak 2 gram Dipanaskan ditanur pada suhu 950 o C selama 10 menit Didinginkan didalam desikator Ditimbang Universitas Sumatera Utara 3.4.4. Diagram Analisa Daya Serap Karbon Aktif Serbuk Gergaji Kayu 1. Analisa daya serap karbon aktif terhadap iodin Larutan iodium 0,1 N Diukur sebanyak 25 ml Dimasukkan ke dalam tabung erlenmeyer Ditambahkan 5 gram arang aktif Diaduk selama 5 menit Disaring Filtrat Endapan Diukur sebanyak 10 ml dan dimasukkanke dalam erlenmeyer Dititrasi larutan Na 2 S 2 O 3 0,025 N Larutan biru Dititrasi larutan Na 2 S 2 O 3 0,025 N sampai larutan berubah menjadi jernih Dicatat volume larutan Na 2 S 2 O 3 0,025 N yang digunakan Hasil Universitas Sumatera Utara 2. Analisa daya serap karbon aktif terhadap kekeruhan air sumur Air sumur Diukur sebanyak 100 mL air sumur Dimasukkan kedalam erlenmeyer Dimasukkan karbon aktif sebanyak 2 gram Diaduk Didiamkan selam 2 jam Disaring Endapan Filtrat Uji nilai kekeruhan Hasil Universitas Sumatera Utara BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1. Hasil Penelitian