Uji Validitas Uji Reliabilitas

4. Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan Orang Tua

Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan Orang Tua Penghasilan Frekuensi Persentase 500.000 500.000-900.000 1000.000-2000.000 2000.000 25 20 85 20 16,66 13,33 56,66 13,33 Jumlah 150 100 Sumber: data primer diolah, 2003 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa karakteristik responden berdasarkan penghasilan orang tua diperoleh hasil untuk penghasilan dibawah Rp. 500.000,00 sebanyak 25 siswa atau 16,66, penghasilan antara Rp. 500.000- Rp. 900.000 sebanyak 20 siswa atau 13,33, penghasilan antara Rp. 1000.000-Rp. 2000.000 sebanyak 85 siswa atau 56,66 dan penghasilan diatas Rp. 2000.000 sebanyak 20 siswa atau 13,33. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar penghasilan orang tua responden adalah antara Rp. 1000.000 sampai dengan Rp. 2000.000.

B. Pengujian Instrumen Penelitian

1. Uji Validitas

Setelah data ditabulasikan, pengujian validitas dilakukan dengan analisis faktor yaitu dengan mengkorelasikan antar skor item instrumen dalam suatu faktor dan mengkorelasikan skor faktor dengan skor total. Bila korelasi antara skor item suatu faktor dengan skor total factor loading positif dan besarnya 0,3 keatas maka faktor tersebut merupakan construct yang kuat. Hasil uji validitas dapat dilihat pada tabel 4.5 berikut ini : Tabel 4.5 Hasil Uji Validitas Nama Butir Factor loading Keputusan Produk Harga Lokasi Promosi Orang Fisik Proses 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 0,71344 0,67836 0,60400 0,66381 0,70228 0,69365 0,67179 0,84015 0,87514 0,47465 0,69816 0,84853 0,85713 0.85490 0,70270 0,34586 0,30586 0,71408 0,73040 0,68401 0,76799 0,70270 0,80226 0,66948 0,63839 0,60061 0,74794 0,79824 0,80011 0,81337 0,76435 0,71982 0,50427 0,74410 0,75801 0,77154 0,57741 0,59374 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Keputusan 39 40 41 0,77693 0,72996 0,82478 Valid Valid Valid Berdasarkan hasil pengolahan data diatas, maka di dapat hasil koefisien korelasi antara skor butir dengan skor total bernilai positif dan diatas 0,3. Jadi dapat disimpulkan keseluruhan butir pertanyaan yang digunakan dalam penelitian ini valid atau merupakan construct yang kuat untuk variabel keputusan calon mahasiswa memilih perguruan tinggi swasta.

2. Uji Reliabilitas

Dari hasil perhitungan diketahui nilai alpha untuk variabel produk sebesar 0,7999; nilai alpha untuk variabel harga sebesar 0,8123; nilai alpha untuk variabel lokasi sebesar 0,6626; nilai alpha untuk variabel promosi sebesar 0,6579; nilai alpha untuk variabel orang sebesar 0,6533; nilai alpha untuk variabel fisik sebesar 0,8676; nilai alpha untuk variabel proses sebesar 0,7162 dan nilai alpha untuk variabel keputusan sebesar 0,6626. Ini berarti semua variabel termasuk reliabel karena nilai alphanya lebih dari 0,6 Sekaran, 2000:312.

C. Analisis Deskriptif

Dokumen yang terkait

Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Sikap Mahasiswa dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Cendana Medan

0 66 202

Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi

1 26 1

ANALISIS FAKTOR FAKTOR BAURAN PEMASARAN YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN KONSUMEN MEMILIH PERGURUAN TINGGI SWASTA

1 5 96

PEMASARAN PENDIDIKAN DI PERGURUAN TINGGI SWASTA PEMASARAN PENDIDIKAN DI PERGURUAN TINGGI SWASTA ( Studi Sites Universitas Islam Batik Surakarta ).

0 0 16

PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA TERHADAP KEPUTUSAN MAHASISWA MEMILIH FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA TERHADAP KEPUTUSAN MAHASISWA MEMILIH FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

0 1 11

PENGARUH STRATEGI BAURAN PEMASARAN TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP OLEH MAHASISWA.

0 0 6

Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Sikap Mahasiswa dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Cendana Medan

0 0 32

Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Sikap Mahasiswa dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Cendana Medan

0 0 15

ANALISIS PENERAPAN STRATEGI BAURAN PEMASARAN JASA TERHADAP PEMBENTUKAN NILAI JASA PERGURUAN TINGGI (SURVEY PADA SEKOLAH TINGGI SWASTA DI PRIANGAN TIMUR) Oleh Jajang Sugiat NPM. 149010013 ABSTRAK - ANALISIS PENERAPAN STRATEGI BAURAN PEMASARAN JASA TERHADAP

0 1 4

Faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan calon mahasiswa dalam pemilihan perguruan tinggi swasta di Surabaya - Widya Mandala Catholic University Surabaya Repository

0 0 243