Pengertian Menulis Hakikat Kemampuan Menulis Narasi a. Pengertian Kemampuan

xxvi

b. Pengertian Menulis

Henry Guntur Tarigan 1993:15 menyatakan ”menulis adalah kegiatan menuangkan idegagasan dengan menggunakan bahasa tulis sebagai media penyampai”. Senada dengan hal ini, Burhan Nugiyantoro 1988: 273 berpendapat, ”menulis adalah aktivitas aktif produktif, yaitu aktivitas menghasilkan bahasa”. Sedangkan The Liang Gie 1995 : 17 memberi batasan, mengarang adalah keseluruhan rangkaian kegiatan seseorang mengungkapkan gagasan dan menyampaikannya melalui bahasa tulis kepada pembaca untuk dipahami. Menulis merupakan salah satu dari empat aspek keterampilan berbahasa. Menurut Rusyana 1988:191 menulis merupakan kemampuan menggunakan pola-pola bahasa secara tertulis untuk mengungkapkan suatu gagasan atau pesan. Menulis atau mengarang adalah proses menggambarkan suatu bahasa sehingga pesan yang disampaikan penulis dapat dipahami pembaca Tarigan, 1986:21. Menulis dan membaca berkaitan dengan ekspresi bahasa yang menggunakan media visual, dan termasuk keterampilan aktif dan produktif. Memang ada kegiatan menulis membaca yang mirip kegiatan berbicara dan mendengarkan seperti korespondensi, tetapi interaksi yang terjadi berbeda dan tidak bersamaan. Dalam hal ini Widdowson, 1978: 61 menyatakan ” In most written discourse, however, this interrelationship does not exist reading and writting are not typically reciprocal activities in the same way as are saying and listening”. Bell dan Burnaby dalam Nunan 1989 : 141 mengungkapkan bahwa menulis adalah aktivitas kognitif yang komplek di mana penulis membutuhkan xxvii untuk mempertunjukkan pengaturan sejumlah variabel secara bersamaan. Lebih lanjut dikatakan bahwa variabel menulis terdiri dari dua yaitu tingkat kalimat dan di luar kalimat. Dalam tingkat kalimat variabel menulis terdiri dari pengaturan isi, susunan, struktur kaliamat, kosa kata, tanda baca, ejaan dan susunan huruf. Di luar kalimat, variabel menulis terdiri dari penyusunan dan penggabungan kalimat menjadi sebuah paragraf yang koheren dan kohesif. Berpijak pada pendapat-pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa menulis adalah aktivitas menuangkan ide atau gagasan dengan menggunakan media bahasa tulis dengan menggunakan pengaturan sejumlah variabel secara bersamaan sehingga dapat dimengerti oleh seseorang dan dapat dipahami.

c. Jenis-jenis menulis

Dokumen yang terkait

UPAYA PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 8 METRO SELATAN TAHUN PELAJARAN 2009/2010

0 4 10

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MANYARAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR BERSERI

0 31 163

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 3 PUNDUHSARI TAHUN PELAJARAN 2008 2009

0 9 146

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI DENGAN METODE INVESTIGASI KELOMPOK (GROUP INVESTIGATION) PADA SISWA KELAS V SD NEGERI YOSODIPURO SURAKARTA TAHUN AJARAN 2009 2010

1 11 121

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS V MELALUI MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW DI SEKOLAH DASAR NEGERI 02 PAPAHAN TAHUN PELAJARAN 2009/2010.

0 0 10

PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI PADA SISWA KELAS VII SMP ISLAM AL HADI TAHUN PELAJARAN 2008/2009.

0 1 10

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI DENGAN STRATEGI PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI DENGAN STRATEGI CRITICAL INCIDENT PADA SISWA KELAS VIIB MTs NEGERI BENDOSARI SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 0 15

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING Meningkatkan Ketrampikan Menulis Karangan Narasi MElalui Strategi Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) pada Siswa Kelas V SD Negeri Angg

0 1 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MODEL MIND MAPPING PADA SISWA KELAS IV DI SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MODEL MIND MAPPING PADA SISWA KELAS IV DI SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

4 18 30