Upload Your Assignments Download Jaringan Sosial

43 Gambar 4. Tampilan Submission of Scientific Work Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015

b. Upload Your Assignments

Upload Your Assignments bertujuan agar setiap pengguna perpustaakan dapat mengupload sendiri karya yang mereka miliki. Berbeda halnya dengan layanan Submission of Scientific Work, layanan ini tidak mengharuskan pengguna untuk melakukan login. Upload Your Assignments merupakan layanan terbuka untuk pengguna yang tidak merupakan civitas akademika UI. Gambar berikut mendeskripsikan pengaruh layanan Upload Your Assigments terhadap penerapan library 2.0: Universitas Sumatera Utara 44 Gambar 5. Tampilan Upload Your Assignments Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015

c. Download

Layanan download memudahkan pengguna untuk mendapatkan informasi dengan cara mendownload konten yang disediakan oleh perpustakaan sesuai dengan kebutuhan mereka secara gratis. Konten yang dapat didownload beragam jenis, seperti e-book, e-article, maupun dokumen lainnya yang disediakan oleh Perpustakaan UI. Layanan ini menyediakan sumber daya untuk menyeleksi, menyusun, memberikan akses intelektual, mendistribusikan keberadaan koleksi karya-karya digital sepanjang waktu sehingga koleksi tersebut dapat digunakan oleh pengguna secara mudah. Universitas Sumatera Utara 45 Tabel 7. Daftar Konten PadaLayanan Download No. Jenis konten yang dapat didownload 1. Applicationpdf 2. Applicationmsword 3. Applicationunknown 4. Applicationvnd.ms-powerpoint Gambar berikut mendeskripsikan pengaruh layanan download terhadap penerapan library 2.0: Gambar 6. Tampilan Download Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Universitas Sumatera Utara 46 Gambar 7. Tampilan Contoh Koleksi Layanan DownloadIsi dari Gambar 6 Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015

1.3 RSS Feeds

RSS Feeds disediakan oleh Perpustakaan UI khususnya bagi pengguna untuk mempersatukan dan mempublikasikan kembali isi dari situs lain atau blogs. Melalui layanan RSS Feeds, perpustakaan mengupdate artikel-artikel baru dalam suatu kolesi maupun layanan baru pada database langganan, perpustakaan juga mempublikasikan kembali isi situs mereka. Layanan ini menyediakan pengguna sebuah cara untuk mengumpulkan dan menerbitkan kembali konten pada web. Gambar dan tabel berikut mendeskripsikan pengaruh layanan RSS Feeds terhadap penerapan library 2.0: Universitas Sumatera Utara 47 Tabel 8. Daftar Koleksi Digital Perpustakaan UI No. Jenis Koleksi Nama File 1. Koleksi a. UI Documentation Archive b. UI Scholarly Journals c. UI Open Access Journals d. UI Makara Science Series e. UI Video Online 2. Sumberdaya Elektronik a. Discovery Federated Search b. Garuda Search c. Online Database List d. Online Books Ebrary e. Academic Video Online 3. E-Books a. Cambridge b. Ebrary c. Gale d. IG Library e. Springer f. Wiley Universitas Sumatera Utara 48 Gambar 8. Tampilan Koleksi Digital Perpustakaan UI Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Gambar 9. Tampilan Koleksi Digital Perpustakaan UI Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Universitas Sumatera Utara 49 Gambar 10. Tampilan Collections Isi dari Gambar 9 Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Gambar 11. Tampilan Koleksi Digital Perpustakaan UI Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Universitas Sumatera Utara 50 Gambar 12. Tampilan Electronic Resources Isi dari Gambar 11 Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Gambar 13. Tampilan Koleksi Digital Perpustakaan UI Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Universitas Sumatera Utara 51 Gambar 14. Tampilan E-Books Isi dari Gambar 13 Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Gambar 15. Tampilan Koleksi Digital Perpustakaan UI Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Universitas Sumatera Utara 52 Gambar 16. Tampilan Research Tools Isi dari Gambar 15 Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015

2. Memberikan sebuah pengalaman multimedia It is provides a multi-

media experience Keragaman isi dan kompleksitas isi koleksi perpustakaan berupa media elektronik. Layanan Library 2.0 yang termasuk dalam elemen kedua ini ialah Media Streaming. Adapun layanan yang disediakan oleh Perpustakaan UI yaitu Photo Gallery. Kelemahan dari layanan ini ialah isi multimedia dari galeri yang tersedia tidak terupdate.

2.1 Photo Gallery

Gambar berikut mendeskripsikan pengaruh layanan Photo Gallery terhadap penerapan library 2.0: Universitas Sumatera Utara 53 Gambar 17. Tampilan Photo Gallery Sumber: www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015

3. Kaya secara sosial It is socially rich

Website Perpustakaan UI tidak hanya berkutat sekitar pemanfaatan teknis fitur dan data, tetapi memudahkan pengguna membentuk jaringan sosial dan komunitas. Tentu ada dampak negatif dan positif dalam penerapan layanan ini. Dampak negatifnya yaitu jejaring sosial saat ini menjadi salah satu sasaran dalam pencurian dan penyalahgunaan privasi, sedangkan dampak positif yang diakibatkan tentunya lebih banyak. Jejaring sosial merupakan salah satu layanan menarik bagi pengguna khususnya yang berusia muda untuk lebih akrab dengan perpustakaan. Universitas Sumatera Utara 54

3.1 Jaringan Sosial

Layanan ini dapat dimanfaatkan untuk mengomunikasikan ragam aktivitas yang telah dan sedang dilakukan di PerpustakaanUI. Jaringan sosial berisikan forum diskusi online. Layanan Library 2.0 yang termasuk dalam elemen ketiga ini ialah jejaring sosial. Dalam pengaplikasiannya, media sosial merupakan teknologi yang paling menjanjikan. Layanan ini menyediakan pengiriman pesan, pembuatan blog, dan media streaming. Jaringan sosial menyediakan media kepada pengguna untuk saling berbagi data diri, membangun interaksi antara pustakawan dengan pengguna dalam menginformasikan berbagai aktivitas perpustakaan yang berkaitan dengan informasi peminjaman, daftar koleksi, kritik dan saran dan lain-lain. Adapun fitur yang terdapat pada layanan tersebut sebagai berikut: Gambar 18. Tampilan Jaringan Sosial Sumber:www.lib.ui.ac.id Diakses 15 Juli 2015 Universitas Sumatera Utara 55

a. Facebook