Analisis Univariat Analisis Bivariat Analisis Multivariat

3.7. Metode Analisis Data

3.7.1. Analisis Univariat

Analisis data secara univariat dilakukan untuk mendapatkan gambaran distribusi frekuensi responden. Analisa ini digunakan untuk memperoleh gambaran pada masing-masing variabel independen yang meliputi efektifitas konseling dan variabel dependen meliputi pengetahuan dan pemilihan alat kontrasepsi.

3.7.2. Analisis Bivariat

Analisis bivariat dilakukan untuk menguji ada tidaknya hubungan efektifitas konseling petugas kesehatan materi konseling, media konseling dan metode konseling dengan pengetahuan ibu dan pemilihan alat kontrasepsi jangka panjang dengan menggunakan statistik uji chi-square kemudian hasilnya dinarasikan.

3.7.3. Analisis Multivariat

Analisis multivariat dilakukan untuk menguji pengaruh efektivitas konseling petugas kesehatan terhadap pengetahuan ibu dalam pemilihan alat kontrasepsi jangka panjang di wilayah kerja Puskesmas Desalama dengan menggunakan uji statistik Regresi Logistik Berganda. Universitas Sumatera Utara

BAB 4 HASIL PENELITIAN

4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian

Puskesmas Desalama terletak di Kecamatan Desalama Kabupaten Langkat. Secara geografis Kecamatan Desalama mempunyai luas wilayah 18.291 km 2 1. Sebelah Utara : Pangkalan Susu dan batas wilayah sebagai berikut : 2. Sebelah Selatan : Kota Binjai 3. Sebelah Barat : Kecamatan Harapan Baru 4. Sebelah Timur : Kecamatan Desabaru

4.1.1. Distribusi Penduduk Wilayah Kerja Puskesmas Desalama Kabupaten Langkat Menurut Kelurahan

Jumlah penduduk di wilayah kerja Puskesmas Desalama Kabupaten Langkat adalah desa Harapan Jaya sebanyak 383 jiwa dengan jumlah KK sebanyak 60, desa Harapan Maju sebanyak 460 jiwa dengan jumlah KK sebanyak 65, desa Puraka I sebanyak 1004 jiwa dengan jumlah KK sebanyak 150, desa Puraka II sebanyak 392 jiwa dengan jumlah KK sebanyak 61, desa Desalama sebanyak 616 jiwa dengan jumlah KK sebanyak 120, desa Alur Dua Baru sebanyak 775 jiwa dengan jumlah KK sebanyak 245 seperti pada Tabel 4.1. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Hubungan Antara Pengetahuan Ibu Tentang Kontrasepsi, Jumlah Anak, Dukungan Suami, Dan Konseling Tenaga Kesehatan Dengan Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang Di Kabupaten Blora.

0 1 5

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat

0 0 9

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat

0 0 2

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat

0 0 9

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat

0 0 20

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat Chapter III VI

0 1 38

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat

0 2 3

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Selesai Kabupaten Langkat

0 0 22

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG ALAT KONTRASEPSI DENGAN PEMILIHAN KONTRASEPSI IUD DI PUSKESMAS TEGALREJO YOGYAKARTA - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 8

HUBUNGAN PEMBERIAN KONSELING PADA AKSEPTOR KB TERHADAP KETEPATAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI DI PUSKESMAS TEGALREJO YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Pemberian Konseling pada Akseptor KB terhadap Ketetapan Pemelihan Alat Kontrasepsi di Puskesmas Tegal

0 0 14