Studi Perbandingan Pemahaman Mahasiswa FE USU Dengan Mahasiswa FE UISU Terhadap Sistem Bagi Hasil Mudharabah Bank Syariah Di Kota Medan

(1)

LAMPIRAN I KUESIONER Kepada Saudara/i

Denganhormat,

Saya HUSNUL FIKRI, mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara (USU) Medan dan sedang melakukan penelitian akademik guna menyusun skripsi. Oleh karena itu, saya memohon kepada Saudara/Saudari kiranya bersedia membantu saya mengisi kuesioner penelitian saya yang berjudul STUDI PERBANDINGAN PEMAHAMAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI USU DENGAN FAKULTAS EKONOMI UISU TERHADAP SISTEM BAGI HASIL MUDHARABAH BANK SYARIAH DI KOTA MEDAN.

Penelitian ini hanya untuk keperluan akademik saja. Atas bantuan Saudara/i, saya sampaikan terimakasih.

HormatSaya,

100501031 Husnul Fikri


(2)

KARAKTERISTIK RESPONDEN

• Nama :

:

• JenisKelamin :

• Umur :

• Alamat :

• Perguruan Tinggi : • Program Studi :

• Stambuk :

• Semester :

• Dari mana saudara/i mengenal atau mengetahui sistem bagi hasil mudharabah bank syariah:

a. Buku

b. Media cetak (koran atau majalah) c. Televisi

d. Media sosial e. Dari mulut kemulut f. Dan lain-lain... PETUNJUK PENGISIAN

• Berilah keterangan/jawaban yang dianggap tepat atau paling sesuai menurut pendapat saudara.

:

• Keterangan : 3 = Ragu-Ragu (R)


(3)

(4)

No Butir pertanyaan Per bagian STS TS R S SS 1 Prinsip Dasar Perbankan Syariah

a. Praktik perbankan syariah di Indonesia telah terlepas dari sistem Riba

b. Persamaan fundamental antara Riba dengan Bunga bank

c. Pelaksanaan sistem bagi hasil mampu mengurangi beban nasabah

d. Pelaksanaan akad/perjanjian antara pihak perbankan dan nasabah di Perbankan syariah sudah memenuhi ketentuan akad syariah

2 Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah a. Bagi hasil merupakan pembagian

keuntungan hasil dari kerja sama usaha antara pemilik modal dengan pengelola modal.

b. Bagi hasil merupakan sistem di mana dilakukannya perjanjian atau ikatan dalam melakukan kegiatan usaha.

c. Bagi hasil merupakan pembagian keuntungan apabila pendapatan usaha lebih besar dari pada pengeluaran keseluruhan dalam menjalankan usaha. d. Bagi hasil merupakan ciri khusus

ekonomi syariah khususnya yang berkaitan dengan pembagian hasil usaha dalam kerja sama usaha dalam kegiatan ekonomi.

3 Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil

a. Pembagian keuntungan didasarkan pada besar kecilnya modal yang disertakan dalam kegiatan usaha sesuai kesepakatan. b. Dalam kerja sama usaha antara pemilik

modal dan pelaku usaha, keuntungan dan kerugian ditanggung bersama sesuai kesepakatan.

c. Dalam perjanjian akan ditentukan keuntungan yang dibagi berdasarkan persentase tertentu bagi pemilik modal dan pengelola usaha berdasarkan kesepakatan bersama.


(5)

d. Bagi hasil tidak hanya pembagian keuntungan secara langsung, tetapi juga pemilik modal memperbolehkan pelaku usaha membeli saham perusahaan sebagai bentuk lain pembagian keuntungan.

4 Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil

a. Modal yang disertakan dalam kerja sama harus jelas bentuk dan jumlahnya.

b. Bagi hasil dalam kerja sama dapat juga dilakukan antara pihak yang mempunyai modal dengan pihak yang tidak mempunyai modal maupun keterampilan. c. Bagi hasil dalam kerja sama dapat juga

dilakukan dengan sama-sama menyertakan modal antara pihak yang kerja sama.

d. Bagi hasil dalam kerja sama dapat dilakukan dengan menyertakan modal sama jumlahnya maupun berbeda.

e. Bagi hasil dalam kerja sama tidak hanya berbentuk penyertaan modal tetapi juga bisa dalam bentuk keterampilan.

5 Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil

a. Bagi hasil dalam kerja sama usaha tidak hanya dibidang perdagangan tetapi juga dibidang pertanian.

b. Jenis usaha dalam bagi hasil boleh ditentukan maupun tidak oleh pemilik modal maupun pelaksana usaha sesuai dengan kemampuan dan kesepakatan bersama.

c. Usaha yang dijalankan tidak boleh menyulitkan pelaksana usaha dengan

pembatasan-pembatasan yang menyulitkan.

d. Usaha yang ditentukan untuk dijalankan haruslah usaha yang dianggap baik dan benar agar membawa manfaat bagi pihak-pihak yang melakukan kerjasama usaha.


(6)

LAMPIRAN II

DAFTAR DISTRIBUSI JAWABAN RESPONDEN MAHASISWA FE USU

Jurusan

I II III IV V

a b c d a b c D a b c d a b c d e a b c d

AKUNTANSI 3 2 4 3 2 3 2 3 1 2 4 2 3 4 3 4 2 1 1 1 3 AKUNTANSI 5 3 5 5 3 4 4 4 4 3 4 5 5 5 5 4 4 3 4 5 5 AKUNTANSI 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 3 3 3 4 4 3 4 4 AKUNTANSI 5 5 3 4 5 5 4 4 5 5 4 4 5 5 4 3 4 3 5 4 5 AKUNTANSI 5 2 4 4 2 4 2 4 4 2 4 2 4 2 4 4 2 4 4 2 4 AKUNTANSI 4 4 5 5 4 3 3 4 4 4 3 2 4 2 3 3 2 4 3 4 4 AKUNTANSI 3 4 5 4 5 5 4 3 3 2 5 3 5 2 4 5 1 3 4 5 5 AKUNTANSI 2 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 2 4 2 4 4 4 4 4 4 4 AKUNTANSI 4 3 3 3 2 2 2 2 2 1 2 2 2 2 2 2 3 2 2 2 2 AKUNTANSI 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 3 4 4 AKUNTANSI 1 2 2 2 3 4 4 4 3 4 3 2 3 3 3 3 3 4 4 3 3 AKUNTANSI 4 2 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 1 5 4 4 4 4 4 4 AKUNTANSI 4 4 4 4 5 5 4 4 4 4 4 4 5 2 4 4 4 4 4 4 5 AKUNTANSI 1 4 4 3 4 4 3 5 4 3 4 4 3 4 4 2 4 4 4 4 3 AKUNTANSI 2 2 3 4 4 4 4 5 3 3 4 3 3 4 3 3 3 2 3 4 3 AKUNTANSI 2 3 4 4 4 4 4 5 5 5 4 4 5 5 5 5 5 3 4 4 4 AKUNTANSI 4 3 5 5 5 4 4 4 2 4 5 3 4 3 4 5 3 3 4 4 4 AKUNTANSI 5 3 5 4 4 4 5 5 4 5 4 4 5 5 4 5 3 3 4 5 4 AKUNTANSI 3 3 4 3 5 3 2 3 5 2 4 2 3 4 3 4 4 1 1 1 3


(7)

AKUNTANSI 4 3 5 3 3 4 4 4 3 4 3 3 4 3 2 3 2 3 4 3 2 AKUNTANSI 2 3 4 4 4 4 3 4 4 5 5 4 5 4 5 4 4 4 4 3 5 AKUNTANSI 4 4 4 4 5 5 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 5 5 AKUNTANSI 3 3 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 4 4 3 3 4 5 AKUNTANSI 2 2 3 3 3 4 3 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 4 AKUNTANSI 3 3 4 4 3 3 4 4 5 5 5 4 5 5 5 4 4 3 3 4 4 AKUNTANSI 4 4 5 5 3 4 4 4 3 3 4 5 5 5 5 4 4 3 4 5 5 AKUNTANSI 3 2 4 4 3 4 3 4 4 4 5 5 5 5 5 4 4 3 4 5 4 AKUNTANSI 2 2 3 3 4 4 4 4 5 4 4 3 4 5 4 4 5 3 4 5 5 AKUNTANSI 3 3 4 4 4 3 4 3 4 4 5 4 5 5 4 5 4 4 4 5 5 AKUNTANSI 4 4 4 4 5 5 5 5 4 4 4 5 5 5 4 4 4 5 4 4 5 AKUNTANSI 3 3 4 4 3 3 4 4 3 4 4 4 5 5 3 4 4 4 4 4 4 AKUNTANSI 4 3 4 4 3 4 5 5 4 4 5 4 5 5 4 4 4 5 5 4 5 AKUNTANSI 3 2 3 4 3 4 4 4 4 5 5 5 5 5 5 4 4 4 5 5 5 AKUNTANSI 2 2 3 4 4 4 5 5 4 5 4 5 4 4 4 5 5 3 4 5 4 AKUNTANSI 4 3 3 4 4 4 4 4 5 5 4 4 5 5 5 5 4 3 5 5 5 AKUNTANSI 2 2 2 3 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 MANAJEMEN 5 4 3 5 4 3 3 4 3 4 3 2 4 2 3 3 3 4 3 4 4 MANAJEMEN 5 2 3 4 2 5 4 3 4 2 5 3 5 2 4 5 4 3 4 5 5 MANAJEMEN 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 2 4 2 4 4 4 4 4 4 4 MANAJEMEN 2 1 2 3 1 2 2 2 2 1 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 MANAJEMEN 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 3 3 4 4 MANAJEMEN 4 4 5 5 4 5 5 5 5 5 4 3 3 4 4 5 5 4 4 5 5 MANAJEMEN 4 4 4 3 4 4 4 5 5 5 5 4 4 5 5 5 3 4 4 3 5


(8)

MANAJEMEN 5 5 4 4 4 4 5 3 4 5 4 4 4 4 5 3 3 5 5 5 5 MANAJEMEN 3 4 3 5 4 4 3 3 5 4 5 5 4 4 4 3 3 5 5 5 4 MANAJEMEN 4 4 4 5 4 4 5 4 4 5 4 4 5 4 4 5 5 4 4 4 4 MANAJEMEN 5 4 5 4 5 4 4 4 5 5 5 5 4 4 4 5 4 5 5 4 4 MANAJEMEN 4 4 4 4 4 5 5 5 4 4 4 5 4 5 5 4 3 4 3 4 5 MANAJEMEN 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 4 4 4 5 4 4 4 MANAJEMEN 5 5 5 5 5 5 4 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 5 5 MANAJEMEN 4 4 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 5 4 4 4 4 MANAJEMEN 4 5 4 5 5 5 5 5 5 5 5 4 5 5 4 4 4 4 5 5 5 MANAJEMEN 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 5 4 4 5 5 4 5 MANAJEMEN 4 4 4 4 5 5 4 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 5 5 5 MANAJEMEN 3 3 4 5 5 5 5 5 4 4 5 4 4 5 4 5 5 4 4 5 5 MANAJEMEN 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 MANAJEMEN 5 4 4 4 5 5 4 4 5 5 5 5 4 4 4 4 4 5 5 5 5 MANAJEMEN 5 4 4 5 4 4 4 5 4 3 5 5 4 4 5 4 3 4 4 3 5 MANAJEMEN 5 4 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 5 4 4 4 3 4 4 MANAJEMEN 3 4 3 4 3 4 5 4 3 4 5 3 4 5 4 4 5 4 5 4 3 MANAJEMEN 3 4 4 4 5 4 5 4 5 4 5 4 5 4 3 4 5 3 4 4 3 MANAJEMEN 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 MANAJEMEN 3 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 MANAJEMEN 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 4 5 MANAJEMEN 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 5 5 4 4 5 4 5 4 4 5 4 MANAJEMEN 3 3 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 MANAJEMEN 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 5 5 4 3 4 4 5 4 4 4 4


(9)

MANAJEMEN 4 3 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 5 5 4 4 3 4 4 MANAJEMEN 4 3 4 5 4 3 4 4 4 4 3 5 4 4 4 5 4 4 4 3 4 MANAJEMEN 3 4 4 5 4 3 4 5 4 3 4 5 4 4 4 5 4 4 4 3 4 EP 3 4 3 2 4 4 4 4 4 4 3 2 3 3 3 3 4 4 4 3 3 EP 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 1 5 4 4 4 4 4 4 EP 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 5 2 4 4 4 4 4 4 5 EP 3 3 2 3 3 4 3 5 4 3 4 4 3 4 4 2 3 4 4 4 3 EP 3 3 3 4 3 4 4 5 3 3 4 3 3 4 3 3 4 2 3 4 3 EP 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 EP 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 EP 4 4 5 4 4 4 3 4 5 5 4 4 5 4 4 4 4 5 4 5 4 EP 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 EP 3 4 5 4 5 5 5 5 2 3 4 3 4 3 4 2 3 4 3 3 5 EP 3 3 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5 4 4 EP 2 4 3 4 4 4 4 4 4 4 2 4 2 2 3 2 4 4 2 4 4 EP 4 2 4 4 4 3 3 4 4 3 3 3 5 4 3 2 3 4 3 5 5 EP 4 3 4 4 2 4 4 3 3 4 4 3 4 3 3 2 3 4 4 3 4 EP 3 4 4 3 2 4 4 3 3 4 4 3 4 3 3 2 3 4 4 3 4 EP 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 5 3 4 3 3 4 3 4 5 EP 2 3 4 4 3 4 4 4 5 4 4 4 5 5 4 4 4 3 4 4 4 EP 3 3 4 4 4 5 5 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 EP 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5 5 4 4 4 5 EP 2 2 3 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 5 4 5 5 5


(10)

LAMPIRAN III

DAFTAR DISTRIBUSI JAWABAN RESPONDEN MAHASISWA FE UISU

Jurusan I II III IV V

a b c d a b c d a b c d a b c d e a b c d

AKUNTANSI 4 5 5 4 5 4 4 5 4 5 4 4 5 5 5 5 4 3 4 4 4 AKUNTANSI 4 4 5 5 4 4 4 4 4 4 5 3 4 3 4 5 4 3 4 4 4 AKUNTANSI 4 5 5 4 5 4 5 5 4 5 4 4 5 5 4 5 5 3 4 5 4 AKUNTANSI 3 2 4 3 2 3 2 3 1 2 4 2 3 4 3 4 2 1 1 1 3 AKUNTANSI 2 4 3 3 4 4 4 4 4 4 3 3 4 3 2 3 4 3 4 3 2 AKUNTANSI 3 4 5 4 4 5 4 5 5 5 5 3 5 5 5 4 4 5 5 3 5 AKUNTANSI 1 2 3 2 2 3 1 3 2 4 3 2 1 3 1 4 2 3 1 4 2 AKUNTANSI 5 4 2 5 5 5 4 4 4 4 3 4 4 2 4 2 3 4 4 3 4 AKUNTANSI 4 3 4 3 4 5 3 4 4 4 4 3 5 4 4 3 4 3 4 3 4 AKUNTANSI 3 4 5 5 4 4 4 4 4 5 4 5 4 4 4 5 5 4 4 5 4 AKUNTANSI 4 4 5 4 5 5 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 4 4 4 AKUNTANSI 3 3 4 4 4 4 5 5 5 5 5 3 4 4 4 4 4 3 4 5 5 AKUNTANSI 4 5 4 4 4 4 3 4 4 5 5 4 4 3 5 4 4 4 5 3 4 AKUNTANSI 2 5 4 4 4 5 5 5 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 2 4 AKUNTANSI 3 3 4 3 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5 5 3 4 4 4 4 4 AKUNTANSI 2 2 3 3 4 4 3 3 4 5 5 4 4 4 5 5 4 3 4 4 5 AKUNTANSI 3 3 4 4 5 5 5 5 4 4 4 4 4 4 3 3 5 5 5 5 5 MANAJEMEN 5 5 4 4 5 4 3 4 4 5 5 4 5 4 5 4 3 4 4 3 5 MANAJEMEN 5 4 4 4 4 5 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 5 3 4 5 5 MANAJEMEN 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 4 4 3 3 4 5


(11)

MANAJEMEN 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 5 4 4 3 4 4 4 4 MANAJEMEN 4 5 4 4 5 3 4 4 3 5 5 4 5 5 5 4 4 3 3 4 4 MANAJEMEN 2 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 MANAJEMEN 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 4 4 4 4 MANAJEMEN 2 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 MANAJEMEN 2 2 3 3 2 3 2 2 3 2 2 2 2 2 2 2 2 3 2 3 2 MANAJEMEN 2 3 5 2 5 5 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 5 4 4 MANAJEMEN 2 3 4 4 4 4 4 4 5 3 3 3 3 3 5 4 3 3 4 3 3 MANAJEMEN 2 2 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 MANAJEMEN 2 4 1 1 2 4 2 2 4 4 4 4 1 4 4 5 5 4 5 2 4 MANAJEMEN 2 1 1 2 1 2 5 2 1 1 1 1 1 5 3 2 1 1 1 1 1 MANAJEMEN 2 3 2 3 4 4 4 2 3 4 2 3 2 4 3 2 3 3 4 4 2 MANAJEMEN 2 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 2 4 2 4 MANAJEMEN 3 3 3 4 4 4 4 4 3 5 4 4 4 3 4 5 4 5 4 5 5 MANAJEMEN 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 EP 5 3 4 5 3 4 4 4 4 3 4 5 5 5 5 4 4 3 4 5 5 EP 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 5 5 5 5 5 4 3 3 4 5 4 EP 5 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 5 4 4 4 3 4 5 5 EP 5 4 5 4 4 3 4 3 4 4 5 4 5 5 4 5 4 4 4 5 5 EP 5 4 4 4 4 5 5 5 4 4 4 5 5 5 4 4 5 5 4 4 5


(12)

LAMPIRAN IV

DAFTAR DISTRIBUSI JAWABAN VALIDITAS DAN REABILITA

Responde

n 1 3 2 4 3 2 3 2 3 1 2 4 2 3 4 3 4 2 1 1 1 3 Responde

n 2 5 3 5 5 3 4 4 4 4 3 4 5 5 5 5 4 4 3 4 5 5 Responde

n 3 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 3 3 3 4 4 3 4 4 Responde

n 4 5 5 3 4 5 5 4 4 5 5 4 4 5 5 4 3 4 3 5 4 5 Responde

n 5 5 2 4 4 2 4 2 4 4 2 4 2 4 2 4 4 2 4 4 2 4 Responde

n 6 5 4 3 5 4 3 3 4 3 4 3 2 4 2 3 3 3 4 3 4 4 Responde

n 7 5 2 3 4 2 5 4 3 4 2 5 3 5 2 4 5 4 3 4 5 5 Responde

n 8 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 2 4 2 4 4 4 4 4 4 4 Responde

n 9 2 1 2 3 1 2 2 2 2 1 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 Responde

n 10 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 3 3 4 4 Responde

n 11 3 4 3 2 4 4 4 4 4 4 3 2 3 3 3 3 4 4 4 3 3 Responden

12 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 1 5 4 4 4 4 4 4 Responden

13 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 5 2 4 4 4 4 4 4 5 Responden

14 3 3 2 3 3 4 3 5 4 3 4 4 3 4 4 2 3 4 4 4 3 Responden

15 3 3 3 4 3 4 4 5 3 3 4 3 3 4 3 3 4 2 3 4 3 Responden

16 4 5 5 4 5 4 4 5 4 5 4 4 5 5 5 5 4 3 4 4 4 Responden

17 4 4 5 5 4 4 4 4 4 4 5 3 4 3 4 5 4 3 4 4 4 Responden

18 4 5 5 4 5 4 5 5 4 5 4 4 5 5 4 5 5 3 4 5 4 Responden

19 3 2 4 3 2 3 2 3 1 2 4 2 3 4 3 4 2 1 1 1 3 Responden


(13)

21

Responden

22 5 4 4 4 4 5 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 5 3 4 5 5 Responden

23 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 4 4 3 3 4 5 Responden

24 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 5 4 4 3 4 4 4 4 Responden

25 4 5 4 4 5 3 4 4 3 5 5 4 5 5 5 4 4 3 3 4 4 Responden

26 5 3 4 5 3 4 4 4 4 3 4 5 5 5 5 4 4 3 4 5 5 Responden

27 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 5 5 5 5 5 4 3 3 4 5 4 Responden

28 5 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 5 4 4 4 3 4 5 5 Responden

29 5 4 5 4 4 3 4 3 4 4 5 4 5 5 4 5 4 4 4 5 5 Responden


(14)

DAFTAR PUSTAKA

Ali,Zainuddin, 2007. Hukum Perbankan Syariah. Jakarta: Sinar Grafika

Antonio, M. Syafi’i, 2001. Bank Syariah : Dari Teori Ke Praktek, Jakarta:Gema Insani Press.

Ariani, Dian, 2007. Persepsi Masyarakat Umum terhadap Bank Syariah di Medan. Tesis Skolah Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara, Medan. Arikunto, Suharsimi. 2002. Metodologi Penelitian. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Ascarya. 2007. Akad dan Produk Bank Syariah. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Asmaul Hasanah Harahap, 2014. Analisia Tingkat Pemahaman Masyarakat Kota

Medan Terhadap Produk-Produk Perbankan Syariah Studi Kasus :

Kecamatan Medan Petisah. Skripsi Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara, Medan.

Erniwati, 2012. Analisis Pemahaman Nasabahterhadap Produk Bank Syariah Muammalat Indonesia KCP Gajah Mada Medan. Skripsi Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara, Medan.

Efendi, Lutfi, 2009. Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pengembilan Keputusan Nasabah pada Bank Muammalat Malang. Skripsi Jurnal Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negri Malang.

Hasan, M. Ali, 2004. Berbaggai Macam Transaksi Dalam Islam. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Ismail, 2013. Perbankan Syariah. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Muhammad,2014. Manajemen Keuangan Syari’ah,Yogyakarta: UPP STIM YKPN

Nazir, Moh. 2005. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Pasaribu, Chairuman dan Lubis, Suuhrawardi K. 1994. Hukum Perjanjian Dalam Islam. Jakarta: Sinar Grafika.

Sanusi, Anwar. 2011. Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat. Sudijono, Anas, 2009. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Rajawali Press. Sugiyono, 2012. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.


(15)

Sumitro, Warkum, 2004. Asas-Asas Perbankan Islam dan Lembaga-Lembaga Terkait. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Sunyoto, Danang. 2011. Metodologi Penelitian Ekonomi. Yogyakarta: CAPS.


(16)

BAB III

METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian

Penelitian komparatif adalah penelitian yang bersifat membandingkan. Penelitian ini dilakukan untuk membandingkan persamaan dan perbedaan dua atau lebih fakta-fakta dan sifat-sifat objek yang di teliti berdasarkan kerangka pemikiran tertentu. Pada penelitian ini variabelnya masih mandiri tetapi untuk sampel yang lebih dari satu atau dalam waktu yang berbeda. MenurutNazir,(2005: 58) penelitian komparatif adalah sejenis penelitian deskriptif yang ingin mencari jawaban secara mendasar tentang sebab-akibat, dengan menganalisis faktor-faktor penyebab terjadinya ataupun munculnya suatu fenomena tertentu.

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dimulai dari bulan Desember 2015 sampai Januari 2016. Lokasi penelitian dilakukan di fakultas ekonomi Universitas Sumatera Utara (USU) yang beralamat di Jalan Prof.T.M. Hanafiah, SH, Kampus USU Medan, Sumatera Utara dan Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) yang beralamat di jalan Sisingamangaraja, Sumatera Utara.

3.3 Batasan Operasional

Penelitian ini berdasarkan batasan yang akan diteliti yaitu mencakup pemahaman mahasiswa FE USU dengan FE UISU terhadap sistem bagi hasil mudharabah bank syariah di Kota Medan.


(17)

1. Mahasiswa USU adalah mahasiswa yang terdaftar di Fakultas Ekonomi USU yang masih aktif dalam perkuliahan.

2. Mahasiswa UISU adalah mahasiswa yang terdaftar di Fakultas Ekonomi UISU yang masih aktif dalam perkuliahan.

3. Mudharabah adalah merupakan kerja sama usaha antara dua pihak dimana pihak pertama menyediakan seluruh modal sedangkan pihak lainnya menjadi pengelola.

3.5 Jenis dan Metode Pengumpulan Data

Jenis data yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah:

1)Data primer, yaitu data yang di peroleh dari wawancara secara langsung kepada para mahasiswa Fakultas Ekonomi USU dan Mahasiswa Faklutas Ekonomi UISU melalui daftar pertanyaan yang telah disediakan.

2)Data sekunder, yaitu data yang diperoleh dari berbagai sumber seperti: buku, literatur, media internet, serta bahan bacaan lainnya yang berhubungan dengan penelitian ini.

Metode pengumpulan data pada penelitian ini adalah melalui:

1. Kuesionermerupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya. (Sugiyono, 2012 : 199)

2. Observasi yaitu dengan melakukan pengamatan langsung terhadap objek yang diteliti, dalam hal ini pengamatan langsung ke USU dan UISU.

3. Studi Kepustakaan dan Studi Dokumentasi. Studi Kepustakaan yaitu mengumpulkan data dan informasi melalui telaah berbagai literatur yang


(18)

relevan yang berhubungan dengan permasalahan yang ada di dalam penelitian skripsi ini, dapat diperoleh dari buku-buku, internet, dan lain-lain.Sedangkan,Studi Dokumentasi yaitu mengadakan pencatatan langsung terhadap dokumen atau arsip yang berhubungan dengan masalah yang diteliti.

3.6 Populasi dan Sampel

Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi USU dan mahasiswa Fakultas Ekonomi UISU stambuk 2012 yang masih terdaftar dalam perkuliahan. Adapun jumlah responden dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

Tabel 3.1

Jumlah Populasi Penelitian

NO Mahasiswa Stambuk 2012 Jumlah

1 Akuntansi USU 365

2 Manajemen USU 349

3 Ekonomi Pembangunan USU 202

4 Akuntansi UISU 167

5 Manajemen UISU 185

6 Ekonomi Pembangunan UISU 50

TOTAL 1318

Sumber: Data yang diolah (2015)

Sampel adalah bagian dari sebuah populasi yang dianggap dapat mewakili dari populasi tersebut. Untuk menentukan besarnya sampel menurut Arikunto (2002: 112) apabila subjek kurang dari 100, lebih baik diambil semua sehingga


(19)

penelitiannya penelitian populasi. Jika subjeknya lebih besar dapat diambil antara 10-15% atau 20-25%.Adapun teknik sampling yang dilakukan adalah pengambilan sample non probalitas yaitu Quota Sampling. Sampel non probalitas adalah cara pengambilan sampel tidak memperhatikan unsur peluang (Sanusi, 2011 : 89). Quota Sampling yaitu cara pengambilan sampel dimana jumlah responden yang akan diteliti ditetapkan terlebih dahulu, baru kemudian siapa yang akan dipilih menjadi anggota sampel terserah peneliti (Sanusi, 2011 : 95). Adapun jumlah responden dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

Tabel 3.2

Jumlah Sampel Penelitian

NO Mahasiswa Stambuk 2012 10%

1 Akuntansi USU 36

2 Manajemen USU 34

3 Ekonomi Pembangunan USU 20

4 Akuntansi UISU 17

5 Manajemen UISU 18

6 Ekonomi Pembangunan UISU 5

TOTAL 130

Sumber: Data yang diolah (2015)

Responden yang diambil oleh penulis sebanyak 130 responden. Di mana penulis hanya mengambil sebanyak 10% dari jumlah mahasiswa disetiap jurusan. Keterbatasan ini dikarenakan wilayah kedua perguruan tinggi yang jauh sehingga 130 responden ini menurut penulis sudah cukup mewakili.


(20)

Salah satu hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan kuesioner adalah mengenai data pribadi responden. hal itu dikarenakan data pribadi menunjukkan keberadaan responden secara riil agar tidak terjadi responden fiktif. Daftar pertanyan dikuesioner ini dikelompokkan menjadi beberapa bagian pertanyan, yaitu :

1. Prinsip Dasar Perbankan Syariah

2. Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah

3. Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil 4. Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil 5. Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil

Penelitian tingkat pemaham an mahasiswa ini dianalisis menggunakan skala guttman yaitu skala yang dipergunakan untuk memperoleh jawaban yang pasti dari para responden sebagai objek penelitian (danang,2011 : 54).

Dalam tahap pengolahan data. Jawaban diberikan dengan angka (1,2,3,4,dan 5). Dari sejumlah skala dari seluruh statement dapat diketahui apakah responden secara keseluruhan menunjukkan sikap STS,TS,R,S,dan SS. Penilaian untuk jawaban ini adalah 1 untuk sangat tidak setuju, 2 untuk tidak setuju, 3 untuk ragu, 4 untuk setuju dan 5 untuk sangat setuju.

3.8 Pengolahan Data

Dalam penelitian ini penulis menggunakan program komputer SPSS versi 21.0 mann whitney U test untuk pengolahan data. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan membandingkan mean dua grup sample berbeda.


(21)

3.9 Analisis Data a. Uji Validitas

Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkkan tingkat-tingkat kevalidan atau ketepatan sesuatu instrumen (danang,2011 : 69).

Suatu tes dapat dikatakan memiliki validitas tinggi jika tes tersebut menjalankan fungsi ukurnya, atau memberikan hasil ukur yang tepat dan akurat sesuai dengan maksud dikenakan tes tersebut. Suatu tes yang menghasilkan data yang tidak relevan dengan tujuan diadakannya pengukuran dikatakan sebagai tes yang memiliki validitas rendah.

Pengujian dapat menggunakan kriteria sebagai berikut :

i. Jika r hitung ≥ r tabel maka instrumen item -item pertanyaan berkorelasi signifikan terhadap skor total valid (dinyatakan valid). ii. Jika r hitung < r tabel maka instrumen pertanyaan tidak berkorelasi

signifikan terhadap skor total (dinyatakan tidak valid). b. Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas digunakan untuk mengetahui adanya konsistensi alat ukur dalam penggunaannya, atau dengan kata lain alat ukur tersebut mempunyai hasil yang konsisten apabila digunakan berkali-kali pada waktu yang berbeda.

Uji reliabilitas menunjukkan pada suatu pengertian bahwa instrumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data. Butir kuisioner dikatakan reliabel (layak) jka cronbach’s alpha > 0,60 dan dikatakan tidak reliabel jika cronbach’s alpha < 0,60.


(22)

c. Uji U Mann-Whitney

Uji dari Mann-whitney merupakan alternatif lain untuk menguji beda mean dari dua sampel yang independen. Kedua kelompok data tersebut disatukan dan dibuat rangkingnya, maka dapat dicari berapa kali sebuah rank dari satu sampel didahului oleh rank dari sampel yang satu lagi. Adapun prosedur pengujiannya adalah sebagai berikut

1. Tentukan besar masing-masing kelompok sampel, yaitu : n1 dan n2. Dengan total sampel sama dengan n = n1 + n2.

2. Ukuran hasil dari percobaan diurutkan dalam satu seri dan dibuat rangkingnya dari 1 sampai ke-n.

3. Beri tanda dibawah rangking tersebut dari kelompok mana pengamatan itu berasal.

4. Hitung nilai U dari masing-masing sampel tersebut yaitu U1 dan U2 dengan rumus :

�1 = �1.�2+�2(�2 + 1)

2 − � �2

�2 =�1.�2+�1(�1 + 1)

2 − � �1

5. Pilihlah dari U1 dan U2 nilai yang terkecil, dan inilah yang disebut U. 6. Nilai U di atas dibandingkan dengan nilai U pada tabel U

Mann-Whitney sesuai dengan level significance yang diinginkan dan sesuai dengan besar sampel.

7. Terntukan daerah penolakan hipotesa, yaitu : Ho ditolak, diterima HA jika U cari > Utabel


(23)

Ho diterima, tolak HA jika U cari ≤ Utabel

8. Berdasarkan perbandingan antara Ucari dan Utabel dapat diambil kesimpulan.


(24)

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Universitas Sumatra Utara (USU) 4.1.1 Sejarah Singkat USU

Sejarah Universitas Sumatera Utara (USU) dimulai dengan berdirinya Yayasan Universitet Sumatera Utara pada tanggal 4 Juni 1952. Pendirian yayasan ini dipelopori oleh Gubernur Sumatera Utara untuk memenuhi keinginan masyarakat Sumatera Utara khususnya dan masyarakat Indonesia umumnya.Pada tanggal 31 Desember 1951 dibentuk panitia persiapan pendirian perguruan tinggi yang diketuai oleh Dr. Soemarsono yang anggotanya terdiri dari Dr. Ahmad Sofian, Ir. Danunagoro, dan sekretaris Mr. Djaidin Purba.

Sebagai hasil kerja sama dan bantuan moril dan material dari seluruh masyarakat Sumatera Utara yang pada waktu itu meliputi juga Daerah Istimewa Aceh, pada tanggal 20 Agustus 1952 berhasil didirikan Fakultas Kedokteran di Jalan Seram dengan dua puluh tujuh orang mahasiswa diantaranya dua orang wanita. Tanggal 20 Agustus 1952 telah ditetapkan sebagai hari jadi atau Dies NatalisUSU yang diperingati setiap tahun.

Kemudian disusul dengan berdirinya Fakultas Hukum dan Pengetahuan Masyarakat (1954), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (1956), dan Fakultas Pertanian (1956). Pada tanggal 20 November 1957, USU diresmikan oleh Presiden Republik Indonesia Dr. Ir. Soekarno menjadi universitas negeri yang ketujuh di Indonesia.


(25)

Pada tahun 1959, dibuka Fakultas Teknik di Medan dan Fakultas Ekonomi di Kutaradja (Banda Aceh) yang diresmikan secara meriah oleh Presiden R.I. Kemudian disusul berdirinya Fakultas Kedokteran Hewan dan Peternakan (1960) di Banda Aceh. Sehingga pada waktu itu, USU terdiri dari lima fakultas di Medan dan dua fakultas di Banda Aceh.

Selanjutnya menyusul berdirinya Fakultas Kedokteran Gigi (1961), Fakultas Sastra (1965), Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (1965), Fakultas Ilmu-ilmu Sosial dan Ilmu Politik (1982), Sekolah Pascasarjana (1992), Fakultas Kesehatan Masyarakat (1993), Fakultas Farmasi (2007), Fakultas Psikologi (2008), dan Fakultas Keperawatan (2009).

Pada tahun 2003, USU berubah status dari suatu perguruan tinggi negeri (PTN) menjadi suatu perguruan tinggi Badan Hukum Milik Negara (BHMN). Perubahan status USU dari PTN menjadi BMHN merupakan yang kelima di Indonesia. Sebelumnya telah berubah status UI, UGM, ITB dan IPB pada tahun 2000. Setelah USU disusul perubahan status UPI (2004) dan UNAIR (2006).

Dalam perkembangannya, beberapa fakultas di lingkungan USU telah menjadi embrio berdirinya tiga perguruan tinggi negeri baru, yaitu Universitas Syiah Kuala di Banda Aceh, yang embrionya adalah Fakultas Ekonomi dan Fakultas Kedokteran Hewan dan Peternakan USU di Banda Aceh. Kemudian disusul berdirinya Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Negeri Medan (1964), yang sekarang berubah menjadi Universitas Negeri Medan (UNIMED)


(26)

yang embrionya adalah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan USU. Setelah itu, berdiri Politeknik Negeri Medan (1999), yang semula adalah Politeknik USU.

4.1.2 Profil FE USU

Fakultas Ekonomi USU pertama kali didirikan oleh Yayasan USU berlokasi di Kutaraja (sekarang Kota Banda Aceh) pada tahun 1959. Berhubung Fakultas Ekonomi USU yang berkedudukan di Banda Aceh menjadi bagian dari Universitas Syiah Kuala, pada tahun 1961 USU membuka kembali Fakultas Ekonomi di Medan. Penetapan dilakukan dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi RI No. 64/1961 tanggal 24 November 1961 yang berlaku surut terhitung mulai 1 Oktober 1961. Berdasarkan surat keputusan tersebut, tanggal 24 Nopember diperingati sebagai hari lahir atau Dies Natalis Fakultas Ekonomi USU.

Pada tahun 1975 AAN (Akademi Administrasi Niaga) Medan dilebur ke fakultas Ekonomi USU menjadi PAAP (Pendidikan Ahli Administrasi dan Perusahaan). PAAP kemudian menjadi program diploma tiga (DIII) dengan tiga program studi yakni DIII Keuangan, DIII Akuntansi, dan DIII Kesekretariatan.

Fakultas ekonomi sendiri memiliki beberapa program studi yaitu S-1 Akuntansi, S-1 Ekonomi Pembangunan, S-1 Manajemen, D-3 Akuntansi, D-3 Keuangan dan D-3 Sekretaris. Program studi Ekonomi Pembangunan memiliki beberapa konsentrasi salah satunya ekonomi syariah. Konsentrasi ekonomi syariah telah lama ada namun dikarenakan minat mahasiswa untuk mengambilnya sangat minim maka konsentrasi ini dapat berjalan pada tahun 2009. Pada saat itu


(27)

mahasiswa program studi Ekonomi Pembangunan angkatan 2006 membuka konsentrasi tersebut.

Konsentrasi Perbankan syariah ini terdiri dari 5 mata kuliah yangmasing-masing terdiri dari dari 2sks. Adapun mata kuliah yang wajibkan adalah Kebijakan Fiskal Islam, Perbankan Syaraih, Figh Muamalat, Ekonomi Pembangunan Islam dan Institusi Pembangunan Islam.

Saat ini Konsentrasi Perbankan Syariah terus ada dikarenakan daya tarik mahasiswa Ekonomi Pembangunan setiap angkatan setelah angkatan 2006 tetap mengambil konsntrasi tersebut. Sedangkan untuk jurusan akuntansi sendiri belajar akuntansi syariah di semester 5 saja. Dimana mata kuliah ini mulai di bukak pada tahun 2011 dengan mata kuliah 2 sks. Sedangkan untuk jurusan manajemen sendiri terdapat mata kuliah perbankan syariah pada konsentrasi bidang keuangan. Dengan mata kuliah 2 sks.

4.1.3 Tentang Visi dan Misi Ekonomi USU a.Visi Fakultas Ekonomi USU :

Menjadi Fakultas Ekonomi yang dikenal unggul dan mampu memenuhi kebutuhan pasar dalam persaingan global.

b.Misi Fakultas Ekonomi USU :

Menghasilkan lulusan yang mempunyai karakter dan kompetensi dalam bidang ilmu ekonomi, manajemen dan akuntansi yang berorientasi pasar.


(28)

1. Meningkatkan kualitas proses belajar mengajar dengan pemberdayaan dan peningkatan kualifikasi dan kualitas tenaga pendidik.

2. Mengembangkan dan meningkatkan pelaksanaan dharma penelitian dan pengabdian sebagai upaya meningkatkan mutu keilmuan dan sumber pendanaan fakultas dalam status PT BHMN.

3. Senantiasa berusaha meningkatkan pelayanan kepada mahasiswa selaku pelanggan (customer) dan stakeholders lainnya.

4. Meningkatkan jaringan dan kerjasama dengan institusi swasta dan pemerintah serta organisasi profesional dan lembaga lain terkait yang bertaraf nasional dan internasional.

4.2 Gambaran Umum Universitas Islam Sumatra Utara(UISU) 4.2.1. Gambaran Umum UISU

Universitas Islam Sumatera Utara disingkat UISU didirikan pada tanggal 7 Januari 1951, merupakan perguruan tinggi pertama yang berdiri diluar pulau Jawa, yang dipelopori oleh oleh tokoh pemuda pemudi islam saat itu, yaitu Bahrum Djamil, Adnan Benawi, Sariani AS, Rivai Abdul Manaf Nasution, dan Sabaruddin Ahmad.

UISU pada mulanya membuka kelas persiapan Akademi Islam Indonesia (setara dengan kelas III SMA bagian A) dan selanjutnya dengan dukungan Bapak Abd. Hakim (Gubernur Sumatera Utara saat itu) dan Bapak K.H. A. Wahid Hasyim (Menteri Agama saat itu) Akademi Islam Indonesia dirubah menjadi Perguruan Tinggi Islam Indonesia (PTII) dan dimulailah peresmian kegiatan perkuliahan pertama pada 7 Januari 1952 pada Fakultas Hukum dan Ilmu


(29)

Kemasyarakatan. Selanjutnya tanggal 7 Januari 1952 Miladiah bertepatan 9 Rabiul Awal 1371 Hijriah dijadikan sebagai hari jadi PTII yang selanjutnya berubah menjadi Universitas Islam Sumatera Utara dan mendapatkan pengesahan dari Mendikbud RI No. 0677/U/1977 tanggal 31 Desember 1977.

Dengan perjuangan dan tekad yang kuat dari seluruh sivitas akademika UISU dan dukungan dari pemerintah, ulama dan masyarakat, saat ini UISU mengelola 9 Fakultas dan 26 Program Studi S-1, 3 Program Studi S-2, dan 1 Program Studi S-3 Ilmu Ekonomi dan Kebijakan kerjasama UISU dengan UII Jogjakarta.

Fakultas dan Program Studi yang dibina antara lain Hukum, Agama Islam, Ekonomi, Sastra Inggris, Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Pertanian, Kedokteran, Teknik dan Pascasarjana.

4.2.2 Profil FE UISU

Fakultas Ekonomi Universitas Islam Sumatera Utara(FE UISU) didirikan oleh Yayasan Universitas Islam Sumatera Utara pada tanggal 16 februari 1957 yang merupakan Fakultas Ekonomi Swasta tertua di Sumatera. Pada awal berdirinya Fakultas Ekonomi mengasuh jurusan Ekonomi Umum dan Ekonomi Perusahaan dan perkembangan berikutnya tepatnya pada tahun 1980 jurusan Ekonomi berubah menjadi jurusan Studi Pembangunan dan Ekonomi perusahaan berubah menjadi jurusan Manajemen hingga saat ini. Kemudian pada tahun 1981 berdasarkan surat keputusan Menteri pendidikan dan Kebudayaan RI No. 0170/0/1980 tanggal 22 Desember 1981 Fakultas Ekonomi memperoleh status terdaftar untuk jurusan Ekonomi dan Studi Pembangunan dan jurusan manajemen.


(30)

Selanjutnya berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No.0339/0/1985 tanggal 29 juli 1985 jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan dan Manajemen memperoleh status disamakan.

Kemudian khususnya jurusan manajemen mengalami perkembangan dan kemajuan yang cukup pesat dalam memenuhi kebutuhan dan tuntutan perkembangan zaman maka pada tahun 1993 Pemerintah memberikan izin pembukaan Program Magister Manajemen berdasarkan Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi No.560/Dikti/Kep/1993.

Pada tahun 1998 jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan dan jurusan Manajemen memperoleh Akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) Setelah itu, untuk mengantisipasi kebutuhan dan permintaan masyarakat Fakultas Ekonomi mendapatkan izin untuk membuka jurusan/program studi Akutansi berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 2563/D/T/2001 tanggal 02 agustus 2001. Oleh karena itu sampai saat ini Fakultas Ekonomi UISU mengasuh 4 Jurusan/Program Studi yaitu:

a. Program Studi Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan b. Program Studi Akuntansi

c. Program Studi Manajemen

d. Program Studi Magister Manajemen.

Didalam Fakultas Ekonomi UISU sendiri dimana untuk jurusan Akuntansi belajar syariahnya hanya 2 sks dimana matakuliahnya di jalankan pada semester 7, untuk jurusan Manajemen sendiri hanya belajar perbankan syariahnya di


(31)

semester 7 juga dengan 2 sks, sedangkan untuk jurusan ekonomi pembangunannya belajar syariah di semester 7 juga.

4.2.3 Visi dan Misi FE UISU A. VISI FE UISU

Ikut berpartisipasi dalam pembangunan, meningkatkan kualitas sumber daya dan sekaligus mendidik Mahasiswa agar dapat menjadi Sarjana yang ahli dibidangnya, memiliki kepiawaian dan etika yang berperan di era global di berbagai bidang kehidupan.

B. MISI FE UISU

Melaksanakan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat untuk membentuk Sarjana Ekonomi Muslim yang nasionalis, berakhlak mulia, berilmu dan beramal serta berperan dalam pembangunan umat Islam, bangsa dan negara Republik Indonesia, menggali dan mengembangkan Ilmu Pengetahuan, teknologi seni dan Agama Islam untuk kesejahteraan umat sesuai dengan kaidah Islam.

4.3 Sejarah Perbankan

Berdasarkan sejarah kegiatan Perbankan di mulai dari jasa penukaran uang. Sehingga dalam sejarah Perbankan, arti bank lebih dikenal sebagai meja tempat menukarkan uang antar kerajaan yang satu dengan kerajaan yang lain pada tempo dulu. Dalam catatan sejarah Perbankan itu sendiri di mulai dari zaman Babylonia kemudian dilanjutkan ke zaman yunani kuno dan romawi dengan tugas utama hanyalah sebagai tempat tukar-menukar uang.


(32)

Kemudian dalam perkembangannnya, kegiatan operasional Perbankan berkembang lagi menjadi tempat penitipan uang lalu perlahan-lahan bertambah kegiatan berikutnya yaitu sebagai tempat peminjamn uang. Adapun uang yang disimpan oleh masyarakat di pinjamkan kembali ke masyarakat yang membutuhkan oleh Perbankan. Dimana praktek Perbankan didominasi oleh transaksi pinjaman emas dan perak pada kalangan pedagang yang membutuhkan dengan biaya tertentu. Bank yang melakukan ini disebut tamples of Babylon (Irmayanto, 2004).

Perkembangan Perbankanpun semakin pesat dari zaman ke zaman. Hal ini dikarenakan pengaruh pesatnya perkembangan perdagangan dunia. Yang semula perdagangan terpusat di daratan Eropa perlahan menyebar ke Asia barat dan ke belahan dunia lainnya. Bank-bank yang terkenal pada saat itu di Benua Eropa adalah Bank Venesia tahun 1171, kemudian menyusul Bank of Genoa dan Bank of Barcelona tahun 1320. Sebaliknya perkembangan Perbankan di daratan Inggris dimulai pada abad ke-16. Inggris juga memiliki pengaruh yang besar dalam perkembangan Perbankan karena keaktifan Inggris mencari daerah perdagangan yang kemudian dijajahnya mengakibatkan konsep Perbankan dibawa ke daerah ataupun negara tersebut.

Eksistensi Perbankan di Indonesia tidak dapat dipisahkan oleh perannya Hindia-Belanda yang manjajah Indonesia. Berdirinya Vereenigde Oost-Indische Compagnie (VOC) yang memiliki hak untuk mencetak uang menstimulus terbentuknya Perbankan-Perbankan di Indonesia yang mengadopsi sistem sistem Perbankan dari negara-negara Eropa.


(33)

Pasca proklamasi kemerdekaan Indonesia tepatnya tanggal 17 agustus 1945 banyak mengubah peta Perbankan pada saat itu. Pasca kemerdekaan Banyak perbanka yang dinasionalisasikan oleh pemerintahan Indonesia saat itu. De javasche Bank N.V dijadikan menjadi Bank sentral Indonesia sampai sekarang berdasarkan undang-undang nomor 13 tahun 1968 yang selanjutnya dikenal dengan Bank Indonesia. De Algemene Volkcrediet Bank atau syomin Ginko menjadi Bank Rakyat Indonesia (1946).

Pada periode awal ini hanya terdapat dua bank pemerintah yaitu Bank Negara Indonesia (BNI) yang didirikan tahun 1946 dan Bank Rakyat Indonesia (BRI). Selanjutnya banyak berdiri bank-bank yang dimiliki pemerintah, swasta, koperasi, asing maupun campuran di Negara Kesatuan Republik Indonesia.

4.3.1 Sejarah Perbankan Syariah

Berdasarkan sejarah maka cikal bakal lahirnya Perbankan syariah (Islamic bank) adalah dengan terbentuknya lembaga keuangan pertama yang didirikan oleh ummat Islam sekitar sepuluh tahun pasca wafatnya Nabi Muhammad SAW (632 M) pada masa khalifah Umar ibn Khatab.

Semakin giatnya ekspansi ummat Islam untuk menyebarluaskan syiar Islam ke seluruh penjuru dunia dan banyaknya harta rampasan perang (Ghanimah) yang harus didistribusikan kepada warga miskin. Maka dibentuklah sebuah lembaga yang bertugas mendata serta mendistribusikan kekayaan maka di


(34)

bentuklah baitul maal untuk memastikan warga Arab dan Non-Arab mendapatkan bagian yang adil.

Jauh dari era tersebut, pada tahun 1940-an munculah gagasan serta upaya membentuk Perbankan Islam di Melayu, di Pakistan melalui jemaat Islami (1969), dan di Mesir dengan nama Egypt’s Mit Ghamr Savings banks (1963-1967) dan Nasser Social Bank (1971).Institusi yang dapat bertahan di periode awal ini hanyalah Nasser Social Bank (Mesir) dan Tabungan Haji (Malaysia). Nasser Social Bank merupakan bank komersial tanpa bunga yang tidak menyebutkan identitas keIslamannya di anggaran dasarnya.Bank ini bertahan sebagai agen pemberi pinjaman bagi yang tidak mampu melunasi hutang, mahasiswa, proyek-proyek kecil dan beroperasi dibawah departemen urusan dan jaminan sosial. Sedangkan Muslim Pilgrims Saving Coorporation didirikan pada tahun 1963 untuk mengakomodir tabungan Haji warga malaysia. Pada tahun 1969 lembaga ini berkembang menjadi Pilgrims management and fund board atau kini populer dikenal tabungan Haji.

Perkembangan Sistem Perbankan baru yang memiliki prinsip bersumber dari Ajaran Islam pada tahun 1970-an juuga berimbas ke negara Indonesia. Tetapi di Indonesi sendiri baru dapat di realisasikannya pada tahun 1991 dengan berdirinya Bank Muamalat Indonesia (BMI) yang diprakarsai oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan pemerintah serta adanya dukungan dari Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) dan beberapa pengusaha muslim.

Saat ini keberadaan bank syariah di Indonesia telah di atur dalam Undang-undang yaitu UU No. 10 tahun 1998 tentang Perubahan UU No. 7 tahun 1992


(35)

tentang Perbankan. Hingga tahun 2007 terdapat 3 institusi bank syariah di Indonesia yaitu Bank Muamalat Indonesia, Bank Syariah Mandiri dan Bank Mega Syariah. Sementara itu bank umum yang telah memiliki unit usaha syariah adalah 19 bank diantaranya merupakan bank besar seperti Bank Negara Indonesia (Persero), Bank Rakyat Indonesia (Persero)dan Bank swasta nasional: Bank Tabungan Pensiunan Nasional (Tbk).

4.4. Hasil Analisa Data dan Pembahasan 4.4.1 Profil Responden

Responden penelitian ini berjumlah 130 orang. Responden merupakan mahasiswa FE USU dan Mahasiswa FE UISU. Dimana, responden yang diberikan kuesioner merupakan mahasiswa program studi akuntansi, manajemen, dan ekonomi pembangunan dari masing masing jurusan yang ada di dua Universitas tersebut. Mahasiswa yang menjadi responden diberikan beberapa pertanyaan dalam bentuk kuesioner dimana nantinya jawaban dari pertanyaan tersebut akan disajikan dalam bentuk tabel.

4.4.2 Data Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Dari hasil penelitian dapat terlihat perbandingan jenis kelamin responden. Perbandingan jenis kelamin ini digunakan untuk mengetahui seberapa besar perbandingan antara laki-laki dan perempuan dalam melakukan studi di masing-masing perguruan tinggi. Dalam Tabel 4.1 ini diuraikan data responden menurut jenis kelamin.


(36)

Tabel 4.1

Profil Responden Menurut Jenis Kelamin dan Umur jenis_kelamin * umur Crosstabulation

Count

Umur

Total

20 21 22 23

jenis_kelami n

laki-laki 0 54 16 2 72

perempuan 1 53 4 0 58

Total 1 107 20 2 130

Sumber: data primer

Dari hasil penelitian yang telah dilakukan terhadap 130 responden ternyata jumlah responden perempuan dan laki-laki dimana ternyata jumlah responden laki-laki lebih besar dari jumlah responden perempuan dari kedua Perguruan Tinggi. Jika dilihat dari uji Crosstabulation dan presentasenya, jumlah responden laki-laki ada 72 orang atau (72%) dari jumlah yang ada sedangkan untuk jumlah responden perempuan ada orang 58 orang (58%).

Dari semua jumlah responden tersebut terdapat dimana jumlah responden yang usianya 20 tahun terdapat sebanyak 1 orang dimana laki-laki 0 orang sedangkan perempuan 1 orang, sedangkan jumlah responden yang usianya 21 tahun terdapat sebanyak 107 orang dimana jumlah laki-laki sebanyak 54 orang dan perempuan sebanyak 53 orang, usia 22 tahun terdapat sebanyak 20 orang dimana laki-laki terdapat 16 orang dan perempuan sebanyak 4 orang, dan usia 23 tahun terdapat sebanyak 2 orang dimana laki-laki terdapat 2 orang dan perempuan 0 orang.


(37)

Dari hasil uji ini dapat dilihat seberapa besar jumlah dari semua responden yang berada dijurusan akuntansi, manajemen, dan ekonomi pembangunan. Serta dapat dilihat dari mana sumber pengetahuan responden dari semua jumlah responden tersebut. Dimana akan diterang kan dari hasil uji crosstab yang akan diuraikan di bawah ini.

Tabel 4.2

Tabel Program Studi dengan Sumber Sistem Bagi Hasil Program

Studi

Buku Media Cetak

TV Media Sosial

Dari Mulut Kemulut

Dan Lain –Lain

Total

Akuntansi Manajemen EP

39 5 0 8 2 0 54

25 6 5 11 3 2 52

18 1 0 2 2 1 24

Jumlah 82 12 5 21 7 3 130

Sumber: data primer

Berdasarkan tabel 4.2 bahwa responden yang jurusan akuntansi sumber sistem bagi hasil yang dari buku sebanyak 39 orang, dari media cetak sebanyak 5 orang, dari tv sebanyak 0 orang, dari media sosial sebanyak 8 orang, dari mulut kemulut sebanyak 2 orang, dan yang lain lain sebanyak 0 orang. Sedangkan jurusan manajemen sumber dari buku sebanyak 25 orang, dari media cetak sebanyak 6 orang, dari tv sebanyak 5 orang, dari media sosial sebanyak 8 orang, dari mulut kemulut sebanyak 3 orang, dan yang lain lain sebanyak 2 orang. Dan dari jurusan ekonomi pembangunan dimana sumber pengetahuan dari buku sebanyak 18 orang, dari media cetak sebanyak 1 orang, dari tv sebanyak 0 orang,


(38)

dari media sosial sebanyak 2 orang, dari mulut kemulut sebanyak 2 orang, dan yang lain lain sebanyak 1 orang.

4.4.4. Tabulasi Data dan Pembahasan

Berdasarkan dari kuisioner bahwasanya dimana butir pertanyaan akan dikelompokkan menjadi 5 bagian. Pertanyaan dari yang pertama sampe yang keempat di kelompokkan pada bagian prinsip dasar perbankan syariah. Pertanyaan dari yang kelima sampe kelapan di kelompokkan pada bagian pengertian bagi hasil dalam ekonomi syariah. Pertanyaan dari yang kesembilan sampai dengan yang keduabelas dikelompokkan pada pembagian keuntungan dalam usaha kerjasama bagi hasil. Pertanyaan dari yang ketigabelas sampe yang ketujuhbelas di kelompokkan pada modal yang disertakan dalam usaha kerja sama bagi hasil. Pertanyaan dari yang kedelapan belas sampai dengan yang keduapuluhsatu dikelompokkan pada penentuan usaha dalam usaha kerja sama bagi hasil.

Adapun hasil wawancara yang dilaksanakan terhadap seluruh responden/mahasiswa yang berasal dari FE USU ditabulasi pada tabel berikut :

1. Prinsip Dasar Perbankan Syariah Tabel 4.3

Persentase Tabulasi Poin Prisip Dasar Perbankan Syariah

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE USU

Total (%)


(39)

1 Praktik Perbankan Syariah Di Indonesia Telah Terlepas Dari Sistem Riba

4,4 15,6 30,0 41,1 8,9 100%

2 Persamaan Fundamental

Antara Riba Dengan Bunga Bank

1,1 14,4 27,8 51,1 5,6 100%

3 Sistem Bagi Hasil Mampu

Mengurangi Beban Nasabah

1,1 3,3 15,6 60,0 20,0 100%

4 Akad antara pihak

perbankan dengan nasabah di perbankan syariah sudah memenuhi ketentuan akad syariah

0 2,2 20,0 55,6 22,2 100%

Sumber : Data Primer

Berdasarkan tabel 4.3 dapat di simpulkan bahwa di mana untuk pernyataan pertama yang menjawab STS 4,4%, TS 15,6%, R 30,0%, S 41,1%, SS 8,9%. Untuk pernyataan kedua yang STS 1,1%, TS 14,4%, R 27,8%, S 51,1%, SS 5,6%. Untuk pernyataan ketiga STS 1,1%, TS 3,3%, R 15,6%, S 60,0%, SS sebanyak 20,0%. Untuk pernyataan ketiga yang STS 0%, TS 2,2%, R 20,0%, S 55,6%, dan SS sebanyak 22,2%.

2. Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah Tabel 4.4

Persentase Tabulasi Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE USU

Total (%)


(40)

1 Bagi hasil merupakan pembagian keuntungan hasil dari kerja sama usaha antara pihak modal dengan

pengelola modal

0 3,3 16,7 61,1 18,9 100%

2 Bagi hasil merupakan sistem

dimana dilakukannya perjanjian dalam melakukan usaha

0 1,1 11,1 66,7 21,1 100%

3 Bagi hasil merupakan

pembagian keuntungan apabila pendapatan usaha lebih besar dari pada pengeluaran usaha

0 4,4 13,3 62,2 20,0 100%

4 Bagi hasil merupakan ciri khusus ekonomi syariah khususnya yang berkaitan dengan pembagian hasil usaha dalam kegiatan ekonomi

0 2,2 10,0 58,9 28,9 100%

Sumber : Data Primer

Berdarkan tabel 4.4 dapat di simpulkan bahwa untuk pernyataan pertama menjawab STS 0%, TS 3,3%, R 16,7%, S 61,1%, SS 18,9%. Sedangkan pernyataan kedua menjawab STS 0%, TS 1,1%, R 11,1%, S 66,7% dan SS 21,1%. Untuk pernyataan ketiga menjawab STS 0%, TS 4,4%, R 13,3%, S 62,2% dan SS 20,0%. Untuk pernyataan keempat menjawab STS 0%, TS 2,2%, R 10,0%, S 58,9% dan SS 28,9%.

3. Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil Tabel 4.5


(41)

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE USU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Pebagian keuntungan

tergantung besar kecilnya modal yang disertakan

1,1 4,4 15,6 56,7 22,2 100%

2 Dalam kerja sama antara

pemilik modal dan pelaku usaha,keuntungan dan kerugian di tanggung bersama

1,1 5,6 10,0 58,9 24,4 100%

3 Dalam perjanjian akan

ditentukan keuntungan yang dibagi berdasarkan

persentase tertentu bagi pemilik modal dan pelaksana

0 3,3 10,0 54,4 32,2 100%

4 Bagi hasil tidak hanya pembagian keuntungan secara langsung,tetapi pemilik modal juga

memperboleh pelaku usaha membeli saham

1,1 6,7 17,8 54,4 20,0 100%

Sumber : Data Primer

Dari tabel 4.5 dapatdi simpulkan bahwa untuk pernyataan pertama STS 1,1%, TS 4,4% R 15,6% S 56,7% dan SS 22,2%. Untuk pernyataan kedua STS 1,1%, TS 5,6%, R 10,0%, S 58,9% dan SS 24,4%. Untuk pernyataan ketiga STS 0%, TS 3,3%, R 10,0%, S 54,4% dan SS 32,2%. Untuk pernyataan keempat STS 1,1%, TS 6,7%, R 17,8%, S 54,4% dan SS 20,0%.


(42)

4. Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.6

Persentase Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE USU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Modal alam kerjasama harus

jelas bentuk dan jumlahnya

1,1 3,3 10,0 53,0 32,2 100%

2 Kerjasama dapat juga

dilakukan pihak modal dengan yang tidak ada modal dan keterampilan

3,3 8,9 12,2 47,8 27,8 100%

3 Kerja sama bagi hasil dapat dilakukan dengan sama sama menyertakan modal

1,1 2,2 15,6 55,6 25,6 100%

4 Kerjasama dapat dilakukan

dengan menyertakan modal sama jumlahnya atu beda

0 8,9 14,4 53,3 23,3 100%

5 Kerja sama bukan hanya

bentuk modal juga bisa dalam keterampilan

1,1 3,3 24,4 47,8 23,3 100%

Sumber : Data Primer

Dari tabel 4.6 dapat di simpulkan bahwa untuk pernyataan pertama STS 1,1%, TS 3,3%, R 10,0%, S 53,3%, SS 32,2%. Pernyataan kedua STS 3,3%, TS 8,9%, R 12.2%, S 47,8%, SS 27,8%. Pernyataan ketiga STS 1,1%, TS 2,2%, R 15,6%, S 55,6%, SS 25,6%. Pernyataan keempat STS 0%, TS 8,9%, R 14,4%, S 53,3%, SS 23,3%. Dan pernyataan kelima STS 1,1%, TS 3,3%, R 24,4%, S 47,8% dan SS 23,3%.


(43)

5. Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.7

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE USU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Kerjasama tidak hanya

dalam bidang perdagangan juga dalam bidang pertanian

2,2 2,2 23,3 57,8 14,4 100%

2 Kerja sama boleh ditentukan

pemilik modal maupun pelaksana usaha

1,1 3,3 15,6 60,0 20,0 100%

3 Usaha yang dijalankan tidak

boleh menyulitkan pelaksana usaha

2,2 2,2 12,2 52.2 31.1 100%

4 Usaha yang dijalankan

haruslah baik

0 3,3 8,9 50,0 37,8 100%

Sumber : Data Primer

Dari tabel 4.7 dapat di simpulkan bahwa untuk pernyataan pertama STS 2,2%, TS 2,2% R 32,3%, S 57,8%, SS 14,4%. Pernyataan kedua STS 1,1%, TS 3,3%, R 15,5%, S 60,0%, SS 20,0%. Pernyataan ketiga STS 2,2%, TS 2,2%, R 12,2%, S 52,2%, SS 31,1%. Pernyataan keempat STS 0%, TS 3,3%, R 8,9%, S 50,0%, SS 37,8%.

Adapun hasil wawancara yang dilaksanakan terhadap seluruh responden/mahasiswa yang berasal dari FE UISU ditabulasi pada tabel berikut :


(44)

1. Prinsip Dasar Perbankan Syariah Tabel 4.8

Persentase Prinsip Dasar Perbankan Syariah

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE UISU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Praktik Perbankan Syariah

Di Indonesia Telah Terlepas Dari Sistem Riba

2,5 45,0 35,0 15,0 2,5 100%

2 Persamaan Fundamental

Antara Riba Dengan Bunga Bank

2,5 25,0 27,5 40,0 5,0 100%

3 Sistem Bagi Hasil Mampu

Mengurangi Beban Nasabah

7,5 7,5 20,0 55,0 10,0 100%

4 Akad antara pihak

perbankan dengan nasabah di perbankan syariah sudah memenuhi ketentuan akad syariah

2,5 17,5 15,0 60,0 5,0 100%

Sumber : Data Primer

Hasil dari tabel 4.8 dimana dapat di simpulkan bahwasanya untuk pernyataan pertama yang menjawab STS 2,5%, TS 45,0%, R 35,0%, S 15,0% dan SS 2,5%. Sedangkan untuk pernyataan kedua untuk jawaban STS 2,5%, TS 25,0%, R 27,5%, S 40,0% dan SS 5,0%. Untuk pernyataan ketiga STS 7,5%, TS 7,5%, R 20,0% S 55,5% dan SS 10,0%. Untuk pernyataan keempat STS 2,5%, TS 17,5%, R 15,0%, S 60,0% dan SS 5,0%.


(45)

2. Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah Tabel 4.9

Persentase Tabulasi Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE UISU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Bagi hasil merupakan

pembagian keuntungan hasil dari kerja sama usaha antara pihak modal dengan

pengelola modal

2,5 12,5 10,0 57,5 17,5 100%

2 Bagi hasil merupakan sistem

dimana dilakukannya perjanjian dalam melakukan usaha

0 2,5 10,0 60,0 27,5 100%

3 Bagi hasil merupakan

pembagian keuntungan apabila pendapatan usaha lebih besar dari pada pengeluaran usaha

5,0 10,0 7,5 62,5 15,0 100%

4 Bagi hasil merupakan ciri khusus ekonomi syariah khususnya yang berkaitan dengan pembagian hasil usaha dalam kegiatan ekonomi

0 10,0 7,5 62,5 20,0 100%

Sumber : Data Primer

Dari hasil tabel 4.9 dapat disimpulkan bahwa untuk pernyataan pertama yang menjawab STS 2,5%, TS 12,5%, R 10,0%, S 57,5%, SS 17,5%. Untuk pernyataan kedua STS 0%, TS 2,5%, R 10,0%, S 60,0%, SS 27,5%. Pernyataan


(46)

ketiga STS 5,0%, TS 10,0%, R 7,5%, S 62,5%, SS 20,0%. Pernyataan keempat STS 0%, TS 10,0%, R 7,5%, S 62,5%, SS 20,0%.

3. Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil Tabel 4.10

Persentase Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE UISU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Pebagian keuntungan

tergantung besar kecilnya modal yang disertakan

2,5 7,5 20,0 60,0 10,0 100%

2 Dalam kerja sama antara

pemilik modal dan pelaku usaha,keuntungan dan kerugian di tanggung bersama

2,5 2,5 5,0 70,0 20,0 100%

3 Dalam perjanjian akan

ditentukan keuntungan yang dibagi berdasarkan

persentase tertentu bagi pemilik modal dan pelaksana

2,5 5,0 12,5 62,5 17,5 100%

4 Bagi hasil tidak hanya pembagian keuntungan secara langsung,tetapi pemilik modal juga

memperboleh pelaku usaha membeli saham

2,5 7,5 30,0 47,0 12,5 100%


(47)

Dari tabel 4.10 dapat disimpulkan bahwasanya untuk pernyataan pertama STS 2,2%, TS 7,5% R 20,0%, S 60,0%, SS 10,0%. Pernyataan kedua STS 2,5%, TS 2,5%, R 5,0%, S 70,0%, SS 20,0%. Pernyataan ketiga STS 2,5%, TS 5,0%, R 12,5%, S 62,5% dan SS 17,5%. Pernyataan keempat STS 2,5%, TS 7,5%, R 30,0% S 47,5% dan SS 12,5%.

4. Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.11

Persentase Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE UISU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Modal alam kerjasama harus

jelas bentuk dan jumlahnya

7,5 7,5 20,0 50,0 15,0 100%

2 Kerjasama dapat juga

dilakukan pihak modal dengan yang tidak ada modal dan keterampilan

2,5 7,5 32,5 47,5 10,0 100%

3 Kerja sama bagi hasil dapat dilakukan dengan sama sama menyertakan modal

2,5 2,5 22,5 57,5 15,0 100%

4 Kerjasama dapat dilakukan

dengan menyertakan modal sama jumlahnya atu beda

2,5 12,5 20,0 52,5 12,5 100%

5 Kerja sama bukan hanya

bentuk modal juga bisa dalam keterampilan

2,5 7,5 17,5 60,0 12,5 100%


(48)

Dari tabel 4.11 dapat dihasilkan bahwa untuk pernyataan pertama yang STS 7,5%, TS 7,5%, R 20,0% S 50,0%, SS 15,0%. Pernyataan kedua STS 2,5%, TS 7,5%, R 32,5%, S 47,5%, SS 10,0%. Pernyataan ketiga STS 2,5%, TS 2,5%, R 22,5%, S 57,5%, SS 15,0%. Pernyataan keempat STS 2,5% TS 12,5%, R 20,0%, S 52,5%, SS 12,5%. Pernyataan kelima STS 2,5%, TS 7,5%, R 17,5%, S 60,0%, dan SS sebanyak 12,5%.

5. Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.12

Persentase Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil

No Poin Pernyataan

Mahasiswa FE UISU

Total (%)

STS TS R S SS

1 Kerjasama tidak hanya

dalam bidang perdagangan juga dalam bidang pertanian

5,0 2,5 40,0 40,0 12,5 100%

2 Kerja sama boleh ditentukan

pemilik modal maupun pelaksana usaha

5,0 2,5 12,5 67,5 12,5 100%

3 Usaha yang dijalankan tidak

boleh menyulitkan pelaksana usaha

2,5 10,0 22,5 55,0 10,0 100%

4 Usaha yang dijalankan

haruslah baik

2,5 7,5 10,0 62,5 17,5 100%

Sumber : Data Primer

Dari tabel 4.12 dapat disimpulkan bahwasanya yang menjawab pernyataan pertama STS 5,0%, TS 2,5%, R 40,0%, S 40,0%, SS 12,5%. Untuk pernyataan kedua STS 5,0%, TS 2,5%, R 12,5%, S 67,5%, SS 12,5%. Untuk pernyataan


(49)

ketiga dimana STS 2,5%, TS 10,0%, R 22,5%, S 55,0%, dan SS 10,0%. Untuk pernyataan keempat sendiri dimana yang STS 2,5%, TS 7,5%, R 10,0%, S 62,5% dan yang SS 17,5%.

4.4.5 Uji Validitas Kuesioner

Tabel 4.13 Uji Validitas Item-Total Statistics

Scale Mean if Item Deleted

Scale Variance if Item Deleted

Corrected Item-Total Correlation

Cronbach's Alpha if Item

Deleted VAR00001 75,0667 149,306 ,659 ,936 VAR00002 75,5333 145,844 ,740 ,935 VAR00003 75,4000 154,248 ,519 ,939 VAR00004 75,4333 156,461 ,424 ,940 VAR00005 75,5333 145,844 ,740 ,935 VAR00006 75,2667 154,685 ,588 ,938 VAR00007 75,5333 149,775 ,715 ,936 VAR00008 75,2000 155,338 ,546 ,938 VAR00009 75,6333 148,516 ,729 ,935 VAR00010 75,5333 145,844 ,740 ,935 VAR00011 75,2000 155,890 ,513 ,939 VAR00012 75,7667 146,737 ,719 ,935 VAR00013 75,0667 147,444 ,818 ,934 VAR00014 75,5000 152,397 ,361 ,944 VAR00015 75,3333 150,437 ,668 ,936 VAR00016 75,3667 154,930 ,493 ,939 VAR00017 75,5333 149,775 ,715 ,936 VAR00018 75,9667 153,620 ,487 ,939 VAR00019 75,6333 148,516 ,729 ,935 VAR00020 75,3667 143,757 ,757 ,935 VAR00021 75,1333 148,120 ,739 ,935


(50)

Pada Tabel 4.13 hasil uji validitas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation secara keseluruhan memiliki nilai di atas 0,361. Maka seluruh variabel tersebut dapat dinyatakan valid.

Reliabilitas pada dasarnya adalah indeks yang menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Berikut hasil uji reliabilitas dapat di lihat pada Tabel 4.14

Tabel 4.14 Uji Reliability

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

,940 21

Pada Tabel 4.14 menunjukkan bahwa nilai Cronbach’s Alpha atau r alpha sebesar 0,940. Suatu variabel dikatakan reliabel (layak) jika memberikan nilai Cronbach Alpha > 0,60 yang berarti layak. Hal ini membuktikan instrumen penelitian berupa kuesioner ini adalah reliabel (layak) karena r alpha yang bernilai 0,940 lebih besar dari 0,60.

4.4.6 Uji U Mann-Whitney

Uji perbandingan yang dilakukan terhadap 90 mahasiswa Fakultas ekonomi USU dimana dalam tiga jurusan yaitu jurusan Akuntansi, Manajemen dan Ekonomi Pembangunan dengan 40 mahasiswa Fakultas Ekonomi UISU dimana dalam tiga jurusan yakni Akuntansi, Manajemen dan Ekonomi Pembangunan adalah sebagai berikut :


(51)

Tabel 4.15

Hasil Uji U mann-whitney untuk Prinsip Dasar Perbankan syariah Mann-Whitney Test

Ranks Universita

s N

Mean Rank

Sum of Ranks

Prinsip USU 90 72,99 6569,50

UISU 40 48,64 1945,50

Total 130

Test Statisticsa

Prinsip Mann-Whitney U 1125,500 Wilcoxon W 1945,500

Z -3,429

Asymp. Sig. (2-tailed)

,001

a. Grouping Variable: Universitas

Tabel. Test statistics memaparkan hasil hipotesis. Dari tabel tersebut diperoleh nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.001 < 0.05 α sehingga H0 diterima. Ini berarti ada perbedaan yang signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dengan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% dalam hal prinsip dasar Perbankan Syariah.

2. Penertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah Tabel 4.16

Hasil Uji U mann-whitney untuk Pengertian Bagi Hasil dalam Ekonomi Syariah

Mann-Whitney Test


(52)

Pengertian USU 90 67,74 6097,00

UISU 40 60,45 2418,00

Total 130

Test Statisticsa

Pengertian

Mann-Whitney U 1598,000

Wilcoxon W 2418,000

Z -1,036

Asymp. Sig. (2-tailed)

,300

a. Grouping Variable: Universitas

Tabel 4.16Test statistics memaparkan hasil hipotesis. Dari tabel tersebut diperoleh nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.300 > 0.05 α sehingga H0 ditolak. Ini berarti tidak ada perbedaan yang signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan sebesar 95% dalam hal pengertian bagi hasil dalam ekonomi syariah.

3. Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.17

Hasil Uji U mann-whitney untuk pembagian keuntungan dalam usaha kerja sama bagi hasil

Mann-Whitney Test Ranks

Universitas N Mean Rank Sum of Ranks

pembagian USU 90 69,23 6231,00

UISU 40 57,10 2284,00


(53)

Test Statisticsa

pembagian

Mann-Whitney U 1464,000

Wilcoxon W 2284,000

Z -1,718

Asymp. Sig. (2-tailed)

,086

a. Grouping Variable: Universitas

Tabel 4.17Test statistics memaparkan hasil hipotesis. Dari tabel tersebut diperoleh nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.086 > 0.05 α sehingga H0 ditolak. Ini berarti tidak ada perbedaan yang signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% dalam pembagian keuntungan dalam usaha kerja sama bagi hasil.

4. Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.18

Mann-Whitney Test Ranks

Universitas N Mean Rank Sum of Ranks

modal USU 90 71,64 6448,00

UISU 40 51,68 2067,00

Total 130

Test Statisticsa

modal

Mann-Whitney U 1247,000

Wilcoxon W 2067,000

Z -2,810

Asymp. Sig. (2-tailed)


(54)

Test Statisticsa

modal

Mann-Whitney U 1247,000

Wilcoxon W 2067,000

Z -2,810

Asymp. Sig. (2-tailed)

,005

a. Grouping Variable: Universitas

Tabel 4.18Test statistics memaparkan hasil hipotesis. Dari tabel tersebut diperoleh nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.005 < 0.05 α sehingga H0 diterima. Ini berarti ada perbedaan yang signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% dalam modal yang disertakan dalam usaha kerja sama bagi hasil.

5. Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil Tabel 4.19

Hasil Uji U mann-whitney untuk penentuan usaha dala usaha kerja sama bagi hasil

Mann-Whitney Test Ranks

Universitas N Mean Rank Sum of Ranks

Penentuan USU 90 71,35 6421,50

UISU 40 52,34 2093,50


(55)

Test Statisticsa

Penentuan

Mann-Whitney U 1273,500

Wilcoxon W 2093,500

Z -2,704

Asymp. Sig. (2-tailed)

,007

a. Grouping Variable: Universitas

Tabel 4.19Test statistics memaparkan hasil hipotesis. Dari tabel tersebut diperoleh nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.007 < 0.05 α sehingga H0 diterima. Ini berarti ada perbedaan yang signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dan pemahaman mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% dalam penentuan usaha dalam usaha kerja sama bagi hasil.


(56)

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan

Berdasarkan pengolahan data dan hasil analisis data yang mengacu pada masalah dan tujuan penelitian, maka dapat dirumuskan beberapa kesimpulan penelitian sebagai berikut :

1. Berdasarkan Uji mann Whitney maka ada perbedaan secara signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dengan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% terhadap Prinsip Dasar Perbankan Syariah.

2. Berdasarkan Uji mann Whitney maka tidak ada perbedaan secara signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dengan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% terhadap Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah.

3. Berdasarkan Uji mann Whitney maka tidak ada perbedaan secara signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dengan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% terhadap Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil

4. Berdasarkan Uji mann Whitney maka ada perbedaan secara signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dengan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% terhadap Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil.


(57)

5. Berdasarkan Uji mann Whitney maka ada perbedaan secara signifikan antara pemahaman mahasiswa FE USU dengan mahasiswa FE UISU dengan tingkat kepercayaan 95% terhadap Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil.

6. Berdasarkan Uji Crosstabulation maka dapat diuraikan bahwa rata-rata usia responden yang paling dominan adalah usia 21 tahun dan dari tiga jurusan dari masing masing Universitas yang yang paling banyak sumber informasi tentang sistem bagi hasil adalah dari buku.

5.2 Saran

Dari hasil kesimpulan dalam penelitian ini, penulis memberikan saran sebagai berikut:

1. Perbankan syariah sangat lemah dalam sosialisasinya terhadap masyarakat, serta mahasiswa sehingga perlu peningkatan kegiatan-kegiatan penyuluhan untuk memberikan pembelajaran kepada mahasiswa dan masyarakat tentang hal yang terkait dengan pemahaman perbankan syariah, sosialisasi produk dan perbedaan praktiknya dengan perbankan secara umum.

2. Perlu adanya kajian bersama antara mahasiswa dari kedua Perguruan Tinggi tersebut untuk menyesuaikan persepsi sesuai dengan pelaksanaan perbankan syariah yang sesuai dengan prinsip syariah.


(58)

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Pemahaman

Menurut kamus lengkap bahasa indonesia pemahaman adalah sesuatu yang kita pahami dan kita mengerti dengan benar. Jadi pemahaman (comprehension) adalah bagaimana seorang mempertahankan, membedakan, menduga, menerangkan, memperluas, menyimpulkan, memberikan contoh, menulis kembali, dan memperkirakan.

Pengertian pemahaman menurut Sudijono (2009:50)adalah kemampuan seseorang untuk mengerti atau memahami sesuatu setelah sesuatu itu diketahui dan diingat.Hasil belajar pemahaman merupakan tipe belajar yang lebih tinggi dibandingkan tipe belajar pengetahuan. (Sudjana, 1992: 24) menyatakan bahwa pemahaman dapat dibedakan kedalam 3 kategori, yaitu : (1) tingkat terendah adalah pemahaman terjemahan, mulai dari menerjemahkan dalam arti yang sebenarnya, mengartikan dan menerapkan prinsip-prinsip, (2) tingkat kedua adalah pemahaman penafsiran yaitu menghubungkan bagian-bagian terendah dengan yang diketahui berikutnya atau menghubungkan beberapa bagian grafik dengan kejadian, membedakan yang pokok dengan yang tidak pokok dan (3) tingkat ketiga merupakan tingkat pemaknaan ektrapolasi. Memiliki pemahaman tingkat ektrapolasi berarti seseorang mampu melihat dibalik yang tertulis, dapat membuat estimasi, prediksi berdasarkan pada pengertian dan kondisi yang diterangkan dalam ide-ide atau simbol, serta kemampuan membuat kesimpulan yang dihubungkan dengan implikasi dan konsekuensinya.


(59)

2.2 Bank Syariah

2.2.1 Pengertian Bank Syariah

Bank Islam adalah merupakan lembaga keuangan dimana yang usaha pokoknya memberikan kredit dan jasa-jasa dalam lalu lintas pembayaran serta memberikan kredit dan jasa-jasa dalam lalu lintas pembayaran serta peredaran uang yang pengoperasiannya disesuaikan dengan prinsip-prinsip Syariah Islam(Sumitro 2004: 5). Dimana Sumitro mengatakan bahwa bank Islam berarti bank yang tata cara operasinya dilandaskan pada tata cara bermuamalah secara Islam, yaitu yang mengacu pada Al-qur’an dan hadist.

Menurut Undang-undang No. 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan Syariah bahwa Bank Syariah adalah Bank yang menjalankan kegiatan usahanya berdasarkan Prinsip Syariah dan menurut jenisnya terdiri atas Bank Umum Syariah dan Bank Pembiayaan Rakyat Syariah. Bank Umum Syariah adalah Bank Syariah yang dalam kegiatannya memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran.Bank Pembiayaan Rakyat Syariah adalah Bank Syariah yang dalam kegiatannya tidak memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran.

Berdasarkan pengertian dan rumusan di atas tersebut, bank syariah ialah bank yang dimana tata cara beroperasinya di dasarkan pada tata cara bermuamalat secara islam yakni mengacu pada ketentuan-ketentuan Al-qur’an dan hadist, atau apabila kita mengacu pada Undang-Undang No 10 Tahun 1998 tentang perubahan atas Undang-undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang perbankan bahwa bank yang berprinsip syariah berlaku aturan perjanjian berdasarkan hukum Islam antara bank


(60)

dan pihak lain untuk penyimpanan dana atau pembiayaan kegiatan usaha dan kegiatan lainnya yang sesuai syariah.

2.2.2 Produk Bank Syariah

Bank syariah akan beroperasional dengan mengusahakan terlebih dahulu dana yang dititipkan maupun diinvestasikan masyarakat baru mendapatkan hasil serta penyalurannya pada sektor usaha yang halal. Secara aplikasinya bank syariah tidak menggunakan bunga, spekulasi dan ketidakjelasan, melainkan syariah fokus kepada sistem bagi hasil. Peran yang di miliki bank syariah tak lain melainkan hanya sebagai lembaga perentara(intermediary) antara unit-unit ekonomi yang mengalami kelebihan dana(surplus units) dengan unit-unit yang lain yang mengalami kekurangan dana(deficit units).

Batasan-batasan bank syariah yang harus menjalankan kegiatannya berdasar pada syariat Islam, menyebabkan bank syariah harus menerapkan prinsip-prinsip yang sejalan dan tidak bertentangan dengan syariat Islam. Untuk memenuhi kebutuhan modal dan pembiayaan, bank syariah akan memiliki ketentuan ketentuan yang berbeda dengan bank konvensional. Secara umum prinsip-prinsip bank syariah ittu sendiri antara lain:

1. Produk penghimpun dana (funding) 2. Poduk penyaluran dana (financing) 3. Produk jasa (services)

Sebagai mana yang telah ditetapkan dalam Peraturan Bank Indonesia (PBI) No. 9/19/2007 sebagai mana yang telah disebutkan bahwa pemenuhan


(61)

prinsip syariah dalam kegiatan penghimpunan dana, penyaluran dana dan pelayanan jasa, dilakukan sebagai berikut:

1. Dalam kegiatan penghimpunan dana dengan mempergunakan antara lain adalah akad wadi’ah dan mudharabah;

2. Dalam kegiatanpenyaluran dana berupa pembiayaan dengan menggunakan antara lain akad mudharabah, musyarakah, murabahah, salam, istishna,

ijarah, ijarah muntahiya bittamlik dan qardh;

3. Dalam kegiatan pelayanan jasa dengan menggunakan antara lain akad

kafalah, hawalah, wakalah dan sharf.

2.2.3 Perbedaan Bank Syariah dan Bank Konvensional Perbedaan Bank Syariah dan Bank Konvensional

Bank Konvensional Bank Syariah

Fungsi dan Kegiatan Bank

Intermediasi, Jasa Keuangan Intermediasi, Manager Investasi, Investor, sosial, Jasa Keuangan Mekanisme dan

Objek Usaha

Tidak anti riba dan anti masyir Anti riba dan anti masyir Prinsip Dasar Operasi -Bebas nilai (Prinsip materialis)

-Uang sebagai komoditi -Bunga

-Tidak bebas nilai (prinsip syariah Islam)

-Uang sebagai alat tukar dan bukan komoditi

-Bagi hasil, jual beli, sewa Prioritas Pelayanan Kepentingan pribadi Kepentingan publik

Orientasi Keuntungan Tujuan sosial-ekonomi

Islam,keuntungan

Bentuk Bank komersial Bank komersial, bank

pembangunan, bank universal atau multi-porpose

Evaluasi Nasabah Kepastian pengambilan pokok dan bunga (creditworthiness dan collateral)

Lebih hati-hati karena partisipasi dalam resio

Hubungan Nasabah Terbatas debitor-kreditor Erat sebagai mitra usaha Sumber likuiditas

jangka pendek

Pasar Uang, Bank Sentral Pasar Uang Syariah, Bank Sentral Pinjaman yang

diberikan

Komersial dan nonkomersi-al, berorientasi laba

Komersial dan nonkomersi- al, berorientasi laba dan nirlaba Lembaga Penyelesai

Sengketa

Pengadilan, Arbitrase Pengadilan, Badan Arbitrase Syariah Nasabah


(62)

debitur tidak terkait langsung dengan bank

-Kemungkinan terjadi negative spread

keadilan dan kejujuran

-Tidak mungkin terjadi negative apread

Struktur Organisasi Pengawas

Dewan Komisaris Dewan Komisaris, Dewan Pengawas Syariah, Dewan Syariah Nasional

Investasi Halal atau Haram Halal Sumber: Ascarya (2007: 33)

2.3 Bagi Hasil

2.3.1 Pengertian Bagi Hasil

Sistem bagi hasil adalah suatu sistem yang meliputi tata cara pembagian hasil usaha antara penyedia dana dengan pengelola dana. Pembagian hasil usaha ini dapat terjadi antara bank dengan penyimpan dana, maupun antara bank dengan nasabah penerima dana.

Sebagaimana yang telah disebutkan bahwa bagi hasil adalah suatu istilah yang sering digunakan oleh orang orang dalam melakukan usaha bersama untuk mencari keuntungan yang akan diperoleh berdasarkan kesepakatan antara kedua belah pihak yang mengikatkan dirinya dalam suatu perjanjian.

Menurut istilah bahasa, bagi hasil adalah transaksi pengelolahan bumi dengan (upah) sebagai hasil yang keluar daripadanya. Yang dimaksudkan disini adalah pemberian hasil untuk orang yang mengelola atau menanami tanah dari yang dihasilkannya sesuai dengan kesepakatan kedua belah pihak.

Sedangkan dalam Undang – undang No.2 Tahun 1960 tentang bagi hasil di Indonesia yang terdapat dalam pasal 1 dikemukakan sebagai berikut :

“Perjanjian bagi hasil adalah perjanjian dengan nama apapun yang diadakan antara pemilik pada suatu pihak dan seseorang atau badan hukum pada


(63)

pihak lain yang dalam undang-undang ini disebut penggarap, berdasarkan bagian mana penggarap diperkenankan oleh pemilik tersebut untuk menyelenggarakan usaha pertanian diatas tanah pemilik, dengan pembagian hasilnya antara kedua belah pihak”.(pasaribu dan lubis, 1994 : 61)

2.3.2 Cara Perhitungan Sistem Bagi Hasil

Berdasarkan Fatwa Dewan Syariah Nasional (DSN) N0 15/DSN-MUI/IX/2000, ada dua jenis pendekatan dalam perhitungan bagi hasil atau prinsip pembagian hasil usaha yaitu:

1. Pendekatan Revenue Sharing(bagi hasil/pendapatan)

Pendekatan ini merupakan perhitungan bagi hasil yang didasarkan pada pendapatan yang didapat(laba kotor), artinya pendapatan yang didapat sebelum dikurangi dengan biaya-biaya usaha.

2. Pendekatan Profit Sharing(bagi laba)

Pendekatan ini memiliki pengertian bahwa perhitungan bagi hasil didasarkan pada laba bersih, yaitu pendapatan yang didapat dikurangi dengan biaya usaha dan lain-lain.

Pembagian keuntungan dapat dilakukan setiap bulan berdasarkan saldo yang mengendap selama periode tersebut. Umpamanya, seorang pemilik tabungan mudharabah sebesar Rp 5.000.000 juta. Nisbah (perbandingan) bagi hasil 50% : 50%. Diasumsikan total saldo rata – rata dari tabungan mudharabah di BMI ada Rp 100 juta dan keuntungan yang diperoleh dari dana tabungan sebesar Rp 3 juta. Pada akhir bulan, nasabah akan memperoleh dana bagi hasil sebagai berikut (Hasan, 2004:176):


(64)

5.000.000

100.000.000� 3.000.000 � 50% = 75.000

(Belum dipotong pajak)

Contoh perhitungan nisbah bagi hasil untuk bisnis perdagangan kacang kedelai yang dibiayai dengan fasilitas Mudharabah, dapat dihitung sebagai berikut:

Harga jual kacang kedelai = Rp.2.150/ kg Harga jual kepada nasabah = setara 16% p.a Volume penjualan kedelai per bulan = 65.000 kg Nilai penjualan (65.000 x Rp.2.150 ) = Rp. 139.750.000

Harga pokok pembelian =_____

Pendapatan penjualan kedelai = Rp. 14.750.000 Rp. 125.000.000__

Berapa nisbah bagi hasilnya? Perhitungan Nisbah :

Volume penjualan = 65.000 kg

Profit margin:

(Rp. 14.750.000/139.750.000)x 100% = 10,55% Lama piutang (data neraca 31-07-2003) = 65 hari Lama persediaan (data neraca 31-08-2003) = 2 hari Lama utang dagang :

(pembayaran ke supplier & carry) = 0 Cash to cash periode = 360/(DI+DR-DP) = 5,4 Profit margin per tahun = 5,4 x 10,55 = 57% Nisbah antara Shahibul Maal dengan Mudharib


(65)

Nisbah Bank Syariah : (16%)/ (57%)x100% = 28% Nisbah untuk Nasabah; 100% - 28% = 72 % Kasus Perhitungan Bagi Hasil (Mudharabah)

Seseorang nasabah mengajukan pembiayaan untuk modal kerja dagang sebesar Rp.125.000.000 selama 1 tahun, dengan perbandingan bagi hasil antara nasabah dan bank 72% : 28%. Bagaimana cara perhitungannya?

Dengan cara melakukan bagi hasil setiap bulan dan pokok modal dikembalikan pada saat akhir perjanjian.

Tabel 2.2

Kasus Perhitungan Bagi Hasil

BUL. PROYEKSI

PENDAPA T-AN

PENDAPAT AN AKTUAL

NISBAH CICIL

AN POKO K TOTAL ANGSUR- AN

Bank Nasabah

28% 72%

( A ) ( B ) ( C ) ( D ) ( E ) ( F ) ( G )

1 6.000.000 6.000.000 1.680.000 4.320.000 1.680.000

2 6.000.000 5.000.000 1.400.000 3.600.000 1.400.000

3 6.000.000 7.000.000 1.960.000 5.040.000 1.960.000

4 6.000.000 4.000.000 1.120.000 2.880.000 1.120.000

5 6.000.000 2.500.000 700.000 1.800.000 700.000

6 6.000.000 3.000.000 840.000 2.160.000 840.000

7 6.000.000 3.500.000 980.000 2.520.000 980.000

8 6.000.000 6.500.000 1.820.000 4.680.000 1.820.000

9 6.000.000 5.500.000 1.540.000 3.960.000 1.540.000

10 6.000.000 4.250.000 1.190.000 3.060.000 1.190.000

11 6.000.000 4.500.000 1.260.000 3.240.000 1.260.000

12 6.000.000 4.575.000 1.281.000 3.294.000 125.00

0.000 126.281.000

Kolom KeteranganPerhitungan

( A ) Bulanperjalananpembiayaan yang dilakukannasabah

( B ) Pendapatanproyeksipendapatan yang diinginkanolehpemilik modal (dapatdihitungdenganbantuanalat statistic, misalnyaregresi)

( C ) Pendapatanaktualmudharibadalah data pendapatan yang


(1)

DAFTAR ISI

Halaman

Abstrak ... i

Abstrack ... ii

Kata Pengantar ... iii

Daftar Isi ... vi

DaftarTabel ... viii

DaftarGambar ... x

DaftarLampiran ... xi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1LatarBelakang ... 1

1.2PerumusanMasalah ... 5

1.3 TujuanPenelitian ... 5

1.4 ManfaatPenelitian ... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 7

2.1Pengertian Pemahaman... 7

2.2 Bank Syariah... 8

2.2.1 Pengertian Bank Syariah ... 8

2.2.2 Produk Bank Syariah ... 9

2.2.3 Perbedaan Bank Syariah dan Bank Konvensional ... 10

2.3 Bagi Hasil ... 11

2.3.1 Pengertian Bagi Hasil ... 11

2.3.2 Cara Perhitungan Sistem Bagi Hasil ... 12

2.3.3 Pengertian Bunga Bank ... 14

2.3.4 Perbedaan Bagi Hasil Dengan Sistem Bunga ... 16

2.4 Mudharabah ... 16

2.4.1 Pengertian Mudharabah ... 16

2.4.2 Pengertian Mudharabah Menurut Para Ulama Fikih .. 17

2.5 Rukun Dan Syarat Mudharabah ... 20

2.6 Penelitiian Terdahulu ... 20

2.7 KerangkaKonseptual ... 22

2.8 HipotesisPenelitian ... 23

BAB III METODE PENELITIAN ... 24

3.1 Jenis PenelitianPenelitian ... 24

3.2 TempatdanWaktuPenelitian... 24

3.3 Batas Operasional ... 24

3.4 Definisi Operasional ... 24

3.5 Jenis Dan Metode Pengumpulan Data ... 25

3.6 Populasi Dan Sampel ... 26

3.7 Teknik Dan Skala Kuesioner ... 27

3.8 Pengolahn Data ... 28


(2)

3.9 Analisis Data ... 28

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 31

4.1Gambaran Umum Universitas Sumatra Utara (USU) ... 31

4.1.1Sejarah Singkat USU ... 31

2.1.2Profil FE USU ... 33

2.1.3Tentang Visi dan Misi Ekonomi USU ... 34

4.2Gambaran Umum Universitas Islam Sumatra Utara .... 35

4.2.1 Gambaran Umum UISU ... 35

4.2.2 Profil FE UISU ... 36

4.2.3 Visi dan Misi FE UISU ... 37

4.3 Sejarah Perbankan ... 38

4.3.1 Sejarah Perbankan Syariah ... 40

4.4 Hasil Analisa Data dan Pembahasan... 41

4.4.1 Profil Responden ... 41

4.4.2 Data Responden Berdasarkan Jenis Kelamin... 42

4.4.3 Data Responden Berdasarkan Program Studi dan Sumber Bagi Hasil... 43

4.4.4 Tabulasi Data dan Pembahasan ... 44

4.4.5 Uji Validitas Kuesioner ... 55

4.4.6 Uji U Mann- Whitney... 56

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 61

5.1 Kesimpulan ... 61

5.2 Saran ... 62

DAFTAR PUSTAKA ... 63


(3)

DAFTAR TABEL

No. Gambar Judul Halaman

2.1 Perbedaan Bank Syariah dengan Bank Konvensional ... 10

2.2 Kasus Perhitungan Bagi Hasil... ... 14

2.3 Perbedaan Bagi Hasil dengan Sistem Bunga... .... 16

3.1 Jumlah Populasi Penelitian... ... 26

3.2 Jumlah Sampel Penelitian... 27

4.1 Profil Responden Menurut Jenis Kelamin dan Umur... 42

4.2 Tabel Program Studi dengan Sumber Sistem Bagi Hasil... 43

4.3 Persentase Tabulasi Poin Prisip Dasar Perbankan Syariah.... 45

4.4 Persentase Tabulasi Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah... 46

4.5 Persentase Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil... 47

4.6 Persentase Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil... ... ... 48

4.7 Persentase Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil ... 49

4.8 Persentase Prinsip Dasar Perbankan Syariah... 50

4.9 Persentase Tabulasi Pengertian Bagi Hasil Dalam Ekonomi Syariah... 51

4.10 Persentase Pembagian Keuntungan Dalam Usaha Kerjasama Bagi Hasil... ... .. 52

4.11 Persentase Modal Yang Disertakan Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil... 53

4.12 Persentase Penentuan Usaha Dalam Usaha Kerja Sama Bagi Hasil. ... 54

4.13 Uji Validitas... 55

4.14 Uji Reliability... 56


(4)

4.15 Hasil Uji U mann-whitney untuk Prinsip Dasar Perbankan

syariah. ... 56

4.16 Hasil Uji U mann-whitney untuk Pengertian Bagi Hasil dalam

Ekonomi Syariah... 57

4.17 Hasil Uji U mann-whitney untuk pembagian keuntungan dalam

usaha kerja sama bagi hasil ... 58

4.18 Hasil Uji U mann-whitney untuk modal yang disertakan dalam

usaha kerja sama bagi hasil... 59

4.19 Hasil Uji U mann-whitney untuk penentuan usaha dala usaha


(5)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

2.1 KerangkaKonseptual ... 22


(6)

DAFTAR LAMPIRAN

No. Gambar Judul Halaman

1 Kuesioner Penelitian ... 65

2 Daftar Distribusi Jawaban Responden Mahasiswa FE USU 69

3 Daftar Distribusi Jawaban Responden Mahasiswa FE UISU 73