PROPERTI INVESTASI LK PNSE MARET 2017

PT PUDJIADI AND SONS Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 49 Liabilitas keuangan tidak termasuk utang usaha 818.695.539 868.291.699 Liabilitas lancar lainnya termasuk utang usaha 127.031.475 178.360.382 Total liabilitas lancar 945.727.014 1.046.652.081 TIDAK LANCAR Aset 1.232.942.771 893.183.318 Liabilitas keuangan 18.743.750 18.743.750 Liabilitas lainnya 1.355.821.583 1.325.821.583 Total liabilitas tidak lancar 1.374.565.333 1.344.565.333 Aset neto 7.562.065.814 7.738.948.887 31 Maret 2017 31 Maret 2016 Pendapatan 1.110.141.314 1.694.030.050 Beban usaha 1.327.386.718 1.595.126.180 Pendapatan lain-lain 40.362.331 106.302.577 Laba sebelum beban pajak 176.883.073 205.206.447 Beban pajak penghasilan - - Laba tahun berjalan 176.883.073 205.206.447 Penghasilan beban komprehensif lain - - Laba komprehensif tahun berjalan 176.883.073 205.206.447 Dividen yang diterima dari Entitas Asosiasi - - Bagian atas laba rugi bersih tahun berjalan JIM masing-masing sebesar rugi Rp97.285.690 dan Rp 151.043.390 pada tanggal 31 Maret 2017 dan 2016, disajikan dalam akun “Bagian Atas Laba Bersih Entitas Asosiasi“ sebagai bagian dari “Pendapatan Beban Kantor Pusat” dalam laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain konsolidasian. Sehubungan dengan investasi pada Entitas Asosiasi: 1. Tidak terdapat pengendalian signifikan terhadap Entitas Asosiasi. 2. Tidak terdapat pembatasan signifikan atas kemampuan Entitas Asosiasi untuk mentransfer dana kepada Entitas Induk. 3. Tidak terdapat bagian atas liabilitas kontijensi asosiasi yang terjadi bersama-sama dengan investor lain. 4. Tidak terdapat liabilitas kontijensi asosiasi yang terjadi karena investor berkewajiban bersama- sama untuk semua atau sebagian liabilitas Entitas Asosiasi. Berdasarkan hasil penelaahan berkala terhadap nilai realisasi bersih dari Investasi pada Entitas Asosiasi, manajemen Grup berkeyakinan bahwa tidak terdapat indikasi pernurunan nilai terhadap investasi pada Entitas Asosiasi pada tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016. PT PUDJIADI AND SONS Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 50

13. BEBAN TANGGUHAN - HAK ATAS TANAH

Rincian beban tangguhan - hak atas tanah Grup pada tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016, adalah sebagai berikut: 31 Maret 2017 31 Desember 2016 Hak atas tanah berupa Hak Guna Bangunan HJW 4.307.569.306 4.362.095.500 Hak atas tanah BRB 1.971.640.160 1.971.640.160 Dikurangi akumulasi amortisasi 770.344.638 715.818.444 Jumlah 5.508.864.828 5.617.917.216 Pada tanggal 23 September 2013, berdasarkan Surat Keputusan yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Badung, Bali, No. 200, 201, 203, 204, 205, 206. Entitas Induk memperoleh perpanjangan hak atas tanah berupa Hak Guna Bangunan selama 20 tahun dengan harga perolehan sebesar Rp 4.362.095.500. Amortisasi hak atas tanah berupa Hak Guna Bangunan sebesar Rp 54.526.195 untuk tanggal 31 Maret 2017 dan 2016 disajikan dalam akun ”Amortisasi beban tangguhan - Hak atas tanah” sebagai bagian dari “Pendapatan Beban Lain-lain” pada laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain konsolidasian. BRB, Entitas Anak memiliki beban tangguhan - hak atas tanah di Jl. By Pass Ngurah Rai, Banjar Pesanggaran, Desa Pundungan, Denpasar Selatan, Bali sebesar Rp 1.971.640.160 pada tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016. Sampai dengan tanggal 31 Maret 2017, hak atas tanah tersebut masih dalam proses pengurusan izin.

14. UTANG USAHA - PIHAK KETIGA

Utang usaha seluruhnya merupakan utang kepada pemasok atas pembelian persediaan hotel. Rincian utang usaha berdasarkan umur utang adalah sebagai berikut: 31 Maret 2017 31 Desember 2016 Sampai dengan 1 bulan 4.589.268.389 4.939.004.855 1 bulan - 3 bulan 764.878.065 899.843.154 3 bulan - 6 bulan 470.694.194 520.875.185 Lebih dari 6 bulan 58.836.774 88.631.523 Jumlah 5.883.677.422 6.448.354.717 Pemasok utama Grup, antara lain, adalah UD Alam Lestari, CV Patra Buana Putra, PD Sukanda Jaya, UD Indosegar, UD Sari Daging, dan CV Daya Utama Pool. Pada tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016, semua utang usaha Grup dalam mata uang Rupiah. Karena sifatnya yang jangka pendek, nilai wajar utang usaha diperkirakan sama dengan nilai tercatatnya.