Uraian Jabatan 5.Peralatan dan Dokumen Kerja

Lanjutan Tabel 7.

A. Uraian Jabatan 7.Hubungan Kerja

Pihak Deskripsi Sesama eksportir Bekerja sama dalam tukar menukar informasi. Petani Bekerja sama dengan petani dalam hal pemenuhan produk. Pemerintah Memiliki hubungan kerja sama dengan pemerintah dalam hal perizinan. 8.Kondisi Kerja Eksportir terbiasa bekerja di ruang tertutup saat melakukan proses pengemasan dan labeling dan bekerja di luar ruangan ketika mendistribusikan produk.Eksportir membutuhkan tingkat mobilitas tinggi karena akan bekerja baik di dalam negeri maupun di luar negeri yang memiliki keadaan geografi yang berbeda.

B. SPESIFIKASI PEKERJAAN JOB SPESIFICATION Faktor Kompete nsi

Faktor Deskripsi Pengetahuan Knowledge Memiliki pengetahuan mengenai seluk beluk kentang, agribisnis maupun pengetahuan mengenai kondisi pasar di luar negeri. Motivasi Motives Memilik motivasi untuk terus memperluas pasar ke banyak negara. Keterampilan Skill Memiliki keterampilan berstrategi guna menghindari pelanggan nakal dan keterampilan bernegosiasi. Kemampuan Self Concept Memiliki kemampuan berkomunikasi baik dalam bahasa Indonesia maupun bahasa asing. Karakteristik Personal Traits Rajin, bekerja keras ,mudah bergaul meski dari negara yang berbeda, tegas dalam menghadapi pelanggan nakal. Karakteristik Personal Traits Rajin, bekerja keras ,mudah bergaul meski dari negara yang berbeda, tegas dalam menghadapi pelanggan yang tidak melaksanakan kontrak. Pada analisis pekerjaan yang lama diperlukan beberapa perubahan untuk menghasilkan perubahan desain analisis yang lebih baik. Pada desain analisis pekerjaan yang baru, terdapat beberapa poin yang ditambahkan. Poin yang ditambahkan adalah mengenai hak dan kewajiban masing-masing pekerjaan yang pada desain analisis jabatan model lama hanya dijelaskan mengenai wewenang setiap pekerjaan. Sesuai dengan salah satu manfaat dilakukannya analisis pekerjaan yaitu untuk memperbaiki cara bekerja pegawai, penambahan hak dan kewajiban pada analisis pekerjaan ini diperlukan agar petani, pengumpul maupun eksportir dapat memahami bahwa setiap hak dan kewajiban dalam melakukan pekerjaan mampu mempengaruhi hasil pekerjaan mereka. Maka itu, kewajiban ditambahkan pada