TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN METODE PEMBELAJARAN LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN MEDIA SUMBER BELAJAR PENILAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN METODE PEMBELAJARAN LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

76 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP I KELAS EKSPERIMEN Sekolah : SMA Negeri 1 Bawang Mata Pelajaran : Sejarah Kelas Semester : XI II Standar Kompetensi : 2. Menganalisis proses berakhirnya pemerintahan Orde Baru dan terjadinya reformasi Kompetensi Dasar : 2.3 Menganalisis perkembangan politik dan ekonomi serta perubahan masyarakat di Indonesia pada masa reformasi Indikator : 1. Menjelaskan kondisi sosial masyarakat di Indonesia pada masa reformasi Alokasi waktu : 2 X 45 menit 1 X pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Siswa dapat menjelaskan kondisi sosial masyarakat di Indonesia pada masa reformasi

B. MATERI PEMBELAJARAN

1. Kondisi sosial masyarakat sejak reformasi

C. METODE PEMBELAJARAN

1. Ceramah 2. Tanya jawab 3. Model pendekatan sejarah sosial

D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

a. Pendahuluan 15 menit 1. siswa menyiapkan diri dan melakukan berdoa 2. guru memperkenalkan diri pada siswa 3. guru melakukan presensi b. Kegiatan inti 70 menit 77 1. Guru menjelaskan materi tentang kondisi sosial masyarakat sejak reformasi 2. Guru mengajukan tanya jawab dengan siswa c. Penutup 5 menit 1. guru memberikan kesimpulan tentang materi yang baru dipelajari

E. MEDIA SUMBER BELAJAR

1.Buku paket Sejarah kelas XII kurikulum 2006. Jakarta : Erlangga. 2.Fadli Zon. 2004. Politik Huru-hara Mei 1998. Jakarta : Institute for Policy Studies 3.Nugroho Trisnu Brata. Prahara Reformasi Mei 1998 Jejak-jejak Kesaksian. Semarang : Unnes Press.

F. PENILAIAN

1. Tes tertulis 78 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP I KELAS KONTROL Sekolah : SMA Negeri 1 Bawang Mata Pelajaran : Sejarah Kelas Semester : XI II Standar Kompetensi : 2. Menganalisis proses berakhirnya pemerintahan Orde Baru dan terjadinya reformasi Kompetensi Dasar : 2.3 Menganalisis perkembangan politik dan ekonomi serta perubahan masyarakat di Indonesia pada masa reformasi Indikator : 1.Menjelaskan kondisi sosial masyarakat di Indonesia pada masa reformasi Alokasi waktu : 2 X 45 menit 1 X pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Siswa dapat menjelaskan kondisi sosial masyarakat di Indonesia pada masa reformasi

B. MATERI PEMBELAJARAN

1. Kondisi sosial masyarakat Indonesia pada masa reformasi

C. METODE PEMBELAJARAN

1. Ceramah 2. Tanya jawab 3. Model pendekatan sejarah politik

D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

a. Pendahuluan 15 menit 1. siswa menyiapkan diri dan melakukan berdoa 2. guru memperkenalkan diri pada siswa 3. guru melakukan presensi b. Kegiatan inti 70 menit 1. Guru menjelaskan kondisi sosial masyarakat Indonesia pada masa reformasi 79 2. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa c. Penutup 5 menit 1. guru memberikan kesimpulan tentang materi yang baru dipelajari

E. MEDIA SUMBER BELAJAR