Penentuan Kadar Air Untuk Koreksi Berat Timbang Alat-alat yang digunakan

3.2.3. Penentuan Kadar Air Untuk Koreksi Berat Timbang Alat-alat yang digunakan

- Timbangan AND - Oven pengering 105 o C Pain Elmer - Cawan Alumunium - Eksikator Prosedur - Contoh tanah 2 mm ditimbang 5 gram dan 0,5 mm ditimbang 2 gram, masing-masing dimasukan ke dalam cawan alumunium dan dikeringkan ke dalam oven pengering 105 o C selama ± 4 jam. - Cawan diangkat dan dimasukan ke dalam desikator selama ± 15 menit. Cawan dan contoh ditimbang kemudian contoh dibuang, cawan kosong ditimbang kembali maka diperoleh berat contoh kering 105 o C atau sebelum ditimbang contoh, panaskan cawan alumunium 105 o C selama ± 30 menit lalu dinginkan di dalam desikator ± 15 menit dan timbang berat kering cawan 105 o C. 3.2.4. Penetapan C-Organik Dengan Metode Titrimetri - Ditimbang 1 gram contoh tanah halus 0,5 mm kering udara, dimasukkan ke dalam Erlenmeyer 500 ml dan disediakan juga untuk penetapa blanko. Universitas Sumatera Utara - Ditambah 10 ml larutan Kalium dikromat 1N dan secara perlahan-lahan ditambahkan 20 ml H 2 SO 4 pekat, Erlenmeyer digoyang-goyang dengan tangan selama 1 menit. Didiamkan di atas asbes selama 30 menit. - Ditambahkan masing-masing erlenmeyer 200 ml air destilasi, 5 ml asam Posfat pekat 85 dan 1 ml larutan dipenilamin. Blanko dan contoh dititrasi dengan larutan ferosulfat 1 N hingga warna hijau, ditambah lagi 0,5 ml larutan K 2 Cr 2 O 7 1 N dan dititrasi kembali kembali dengan larutan FeSO 4 1 N sampai dengan warna hijau timbul kembali - Berat contoh dikoreksi dengan penetapan kadar air. Universitas Sumatera Utara BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Dari analisa C-Organik yang dilakukan diperoleh hasil Tabel 4.1, Tabel 4.2, dan Tabel 4.3 Tabel 4.1 Kadar Air untuk Contoh Tanah Halus 0,5 mm No Lab Berat contoh Kering udara g Berat contoh + tempat Berat tempat 105 o C g Berat contoh 105 o C g Kadar Air 1 2,0011 18,3303 16,3797 1,9506 2,52 2 2,0017 19,2884 17,3527 1,9357 3,32 3 2,0016 19,2467 17,2921 1,9546 2,28 4 2,0041 19,2851 17,3143 1,9708 1,66 5 2,0048 19,2582 17,2866 1,9716 1,66 Tabel 4.2 Kadar Air untuk Contoh Tanah Kasar 2 mm No Lab Berat contoh Kering udara g Berat contoh + tempat Berat tempat 105 o C g Berat contoh 105 o C g Kadar Air 1 5,0042 21,7040 16,8501 4,8539 2,96 2 5,0081 20,0091 15,2733 4,8177 3,68 3 5,0002 22,0949 17,1864 4,9085 1,90 4 5,0036 21,6832 16,7799 4,9033 2,00 5 5,0008 22,0648 17,1431 4,9217 1,58 Universitas Sumatera Utara 4.3. Hasil Analisa C-Organik Secara Titrimetri Walkley and Black Tabel 4.3. Kadar Karbon C Organik Tanah No. Lab Berat contoh kering 105 o C g Vol.titran FeSO 4 1 N C-Organik Blanko - 10,35 - 1 0,9778 4,15 1,93 2 0,9692 5,05 1,66 3 0,9802 5,25 1,58 4 0,9852 4,05 1,59 5 0,9857 4,95 1,65 Universitas Sumatera Utara

4.2. Perhitungan