Metode Pengumpulan Data METODE PENELITIAN

butir pernyataan variabel aktivitas pembaca gugur sebanyak 4 Butir pernyataan dan Jumlah butir pernyataan variabel Lingkungan yang gugur sebanyak 1 Butir pernyataan. Dari hasil analisis validitas 3 variabel dengan menggunakan rumus cronbach alpha, diperoleh total keseluruhan butir Valid sebanyak 31 butir pernyataan dan invalid sebanyak 9 butir pernyataan dari 40 butir pernyataan. 2. Reliabilitas Menurut Nurgiyantoro 2009 jika nilai koefisiensi korelasi r yang diperoleh ≥ nilai r dalam tabel nilai-nilai kritis koefisien korelasi r product moment , yaitu dengan taraf signifikansi 5 atau 1, maka nilai r tersebut dinyatakan signifikan, dengan kata lain dapat dinyatakan bahwa instrumen tersebut sudah reliabel. Reliabilitas menunjuk pada pengertian apakah sebuah instrumen data mengukur sesuatu yang diukur secara konsisten dari waktu ke waktu. Reliabilitas dalam penelitian ini menggunakan rumus koefisien Cronbach`s Alpha. Reliabilitas dalam penelitian ini mengunakan rumus koefisien alpha sebagai berikut : r ଵଵ ௞ ௞ିଵ Ʃఙ మ ್ ఙ మ ೟ r =Reliabilitas instrument k = Banyaknya butir pernyataan atau soal Ʃσߪ ଶ ௕ =Jumlah varian butir ߪ ଶ ௧ =Varian total Arikunto, 2006: 196 Hasil reliabilitas instrumen menyatakan bahwa instrumen variabel faktor- faktor yang mempengaruhi X yang diajukan untuk mengukur dalam penelitian memiliki nilai cronbach’s alpha 0,6 sehingga dapat disimpulkan bahwa instrumen yang diajukan untuk mengukur data penelitian dinyatakan reliabel. Data dari hasil uji coba terpakai pada pembaca di SMP BOPKRI 3 Yogyakarta diperoleh dari perhitungan koefisien reliabilitas seluruh instrument menggunakan Cronbach`s Alpha yaitu 0,732. Hasil perhitungan tersebut menunjukan bahwa instrument dinyatakan reliabel. Hasil perhitungan dikonsultasikan ke kriteria Guilford Guilford, dalam Masidjo, 2006 :72 sebagai berikut : Tabel 2. Kriteria Guilford No. Koefisien Korelasi Kualifikasi 1. 0,91 – 1,00 Sangat Tinggi 2. 0,71 – 0,90 Tinggi 3. 0,41 – 0,70 Cukup 4. 0,21 – 0,40 Rendah 5. Negatif – 0,21 Rendah Sekali Setelah dikonsultasikan ke kriteria Guilford, penulis dapat menyimpulkan bahwa instrumen peniltian yang digunakan memiliki tingkat reliabilitas dengan kualifikasi tinggi.

H. Analisis Data

Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah skoring jawaban subjek, membuat tabulasi data, dan menghitung total jawaban, menghitung rata-rata, mengelompokan dan menampilkan hasil penelitian. Langkah-langkah analisis data yang dilakukan sebagai berikut : 1. memberi skor pada tiap jawaban kuesioner. 2. menghitung hasil jawaban dari penelitian dengan cara mean teoritik, sebagai berikut : X = ∑x + ∑y 2 ∑x = jumlah skor terendah setiap item per variabel 1 ∑y = jumlah skor tertinggi setiap item per variabel 4 X1 = Skor pada variabel 1