Layanan Perpustakaan Koleksi Perpustakaan MAN

34 c. Memberikan layanan perpustakaan yang mudah dan menarik para siswa sehingga mereka terbiasa dalam menggunakan perpustakaan. d. Menyediakan sumber sumber rujukan bagi pengguna 13

D. Layanan Perpustakaan

Dengan sistem layanan terbuka maka pengunjung perpustakaan dengan mudah mencari informasi yang dicari, Perpustakaan Madrasah Aliyah Negeri Rangkasbitung juga mempunyai berbagai layanan yang diberikan kepada pengguna perpustakaan. Adapun beberapa jenis layanan yang diberikan oleh perpustakaan Madrasah Aliyah Negeri Rangkasbitung yaitu: 1. Layanan KBM Kegiatan Belajar Mengajar yaitu kegiatan yang di isi dengan cara seperti diskusi bersama, atau ada juga story telling biasanya dilakukan saat ada kerja kelompok 2. Layanan Sirkulasi yaitu layanan peminjaman dan pengembalian koleksi yang telah di pinjam, siswa diperbolehkan meminjam koleksi yang ada diperpustakaan maksimal 2 buah buku dalam 1 minggu 3. Layanan Internet atau wifi yaitu komputer yang sudah terhubung dengan internet. Layanan ini hanya khusus untuk anggota perpustakaan dimana setiap anggota diberikan fasilitas gratis internet selama manjadi anggota. Tabel. 1 Jam Buka Perpustakaan Hari Jam Senin - Kamis 07.00-15.00 Jum’at 07.00-16.00 Istirahat 12.00-13.00 35

E. Koleksi Perpustakaan MAN

Koleksi perpustakaan sekolah adalah semua jenis bahan pustaka yang dikumpulkan diadakan, diolah, disimpan, dan dimanfaatkan oleh siswa guru untuk menunjang kegiatan proses belajar mengajar di sekolah. Sesuai fungsi perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar untuk mendukung proses belajar mengajar, koleksi perpustakaan sekolah adalah sebagai berikut: 1. Buku pelajaran pokok sekolah yang bersangkutan semua mata pelajaran. 2. Buku bacaan yang mendukung semua mata pelajaran, dan bacaan yang dapat memberikan hiburan sehat. Tabel 2. Data Koleksi Perpustakaan MAN Rangkasbitung No Jenis Koleksi Jumlah Judul 1. Buku fiksi 72 2. Buku Teks Teksbook 120 3. Buku Referensi 150 4. Buku Khusus Al- qur’an 84 5. Buku Khusus Al- qur’an dan Terjemah 120 6. Buku Paket 4310 7. Surat Kabar Tabloid 150 8. Majalah 50 9. Kliping 250 10. Karya Tulis 47 Jumlah Koleksi 5403 Koleksi non Buku Tabel dibawah ini berupa koleksi non buku yang ada pada saat ini, untuk jenis koleksi ini tidak bisa dipinjamkan tapi boleh dibaca di 36 perpustakaan dan biasanya jenis koleksi ini biasa dijadikan bahan praktek guru seperti peta, globe dan lain-lain. Table 3 NO JENIS KOLEKSI Jumlah Judul 1 Peta 3 2. Globe 2 3. Slide Proyektor 1 4. Mikro Film 1 5. Kaset 5 6. Video 3 JUMLAH 15 37

BAB IV HASIL P