Defenisi Konsep dan Defenisi Operasional 1. Defenisi Konsep Tipe Penelitian Lokasi Penelitian

F. Defenisi Konsep dan Defenisi Operasional F.1. Defenisi Konsep Konsep adalah abstraksi mengenai sesuatu fenomena yang dirumuskan atas dasar generalisasi sejumlah karakteristik kejadian, keadaan kelompok atau keadaan individu tertentu.Sangaribun, 1989 :33 dalam hal ini definisi konsep bertujuan untuk merumuskan dan mendefenisikan istilah-istilah yabg digunakan secara mendasar agar tercipta suatu persamaan persepsi dan menghindari salah pengertian yang dapat mengaburkan tujuan penelitian, maka disusun definisi konsep yaitu untuk mengetahui apakah yang menjadi Upaya Pusat Informasi dan Pengaduan Anak Pusat Kajian dan Perlindungan Anak PUSPA-PKPA dalam menuntaskan masalah traffracking di Sumatera Utara sudah beshasil dilakukan. F.2. Defenisi Operasional Defenisi operasional adalah unsur penelitian yang memberitahukan bagaimana caranya mengukur suatu variabel. singaringbun, 1989:32. Adapun dalam penelitian ini yang menjadi indikator upaya, yang akan diukur adalah aktivitas yang dilakukan oleh PUSPA-PKPA dalam proses penuntasan kasus traffickinmg di Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara B AB III METODE PENELITIAN

A. Tipe Penelitian

Tipe penelitian ini adalah penelitian Deskripitif. dimana Penelitian ini hanya terbatas pada usaha mengungkapkan suatu masalah atau keadaan atau peristiwa sebagaimana adanya sehingga bersifat sekedar untuk mengungkapkan fakta. Situasi atau kejadian. Hasil penelitian ditekankan yaitu dengan memberikan gambaran atau penjelasan secara objektif tentang keadaan sebenarnya dari objek yang diselidiki. Bungini, 2001 : 1001.

B. Lokasi Penelitian

Penelitian dilaksanakan di Pusat Kajian dan Perlindungan Anak PKPA tepatnya di unit Layanan Pusat Informasi dan Pengaduan Anak PUSPA, yang berada di jalan, Abdul Hasim No. 5 A, pasar 1 Tanjung Sari. Medan Sumareta Utara. Adapun alasan penulis memilih PUSPA-PKPA sebagai tempat penelitian adalah, selain karena penulis menjalan praktikum II dilembaga tersebut, lembaga ini juga merupakan lembaga terbesar di Sumatera Utara, yang membawa isu perlindungan dan penegakan hak-hak anak. Universitas Sumatera Utara

C. Teknik Pengupulan Data