Keadaan Penduduk
B. Keadaan Penduduk
Keadaan penduduk di suatu daerah erat hubungannya dengan kondisi sosial ekonomi penduduk di daerah tersebut. Berikut adalah data keadaan penduduk di daerah penelitian pada tahun 2008.
1. Jumlah dan Kepadatan Penduduk
Penduduk Kecamatan Pacitan berjumlah 66.415 jiwa, yang terdiri dari 32.207 penduduk laki-laki dan 34.208 penduduk perempuan. Berdasarkan angka tersbut maka dapat dihitung sex ratio di Kecamatan Pacitan adalah:
JumlahPend udukLaki laki
SexRatio
x 100 % 94 , 15 % JumlahPend udukPeremp uan
Hal ini berarti setiap 100 orang penduduk perempuan terdapat 94 orang penduduk laki-laki. Dengan demikina dapat dikatakan bahwa jumlah perempuan memang lebih banyak dibandingkan laki-laki. Pembagaian pekerjaan dalam bidang pertanian lebih banyak dikerjakan oleh laki-laki karena dianggap memiliki tenaga lebih besar. Peran perempuan juga penting karena perempuan diidentikkan dengan ketelitian yang lebih baik dibanding laki-laki. Sedangkan untuk kepadatan penduduk di Kecamatan Pacitan dibedakan menjadi dua macam yaitu, Kepadatan Penduduk Agraris dan Kepadatan Penduduk Goegrafis. Luas Kecamatan Pacitan kurang lebih 76,37
km 2 sedangkan luas lahan pertaniannya 1.207,47 ha. Perhitungannya adalah sebagai berikut:
Kepadatan Penduduk Geografis
Kepadatan Penduduk Agraris
Berdasarkan perhitungan tersebut maka dapat diketahui bahwa jumlah penduduk yang mendiami luasan satu km 2 adalah sebanyak 870 jiwa.
Demikian pula bahwa dalam satu hektar lahan pertanian jumlah penduduk di Demikian pula bahwa dalam satu hektar lahan pertanian jumlah penduduk di
masih banyak dimiliki oleh penduduk sehingga dalam luasan satu km 2 dengan jumlah penduduk 870 jiwa tidak terlalu padat.
2. Keadaan Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin
Struktur penduduk menurut umur dapat digambarkan menurut jenjang yang berhubungan dengan kehidupan produktif manusia yaitu 0 – 14 tahun merupakan kelompok umur belum produktif, 15 – 64 tahun merupakan kelompok umur produktif, dan penduduk umur 65 tahun keatas adalah kelompok umur sudah tidak produktif. Mengenai kelompok penduduk menurut umur di Kecamatan Pacitan dapat dilihat pada tabel berikut.
Tabel 4.2 Penduduk Kecamatan Pacitan Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin
Kelompok Umur
Perempuan 0-4
Sumber : Kecamatan Pacitan dalam Angka tahun 2009
Tabel 4.2 dapat digunakan untuk menghitung Angka Beban tanggungan (ABT) di Kecamatan Pacitan. Jumlah penduduk usia non Tabel 4.2 dapat digunakan untuk menghitung Angka Beban tanggungan (ABT) di Kecamatan Pacitan. Jumlah penduduk usia non
JumlahPend udukUsiaNo n Pr oduktif ABT
x 100 %
JumlahPend udukUsia Pr oduktif
x 100 % 50 . 83 %
44 . 034 Hal ini menunjukkan bahwa setiap 100 penduduk usia produktif menanggung 51 orang penduduk usia non produktif. Usia produktif di Kecamatan Pacitan adalah 66,3% sedangkan usia non produktif sebesar 33,7%.
3. Keadaan Penduduk Menurut Mata Pencaharian
Guna mencukupi kebutuhan hidup, masyarakat Kecamatan Pacitan berusaha dengan bekerja di berbagai sektor. Sektor yang dominan di kecamatan ini adalah pertanian. Berikut adalah gambaran penduduk menurut mata pencaharian: Tabel 4.3 Keadaan Penduduk menurut Mata Pencaharian di Kecamatan
Pacitan
No. Mata Pencaharian
Persentase 1. Pertanian
1,08 5. Pertanian lain
1,92 6. Industri pengolahan
Sumber : Kecamatan Pacitan dalam Angka tahun 2009
Berdasarkan Tabel 4.3 dapat diketahui bahwa sebagian besar penduduk Kecamatan Pacitan menggantungkan hidup pada sektor pertanian yaitu sekitar 30,85%. Jenis pekerjaan lain memiliki persentase yang jauh lebih Berdasarkan Tabel 4.3 dapat diketahui bahwa sebagian besar penduduk Kecamatan Pacitan menggantungkan hidup pada sektor pertanian yaitu sekitar 30,85%. Jenis pekerjaan lain memiliki persentase yang jauh lebih
4. Keadaan Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan
Tingkat pendidikan penduduk menunjukkan kualitas seseorang. Apabila diketahui tingkat pendidikan penduduk maka dapat diketahui kemampuan penduduk dalam menyerap berbagai pengetahuan. Hal ini dapat juga dugunakan untuk mengetahui potensi penduduk secara umum. Keadaan penduduk menurut tingkat pendidikan di Kecamatan Pacitan dapat dilihat pada tabel 4.4 berikut: Tabel 4.4 Keadaan Penduduk menurut Tingkat Pendidikan di Kecamatan
Pacitan
No. Jenjang Pendidikan
Persentase 1. Tidak/belum sekolah
Jumlah
6,46 2. Belum tamat SD
12,06 3. Tidak Tamat SD
17,64 7. Akademi/Perguruan
4,45 Tinggi Jumlah
Sumber : Kecamatan Pacitan dalam Angka tahun 2009 Berdasarkan Tabel 4.4 dapat diketahui bahwa penduduk Kecamatan
Pacitan sebagian besar berpendidikan hingga tamat SD yaitu sebesar 34%, sedangkan yang lain berturut-turut adalah SMP sebesar 21,51%, SMA sebesar 17,64%, belum tamat SD sebesar 12,06%, tidak/belum sekolah sebesar 6,46%, akademi/perguruan tinggi sebesar 4,45% dan tidak tamat SD sebesar 3,88%. Tingkat pendidikan yang terbanyak hingga tamat SD dapat disebabkan Pacitan sebagian besar berpendidikan hingga tamat SD yaitu sebesar 34%, sedangkan yang lain berturut-turut adalah SMP sebesar 21,51%, SMA sebesar 17,64%, belum tamat SD sebesar 12,06%, tidak/belum sekolah sebesar 6,46%, akademi/perguruan tinggi sebesar 4,45% dan tidak tamat SD sebesar 3,88%. Tingkat pendidikan yang terbanyak hingga tamat SD dapat disebabkan